• Skip to primary navigation
  • Skip to main content

bocahkampus

BocahKampus

Informasi Kampus dan Dunia Pendidikan

30+ Contoh Essay Ilmiah, Pendidikan, dan Beasiswa (+PDF)

Diperbarui: 28 Maret 2024 oleh Rizky Pratama

Essay (Esai) adalah sebuah karangan berbentuk tulisan yang berisi opini seseorang terhadap suatu topik atau hal yang terjadi di masyarakat.

Penulisan essay sifatnya subjektif, sehingga akan sangat bergantung dari sudut pandang penulisnya.

Walaupun bersifat subjektif, sebuah essay tetap memerlukan fakta, teori, serta data pendukung agar essay tersebut memiliki isi yang berbobot.

Nah, di artikel ini, kamu akan mempelajari berbagai hal tentang essay yang meliputi:

Struktur Essay

  • Essay Pendidikan
  • Essay Kebudayaan
  • Essay Ekonomi
  • Essay Masalah Sosial

Contoh Essay Beasiswa

Contoh essay diri sendiri.

  • Contoh Essay Bahasa Inggris , dan

Cara Membuat Essay

Langsung saja, berikut pembahasannya.

contoh essay

Sebuah essay memiliki struktur sebagai berikut:

  • Pendahuluan : berisi tentang latar belakang permasalahan yang ingin dibahas dalam essay.
  • Isi : berisi tentang penjelasan dari permasalahan hingga solusi yang diberikan.
  • Simpulan : bagian penutup yang berisi tentang kesimpulan yang dijabarkan secara ringkas dan terperinci.

Contoh Essay dalam Berbagai Tema

Contoh essay ilmiah.

Essay ilmiah merupakan essay yang memuat opini atau argumen penulis terhadap permasalahan yang ada di masyarakat (seperti masalah sosial, ekonomi, kebudayaan, dll.) yang disertai dengan fakta dan solusi terhadap permasalahan tersebut.

Berikut ini adalah beberapa contoh essay ilmiah dalam berbagai tema yang bisa kamu jadikan sebagai referensi.

1. Essay Pendidikan

Essay pendidikan di bawah ini merupakan karya Rhou Dhaena yang berjudul Dua Sisi Problematika Pendidikan di Indonesia .

Selain contoh di atas, kami juga menyediakan beberapa judul essay tentang pendidikan yang bisa kamu unduh pada tabel di bawah ini.

2. Essay Kebudayaan

Contoh di bawah ini merupakan essay kebudayaan yang berjudul Budaya Toleransi Dalam Kehidupan Bermasyarakat karya Andhika Khalik Nurahman.

Contoh lain dari essay kebudayaan juga bisa kamu unduh pada file pdf yang kami sediakan di bawah ini.

3. Essay Ekonomi

Essay ekonomi pada contoh di bawah ini berjudul Ekonomi Kreatif dan Inovatif Berbasis TIK Ala OLX dan Shopee yang dikarang oleh Ayu Rhizky Eamailia.

Untuk contoh lain dari essay ekonomi bisa kamu lihat pada beberapa file pdf di bawah ini.

4. Essay Masalah Sosial

Essay permasalahan sosial pada contoh di bawah ini merupakan karya Afifah Faiha Inayah yang berjudul Ilmu Pengetahuan menjadi Salah Satu Faktor Stratifikasi di Era Globalisasi .

Contoh lain dari essay sosial dapat kamu unduh pada file pdf di bawah ini.

Essay ini biasanya digunakan sebagai persyaratan mendaftar beasiswa di sekolah ataupun perguruan tinggi.

Topik atau tema yang dibahas dalam essay beasiswa biasanya ditentukan oleh instansi yang memberikan beasiswa.

Contoh essay beasiswa di bawah ini merupakan essay yang digunakan untuk mendaftar Beasiswa Unggul Kemendikbud karya Raymond Alvonso Parsaoran yang berjudul Aku Generasi Unggul Kebanggaan Bangsa Indonesia .

Contoh lain dari essay beasiswa bisa kamu unduh pada beberapa file pdf yang ada di bawah ini.

Baca Juga : Contoh Motivation Letter untuk Beasiswa

Essay ini juga bisa disebut sebagai essay pribadi, yaitu sebuah essay yang fokus menceritakan tentang kehidupan si penulis.

Hal yang dibahas dalam essay jenis ini bisa bermacam-macam, seperti pengalaman hidup, pengalaman saat sekolah atau kuliah, dll.

Contoh essay tentang diri sendiri di bawah ini adalah essay karya Mohammad Ahlim Ihsan Abidin.

Contoh lain dari essay diri sendiri juga bisa kamu lihat dengan mengunduh file pdf di bawah ini.

Contoh Essay Bahasa Inggris

Selain beberapa essay di atas, di bawah ini juga sudah kami sediakan beberapa essay dalam bahasa inggris.

Essay di bawah ini berjudul Decreasing the Amount of Poverty in Indonesia to Achieve a Better Education yang ditulis oleh Penta Calysta.

Untuk contoh lainnya, kamu bisa lihat pada beberapa file pdf di bawah ini.

cara membuat essay yang baik

1. Memilih Topik

Langkah pertama untuk membuat sebuah essay tentunya adalah memilih topik atau permasalahan yang ingin dibahas.

Topik yang kamu pilih bisa kamu sesuaikan sendiri, entah itu topik yang membahas sesuatu secara umum, atau secara spesifik.

  • Contoh topik secara umum: Smartphone
  • Contoh topik secara spesifik: Dampak penggunaan smartphone

Jika topik essay sudah ditentukan, maka kamu bisa langsung menuju langkah berikutnya.

2. Tentukan Tujuan

Penulisan essay pada umumnya bisa memiliki berbagai macam tujuan.

Untuk itu, kamu harus menentukan terlebih dahulu tujuan pembuatan essay tersebut agar mempermudah proses pembuatannya.

Kamu harus bisa memahami apakah essay yang kamu buat bertujuan untuk meyakinkan pembaca, menjelaskan cara melakukan sesuatu, atau menjelaskan tentang objek yang ingin dibahas.

Pastikan juga topik yang kamu pilih tadi bisa sesuai dengan tujuannya.

3. Kumpulkan Referensi

Selanjutnya, kumpulkan juga bahan-bahan bacaan yang bisa kamu gunakan sebagai sumber atau referensi.

Penggunaan sumber referensi ini penting untuk memperkuat argumen yang kamu tuliskan.

Jangan lupa juga untuk memperhatikan nama pengarang, tanggal, dan judul dari referensi yang kamu baca.

Hal ini akan berguna untuk pembuatan daftar pustaka yang bisa kamu cantumkan di bagian akhir essay kamu.

4. Buat Kerangka Essay

Untuk mempermudah kamu dalam menulis essay, sebaiknya siapkan juga kerangka essaynya.

Tuliskan poin-poin penting yang ingin kamu bahas terlebih dahulu sebelum mulai menulis essay.

Dengan membuat kerangka essay, kamu akan tahu apakah struktur dari essay yang kamu buat sudah sesuai atau belum.

Jika setelah dibaca ternyata masih kurang pas, kamu bisa ubah lagi kerangkanya sampai sesuai.

5. Mulai Menulis Essay

Nah, setelah melakukan beberapa tahapan di atas, kamu sudah bisa mulai untuk menulis essay.

Tulis essay mulai dari pendahuluan terlebih dahulu, kemudian dilanjutkan dengan isi dan penutup agar kamu bisa menulis secara luwes.

6. Revisi Essay

Essay yang baik tidak bisa dihasilkan hanya dengan sekali tulis.

Baca dan teliti secara berkala essay yang sudah kamu buat, kemudian catat di mana kekurangannya.

Beberapa hal yang harus kamu tanyakan tentang essay yang kamu buat antara lain adalah:

  • Apakah paragraf dan argumen yang kamu tuliskan sudah jelas dan relevan?
  • Apakah argumen yang kamu tuliskan seimbang dan terdapat referensi yang cukup?
  • Apakah kamu sudah mencapai batas jumlah kata yang diperbolehkan? (jika ada)

Kalau kamu menemukan kesalahan pada essaymu, jangan ragu untuk memperbaikinya.

Pelajari Juga Contoh Karya Tulis Lain :

  • Contoh Pantun
  • Contoh Cerpen

Itulah beberapa contoh essay yang bisa kamu jadikan sebagai referensi beserta cara membuatnya.

Semoga setelah mempelajari ini, kamu bisa membuat essay yang baik dan menarik untuk para pembaca.

Jika ada pertanyaan, kamu bisa bertanya melalui kolom komentar di bawah ini.

Sekian, semoga bermanfaat.

Informasi Terkait

contoh kalimat aktif dan pasif

Dapatkan informasi terupdate seputar kampus, karier, dan dunia pendidikan dengan mendaftarkan alamat E-mail kamu di bawah ini!

' src=

Rizky Pratama

Rizky merupakan lulusan S1 Manajemen di salah satu perguruan tinggi negeri yang ada di Indonesia. Selengkapnya lihat di halaman profil .

Open Menu

Contoh Essay Serta Cara Membuatnya

Selain paper dan artikel ilmiah, karya tulis juga bisa berupa essay . Pasti kamu juga tidak asing dengan istilah essay bukan? Bisa membuat contoh essay yang benar merupakan keterampilan yang patut dibanggakan. Pasalnya, banyak kompetisi nasional bagi siswa atau mahasiswa untuk membuat contoh essay yang baik dan benar.

Berikut ini terdapat contoh essay beasiswa, contoh essay ilmiah, contoh essay pendidikan, dan contoh essay bahasa Indonesia lainnya lainnya yang bisa membantu kamu dalam menyusun essay.

Namun sebelum itu, ada baiknya tahu lebih dahulu mengenai pengertian, struktur, contoh membuat essay, dan contoh penulisan essay.  Simak keseluruhan artikel ya, biar kamu bisa memahami contoh penulisan essay yang benar.

  • 1 Pengertian Essay
  • 2.1 Paragraf Pendahuluan
  • 2.2 Paragraf Pengembang
  • 2.3 Paragraf Kesimpulan
  • 3.1 Menentukan Tujuan Penulisan Essay
  • 3.2 Menentukan Tema Tulisan Essay
  • 3.3 Membuat Kerangka Tulisan atau Outline
  • 3.4 Mengembangkan Tulisan Sesuai Struktur
  • 3.5 Menyunting Tulisan
  • 4.1 Contoh Essay Beasiswa
  • 4.2 Contoh Essay Ilmiah
  • 4.3 Contoh Essay Pendidikan
  • 4.4 Contoh Essay Ekonomi
  • 4.5 Contoh Essay Psikologi
  • 4.6 Contoh Essay Manajemen
  • 4.7 Contoh Essay Motivasi
  • 4.8 Contoh Essay tentang Pertanian
  • 4.9 Contoh Essay tentang Parenting
  • 4.10 Contoh Essay tentang Agama
  • 4.11 Contoh Essay Sastra
  • 5 Pemahaman Akhir

Pengertian Essay

Pengertian essay

Essay adalah salah satu jenis karya tulis yang berisi kombinasi antara fakta dan opini. Essay lebih bersifat subjektif dari sudut pandang penulisnya yang bersifat analitis, spekulatif, dan interpretatif. Essay mencakup narasi yang bisa berupa kritik, argumen, sastra dari pengamatan kehidupan sehari-hari dan refleksi penulis.

Sementara itu, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, esai adalah karangan prosa yang membahas suatu persoalan dari sudut penulis secara sepintas. Sedangkan menurut ilmu jurnalistik, essay adalah tulisan yang memuat pendapat seseorang tentang suatu persoalan ditinjau secara subjektif.

Baca juga: Contoh Artikel Ilmiah

Struktur Essay

Sama seperti karya ilmiah yang lain, essay juga memilki struktur dalam penulisannya. Struktur essay ini menjadi salah satu faktor untuk cara buat essay yang baik dan benar.  Menurut Budiharso dalam Nugraheni (2019), struktur esai terdiri dari satu paragraf pendahuluan, beberapa paragraf pengembang, dan satu paragraf kesimpulan.

Dengan mengetahui struktur essay tersebut, kamu pasti bisa membuat contoh essay bahasa Indonesia. Berikut adalah struktur essay yang harus kamu perhatikan.

Paragraf Pendahuluan

Paragraf pendahuluan memiliki tujuan untuk mengenalkan topik dalam essay, menjelaskan latar belakang topik secara umum, memberikan gambaran essay secara keseluruhan, dan membangkitkan minat pembaca. Tulisan pada paragraf pendahuluan perlu disajikan semenarik mungkin untuk mendapatkan perhatian pembaca.

Biasanya, paragraf pendahuluan dibuka dengan pernyataan atau diskusi umum tentang topik, kemudian lebih fokus menyempit pada topik yang dibahas. Kalimat pembuka paragraf menjadi anak kunci tulisan atau pemancing perhatian pembaca. Kalimat selanjutnya berisi pendapat, gagasan, dan sikap penulis terhadap suatu topik.

Paragraf Pengembang

Paragraf pengembang atau paragraf batang menjelaskan dan menguraikan argumen penulis lebih detail yang telah disampaikan di paragraf pendahuluan. Pada paragraf ini menjawab pertanyaan siapa, apa, kapan, dimana, mengapa, dan bagaimana. Data atau fakta pendukung juga perlu dimasukkan dalam bentuk kutipan secara ringkas, lengkap, dan objektif.

Pengembangan paragraf pada bagian ini bisa dilakukan melalui beberapa teknik, yaitu kronologis, uraian berdasarkan derajat kepentingan, perbandingan, atau kombinasi dari ketiganya. Penjelasannya harus disusun secara fokus dan terpadu. Serta setiap paragraf berisi pembahasan satu pokok bahasan.

Pada paragraf pengembang, dalam satu paragraf terdiri dari kalimat topik, kalimat pendukung, kalimat peralihan untuk menuju paragraf selanjutnya, dan kalimat simpulan jika perlu. Kalimat peralihan bisa berupa kalimat, frase, atau kata yang menyatakan kesinambungan gagasan.

Paragraf Kesimpulan

Paragraf Kesimpulan atau paragraf penutup merupakan paragraf terakhir dari suatu esai. Pada bagian ini dapat berisi ringkasan mengenai hal-hal penting yang telah dibahas pada paragraf pengembang.

Selain itu, dapat juga ditambahkan dengan komentar atau saran penulis tentang pokok masalah yang telah dijelaskan. Pada bagian ini, tulisan perlu disajikan sedemikian rupa supaya pembaca memperoleh pandangan atau kesan tersendiri tentang topik yang telah di bahas.

Cara Membuat Essay

Cara menulis essay

Masih semangat kan untuk memahami contoh esai yang baik dan benar?

Sebelum itu, penulis perlu memperhatikan langkah-langkah membuat essay untuk memuat tulisan yang baik. Esai yang baik dapat dilihat dari ketajaman analisis, pemaparan yang baik, refleksi, disertai dengan uraian yang dalam dan argumentasi yang kuat. Esai yang ditulis juga harus mudah dipahami oleh pembaca. Berikut ini uraian singkat cara membuat e ssay.

Menentukan Tujuan Penulisan Essay

Tujuan penulisan essay bisa bermacam-macam. Essay untuk beasiswa tentu berbeda dengan essay ilmiah. Tahap ini bertujuan untuk mempermudah dalam menemukan gagasan dan menentukan format essay yang akan di buat.

Menentukan Tema Tulisan Essay

Tema essay biasanya diangkat dari suatu permasalahan untuk dicarikan sebuah solusinya. Tema sebaiknya dipilih sesuai dengan apa yang dipahami, disukai, atau dikuasai oleh penulis. Hal tersebut dilakukan supaya penulis dapat menyajikan tulisan secara luwes karena sesuai dengan bidangnya.

Membuat Kerangka Tulisan atau Outline

Outline dapat membantu penulis dalam memetakan gagasan. Outline ini dapat dibuat dalam bentuk daftar kalimat singkat atau diagram alir. Penulis harus banyak membaca dan mencari informasi untuk memperkaya suatu gagasan. Ketika membuat kerangka tulisan, sebaiknya juga penulis menentukan batasan tema yang akan dibahas supaya tema yang telah dipilih dapat dibahas secara mendalam.

Mengembangkan Tulisan Sesuai Struktur

Gagasan/ide pada esai yang baik disajikan sesuai dengan struktur esai yang jelas sehingga mudah dipahami oleh pembaca. Penggunaan bahasa yang baik dan benar perlu diperhatikan. Selain itu, penggunaan ejaan, tanda baca, diksi yang baik, dan kalimat efektif juga perlu diperhatikan.

Dalam mengembangkan tulisan essay, pastikan setiap paragraf memuat kalimat utama. Kalimat utama ini akan menjadi fokus dari argumentasi yang akan disampaikan. Kalimat utama ini selanjutnya diikuti dengan kalimat-kalimat pendukung yang mampu mengembangkan argumentasi.

Bukti dan contoh yang efektif juga perlu disampaikan untuk meyakinkan pembaca. Bukti dapat berupa pernyataan para akar atau penulis lain. Namun, perlu diperhatikan bahwa apabila penulis mengutip pernyataan dari orang lain harus menyertakan referensi yang digunakan. Gunakan cara penulisan kutipan yang efektif dan konsisten.

Selain itu, penggunaan kata transisi perlu diperhatikan supaya tulisan dapat mengalir dan enak dibaca. Kata transisi yang dapat digunakan contohnya oleh karena itu , selain itu , dan di sisi lain .

Menyunting Tulisan

Penulis perlu melakukan kegiatan menyunting sebelum mengakhiri proses penulisan. Hal ini dilakukan supaya essay yang disusun dapat memenuhi persyaratan essay yang baik dan menarik. Kegiatan yang dapat dilakukan dalam menyunting tulisan di antaranya, yaitu meneliti bahasa yang digunakan, meneliti format penulisan, meneliti kesatuan dan kepaduan penggunaan paragraf dalam menyampaikan gagasan, dan meneliti tulisan secara keseluruhan.

Baca juga: Cara Mengutip dari Internet

Contoh Essay

Contoh Essay

Bagi mahasiswa, pasti kamu juga bingung kan bagaimana cara membuat essay kuliah? Berikut ini terdapat beberapa contoh essay yang dapat membuat kamu lebih mudah memahami cara membuat essay yang baik.

Contoh Essay Beasiswa

Kontribusiku Bagi Indonesia

Saya menyelesaikan studi Sarjana di Universitas Brawijaya tahun 2016 dengan spesialisasi ilmu dan teknologi pangan. Semasa kuliah, saya aktif organisasi kepenulisan sebagai ketua umum. Keaktifan di organisasi ini mengasah kemampuan kepemimpinan saya dan membangun jiwa kepedulian saya mengenai lingkungan sekitar dengan menuangkannya dalam bentuk tulisan.

Prestasi yang berhasil saya raih adalah terpilih sebagai delegasi kampus dalam mengikuti kegiatan Program Kreativitas Mahasiswa Nasional dan menjuarai beberapa kompetisi Karya Tulis Ilmiah Tingkat Nasional.  Selama berproses dalam kegiatan ini terdapat banyak sekali pelajaran yang dapat saya peroleh, di antaranya adalah manajemen waktu dan bersosialisasi dengan pihak-pihak luar kampus sebagai bentuk penerapan ilmu pengetahuan.

Pada tahun 2018, saya mendapatkan kesempatan untuk mengikuti pendidikan guru kejuruan yang diadakan oleh Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi selama satu tahun. Di sini saya diajari bagaimana menjadi seorang guru yang profesional dan berkepribadian sehingga menjadi panutan bagi siswa serta lingkungan sekitar.

Saat ini, saya sedang menempuh pendidikan magister saya dengan spesialisasi ilmu dan teknologi pangan. Di sini, saya belajar lebih mendalam mengenai bidang saya untuk bisa lebih berguna dan dapat diaplikasikan di hari esok.

Saya memiliki mimpi besar untuk menjadi seorang pendidik yang bisa membuat siswanya cerdas dan beradab. Karena cerdas dan beradab itu adalah bekal bagi mereka untuk menjalani kehidupan mereka di masa mendatang. Orang yang cerdas namun tidak beradab dapat merugikan orang lain. Sedangkan orang yang cerdas dan beradab dapat memberikan manfaat dengan mempertimbangkan kesejahteraan banyak pihak.

Apabila saya berkesempatan mendapatkan beasiswa ini, saya ingin mengambil peran sebagai guru di sebuah sekolah kejuruan. Saya juga ingin berkontribusi dengan menjadi pembina unit-unit Usaha Kecil Menengah supaya mereka dapat bersaing di perekonomian nasional bahkan internasional.

Contoh Essay Ilmiah

Preferensi Makanan Terhadap Kemungkinan Penyakit

Perubahan gaya hidup di era globalisasi ini telah memengaruhi kebiasaan makan seseorang dan memaksa untuk mengonsumsi makanan cepat saji berkalori tinggi, seperti junk food . Karena itulah terjadi peningkatan penyakit obesitas di negara berkembang. Makanan yang tidak sehat, tinggi kalori, dan tinggi lemak adalah faktor penting dalam kontribusinya.

Pilihan makanan dan pasar makanan terus berubah beberapa dekade ini. Hal tersebut sebagai tanggapan terhadap kenyamanan, keterjangkauan, dan kegembiraan berdasarkan preferensi konsumen. Konsumen menunjukkan reaksi positif terhadap keragaman pilihan makanan tersebut. Mereka bisa memilih makanan yang mereka sukai. Hal ini membuat intake diet mereka didominasi oleh komposisi makanan yang mereka sukai saja.

Konsumen yang memilih diet sesuai dengan preferensi mereka tanpa memperhatikan keseimbangan nutrisi dapat menimbulkan masalah kesehatan. Diet yang tidak seimbang ini mengarah pada munculnya penyakit, seperti aterosklerosis, obesitas, diabetes, hipertensi, dan osteoporosis. Kemungkinan terjadinya penyakit tersebut dapat dicegah dengan menerapkan pola diet seimbang.

Diet seimbang yang dimaksud adalah diet yang memiliki kandungan nutrisi yang seimbang. Kebutuhan nutrisi untuk setiap orang pun berbeda-beda berdasarkan kondisi tubuh masing-masing. Biasanya kebutuhan gizi tergantung pada faktor usia, jenis kelamin, tingkat aktivitas fisik, berat badan, dan tinggi badan.

Kesimpulannya, yaitu penerapan gaya hidup sehat dengan memilih makanan dengan nutrisi seimbang dapat mencegah terjadinya penyakit di masa datang. Sehat itu adalah aset yang harus dijaga sejak dini. Tubuh yang sehat dapat menghasilkan sumber daya manusia yang lebih produktif. Oleh karena itu, pola hidup sehat perlu digalakkan di zaman yang serba instan.

Contoh Essay Pendidikan

Dilema Sekolah Online Di Masa Pandemi

Wabah covid-19 sampai saat ini masih terus melanda dunia, termasuk di Indonesia. Bahkan sampai dengan tanggal 15 Juli 2020 ini, pasien positif covid-19 di Indonesia mencapai  80.094 kasus. Begitu cepatnya penyebaran wabah ini  membuat semua negara membuat upaya preventif, kuratif, dan promotif kepada warga negaranya.

Upaya negara dalam menghambat penyebaran virus juga merambah ke dunia pendidikan. Berdasarkan kebijakan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tentang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19, memberi himbauan bahwa pelaksanaan pembelajaran dilakukan dari rumah melalui pembelajaran daring atau pembelajaran dari rumah.

Pelaksanaan kegiatan pembelajaran dari rumah biasanya dilakukan menggunakan google classroom , grup whatsapp, grup telegram, atau media yang lainnya. Melalui media pembelajaran daring tersebut guru berusaha menyampaikan materi kepada siswa. Kelebihan pembelajaran daring ini adalah tidak terikat ruang dan waktu. Sehingga kapan saja dan dimana saja siswa tetap dapat mengikuti pembelajaran dari guru.

Akan tetapi, pada kenyataannya kegiatan pembelajaran daring ini tidak mudah diterapkan di Indonesia. Banyak keterbatasan dan permasalahan yang terjadi di lapangan. Beberapa di antaranya yaitu dari segi pendidik, beberapa guru yang belum memiliki kemampuan memanfaatkan kecanggihan teknologi yang mereka punya. Dari segi siswa, tidak semua siswa memiliki android atau laptop untuk mengakses materi pembelajaran. Selain itu, di daerah pelosok misalnya, tidak semua siswa berasal dari keluarga yang mampu untuk bisa membeli kuota internet setiap waktu.

Kita tahu bahwa Indonesia ini adalah negara yang luas dan tidak semua warganya ada di daerah perkotaan. Mereka yang tinggal di daerah pedalaman, terkadang masih belum terjangkau oleh listrik dan internet. Oleh karena itu, tidak tepat sepertinya apabila kebijakan pembelajaran dari rumah ini dipukul rata untuk semua wilayah Indonesia.

Kebijakan pemerintah mengenai pembelajaran dari rumah ini merupakan kebijakan yang bagus untuk mencegah penyebaran virus yang lebih luas sekaligus memanfaatkan kecanggihan teknologi saat ini. Akan tetapi, saran dari penulis, untuk sekolah-sekolah yang berada di daerah pedesaan yang diprediksi tidak ada penyebaran virus di sana, sebaiknya diizinkan untuk tetap melaksanakan pembelajaran di sekolah. Selain itu, penyebaran informasi yang benar kepada guru juga perlu dilakukan supaya para guru tidak panik sehingga kegiatan pembelajaran tetap dapat dilaksanakan dengan baik.

Baca juga: Contoh Makalah Serta Cara Membuatnya

Contoh Essay Ekonomi

Dampak Covid-19 terhadap Perekonomian Indonesia

Virus Corona atau lebih dikenal dengan Covid-19 memiliki dampak yang besar terhadap perubahan tatanan kehidupan manusia. Tidak hanya merugikan di bidang kesehatan,  dampak covid-19 ini turut memengaruhi perekonomian negara-negara di dunia termasuk Indonesia.

United Nation Development Program memperkirakan bahwa pandemi Covid-19 ini dapat meningkatkan kemiskinan dan menurunkan kesejahteraan masyarakat. Apabila dampak ekonomi ini tidak ditangani dengan cepat dan tepat dapat berakibat meningkatkan penderitaan global serta membahayakan kehidupan dan mata pencaharian selama bertahun-tahun yang akan datang.

Di Indonesia pemerintah mencoba menerapkan berbagai usaha untuk menekan dampak virus covid-19 ini terhadap perekonomian negara. Salah satu upaya yang dilakukan yaitu dengan bekerja dari rumah. Bahkan sekolah-sekolah pun juga belajar dari rumah. Karena hal tersebut, banyak industri-industri yang merumahkan karyawannya.

Selain itu, adanya covid-19 ini meningkatkan penggunaan uang digital. Seperti diketahui bahwa virus corona dapat menempel di benda, salah satunya uang. Sehingga masyarakat beralih menggunakan uang digital untuk menekan penyebaran virus. Di sisi lain, pemerintah juga mengeluarkan kebijakan di bidang ekonomi seperti menanggung pajak penghasilan, kelonggaran membayar kredit, dan melakukan subsidi listrik.

Jadi, dapat disimpulkan bahwa adanya covid-19 ini memiliki dampak positif dan negatif. Meskipun demikian, dampak negatif dari covid-19 perlu segera diatasi supaya tidak menimbulkan efek negatif panjang di tahun-tahun berikutnya.

Contoh Essay Psikologi

Contoh essay psikologi

Mental Illness yang Terabaikan

Sam Pillersdorf, seorang spesialis di bidang kesehatan mental, menyatakan bahwa mental illness adalah mengerikan, menyebalkan, bahkan sangat tidak menyenangkan. Apa itu mental illness ? Kenapa hal itu bisa terjadi? Tidak semua orang mengerti tentang mental illness . Hanya mereka yang mengalami yang dapat merasakan.

Mental illness atau bisa juga disebut penyakit mental merupakan salah satu gangguan kesehatan mental. Penyakit mental merujuk pada berbagai kondisi kesehatan yang memengaruhi suasana hati, pikiran, dan perilaku. Contoh penyakit mental, yaitu depresi, gangguan kecemasan, skizofrenia, gangguan makan, dan perilaku adiktif.

Penyakit mental dapat membuat penderita sengsara dan menyebabkan masalah dalam kehidupan sehari-hari. Dalam kebanyakan kasus, gejala penyakit mental ini dapat dikelola dengan kombinasi obat dan terapi bicara bersama dengan psikoterapi.

Gejala mental illness yang terjadi dapat menyerang fisik maupun kondisi psikologis, serta berpengaruh pada emosi dan pikiran. Contohnya antara lain, yaitu perasaan sedih dan sulit merasa bahagia, bingung saat berpikir serta menurunnya kemampuan untuk konsentrasi, perasaan cemas yang berlebihan, sering merasa takut, perasaan bersalah terus menerus, suasana hati yang sering berubah-ubah, terpisah dari kenyataan, dan lain-lain.

Mental illness dapat disebabkan oleh faktor genetik dan faktor lingkungan. Penyakit ini bisa diwariskan dari gangguan keturunan. Selain itu, paparan zat kimia berbahaya atau obat-obatan selama dalam masa kandungan serta adanya gangguan pada jaringan saraf dan zat kimia otak juga dapat memicu terjadinya mental illness .

Penyakit mental ini sama dengan penyakit lain yang harus segera ditangani oleh dokter apabila dirasa sudah parah. Apabila terus dibiarkan bisa membahayakan penderita bahkan menyebabkan kematian bagi penderita. Karena penderita penyakit mental ini bisa saja mengambil sikap untuk mengakhiri hidupnya sendiri.

Contoh Essay Manajemen

Manajemen Keuangan Mahasiswa Untuk Menjadi Produktif

Tidak bisa di pungkiri bahwa kebutuhan ketika menjadi mahasiswa tidak sama dengan kebutuhan ketika masih menjadi siswa SMA. Kebutuhan sebagai mahasiswa bisa dikatakan lebih banyak karena tuntutan tugas kuliah, kebutuhan organisasi, dan kebutuhan pokok untuk hidup itu sendiri. Sebagian mahasiswa yang beruntung mendapatkan beasiswa, mungkin merasa cukup memenuhi kebutuhan itu semua. Akan tetapi, bagi yang masih meminta kepada orang tua, terkadang perlu mengelola keuangan mereka sedemikian rupa supaya tidak terus menerus merepotkan orang tua.

Adjie Wicaksana, CEO Halofina dan Digital Financial Advisor , menyatakan bahwa mahasiswa penting memahami perilaku dalam mengelola keuangan. Mahasiswa yang disiplin mengelola keuangan sejak mahasiswa dapat dilanjutkan saat sudah bekerja atau mandiri secara finansial.

Banyak di antara mahasiswa yang belum bisa mengelola keuangan mereka dengan baik. Pengeluaran mereka lebih besar daripada pemasukan. Hal tersebut apabila terus menerus terjadi dan dibiarkan akan berpengaruh pada kehidupan masa depan mereka. Sehingga perlu sekali bagi mahasiswa untuk belajar mengelola keuangan mereka sejak dini.

Strategi yang dapat diterapkan dalam mengelola keuangan bagi mahasiswa, yaitu rencanakan pengeluaran, catat pengeluaran, bedakan kebutuhan dan keinginan, rutin menabung, siapkan dana cadangan, dan cari tambahan pemasukan. Perencanaan anggaran ini perlu untuk mengontrol keuangan mahasiswa. Sementara catatan keuangan bisa membantu untuk mengetahui dari mana uang berasal dan keluar kemana. Selain itu, menabung atau investasi juga perlu bagi mahasiswa sebagai bekal kehidupan selanjutnya.

Kesimpulannya, untuk menjadi mahasiswa yang produktif perlu menunda kesenangan dalam hal mengatur keuangan. Hal tersebut dilakukan dengan penuh kedisiplinan dan ketelatenan. Menunda kesenangan di awal lebih baik daripada susah di hari tua.

Contoh Essay Motivasi

Motivasiku Menjadi Seorang Pendidik

Saya memiliki banyak impian yang ingin dicapai dalam hidup ini. Salah satunya adalah dengan berkarya di lingkungan yang dinamis, penuh tantangan, diisi oleh orang-orang yang cakap dan agamis, serta menyimpan banyak kesempatan baru untuk dijelajahi. Menurut saya, hal tersebut bisa saya dapatkan melalui dunia pendidikan.

Pendidikan adalah kegiatan penting untuk mentransfer ilmu kepada masyarakat luas guna mewujudkan kesejahteraan masyarakat. Ilmu sendiri adalah salah satu senjata manusia untuk menjalani kehidupannya.

Selain mengajarkan ilmu, sebagai pendidik, saya juga mengajarkan iman kepada orang-orang yang saya didik. Sebagai orang yang beragama, iman adalah kunci penting untuk meraih ketenangan jiwa. Orang yang berilmu tetapi jiwanya tidak tenang, dia tidak bisa menggunakan ilmunya untuk menciptakan maslahat bagi orang banyak. Sementara orang yang berilmu dan berjiwa tenang, maka dia akan bisa menebarkan banyak manfaat bagi masyarakat.

Sebagai seorang pendidik, saya memiliki kesempatan untuk terus mengambil tantangan baru di bidang pengajaran ataupun pengabdian. Selain belajar dan mengajar teori, saya bisa mengaplikasikan ilmu pengetahuan dalam kehidupan untuk kesejahteraan masyarakat luas. Serta sebagai pendidik inilah saya bisa berkontribusi untuk negara ini dalam menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas.

Contoh Essay tentang Pertanian

Solusi Pangan Di Masa Pandemi Dengan Menjaga Ketahanan Pangan Dari Rumah

Isu tentang ketahanan pangan masih hangat untuk dibicarakan. Terlebih di saat pandemi covid-19, terdapat beberapa daerah, terutama daerah perkotaan, mengalami kesulitan mendapatkan bahan makanan. Adanya pembatasan sosial berskala besar (PSBB) membuat petani bahan makanan, seperti sayuran, mengalami kesulitan mendistribusikan hasil panen mereka.

Pembahasan mengenai ketahanan pangan pada dasarnya berkaitan dengan terjaminnya akses pangan untuk setiap individu. Persediaan pangan yang cukup di tingkat nasional tidak menjamin ketersediaan pangan pada rumah tangga. Hal ini dipengaruhi oleh distribusi dan akses pangan itu sendiri. Ketika distribusi dan akses pangan terhambat, maka bahan makanan tersebut tidak dapat sampai pada rumah tangga.

Ketahanan pangan merupakan tanggung jawab bersama, bukan hanya tanggung jawab pemerintah saja. Sebagai tiap individu, kita juga bisa berkontribusi dalam menciptakan ketahanan pangan itu sendiri. Hal ini bisa dimulai pada skala rumah tangga.

Ketahanan pangan skala rumah tangga dapat dilakukan dengan memanfaatkan pekarangan yang ada di sekitar rumah. Bagi masyarakat perkotaan yang tidak memiliki pekarangan dapat memanfaatkan teknologi hidroponik di salah satu sudut rumah mereka. Dari pekarangan atau sudut kecil itulah ketahanan pangan rumah tangga dapat tercapai.

Contoh Essay tentang Parenting

Pentingnya Pengawasan Orang Tua Terhadap Anak Balita Dalam Bermain Gadget

Keluarga adalah lingkungan yang pertama dan utama yang berpengaruh besar bagi perkembangan anak. Anggota keluarga yang biasanya dekat dengan seorang anak adalah ibu. Namun, seorang ibu yang sibuk dengan pekerjaannya seringkali mengabaikan kewajibannya dalam mengasuh anak. Dalam hal ini sering terlihat mereka membiarkan anak-anaknya yang masih balita bermain sendiri dengan gadgetnya.

Memberikan mainan gadget pada anak bisa diam dan tenang, namun jika anak mengalami kecanduan hal ini akan berakibat pada perkembangan otaknya. Karena seorang balita itu mengalami perkembangan yang sangat pesat dan mereka cenderung meniru apa yang sering mereka dengarkan. Pada usia-usia ini pola asuh yang baik dari orang tua sangatlah diperlukan dan keterlibatan orang tua dalam mengawasi anak-anaknya tidak kalah penting untuk dilakukan.

Pengguna telepon seluler di Indonesia mencapai 371,4 pengguna atau 142 persen dari total populasi sebanyak 262 juta jiwa (Dkatadata.co.do, 29 Agustus 2017) dalam data tersebut tentunya akan semakin bertambah setiap tahunnya, apalagi pada tahun 2019 ini tentunya pengguna telepon seluler semakin meningkat. Karena banyaknya fitur-fitur dalam telepon seluler yang selalu berinovasi, membuat banyak orang terpikat.

Pada masa ini telepon seluler biasa disebut dengan smartphone yang kepopulerannya tidak diragukan lagi, hampir semua orang di Indonesia pasti memiliki smartphone , mulai dari anak kecil sampai orang dewasa. Dari besarnya angka pengguna smartphone di Indonesia tidak menutup kemungkinan bahwa anak yang berusia di bawah lima tahun pun akan memakai smartphone juga.

Pengaruh buruk gadget atau smartphone bagi tumbuh kembang anak, misalnya seperti mereka akan susah tidur akibat bermain gadget terlalu lama, karena layar gadget mengeluarkan blue light yang dapat mengirimkan sinyal yang salah pada otak anak. Bermain gadget menjadikan anak kurang gerak, pada dasarnya anak balita itu aktif bergerak, jika anak balita kecanduan dengan gadget, dia akan bertahan dalam waktu yang lama dalam posisi duduknya. Padahal jika anak balita kurang bergerak, maka dapat menyebabkan obesitas.

Oleh karena itu, keterlibatan orang tua sangatlah penting dalam memengaruhi perkembangan anak, terutama anak balita. Anak balita yang mendapatkan kasih sayang dan didikan yang benar dari orang tua akan memiliki proses perkembangan interaksi diri yang lebih baik. Selain itu, peran aktif orang tua dalam mengawasi anak-anaknya perlu dilakukan terutama dalam hal penggunaan gadget untuk menghindari dampak buruk penggunaan gadget.

Contoh Essay tentang Agama

Al Quran Menyimpan Jawaban dari Setiap Cobaan

Manusia hidup itu tidak lepas dari ujian kehidupan. Ada yang diuji dari keluarganya, pasangannya, anaknya, pekerjaannya, hartanya, dan perasaannya. Ujian itu adalah bentuk cinta Allah kepada hamba-Nya. Dia yang paling bertakwa balasannya adalah surga, tempat terbaik di sisi Allah SWT. Memang, terkadang ujian itu terasa menyesakkan dada. Sampai-sampai orang yang diuji merasa sendiri, tidak punya siapa-siapa. Bagi mereka yang tidak pernah berputus asa bisa melewati segala ujian tersebut. Namun, bagi mereka yang kurang beruntung mendapat hidayah, bisa jadi akan mengakhiri hidupnya.

Ketika diuji, manusia sering lupa kalau mereka sebenarnya tidak pernah sendiri. Pasti ada satu dua orang yang peduli, tetapi tidak disadari. Selain itu, bukankah Allah tidak pernah meninggalkan seorang hamba sendiri. Allah itu dekat, sedekat urat nadi. Bahkan ketika seorang hamba menuju kepada Allah dengan cara berjalan, Allah akan menghampirinya dengan berlari.

Sebagai seorang muslim, kita memiliki kitab suci yaitu Al Quran. Sebenarnya, di dalam Al Quran itulah terdapat jawaban atas segala persoalan hidup. Namun, tidak semua orang tahu bagaimana cara mencari jawaban atas persoalan hidup yang menimpanya menggunakan Al Quran.

Adapun cara menggunakan Al Quran untuk menghadapi persoalan hidup, yaitu dengan membersihkan hati terlebih dahulu. Hati dapat dibersihkan dengan kita menyerahkan segala urusan kepada Tuhan yang Maha Kuasa dan menghilangkan berbagai penyakit hati yang menghampiri.

Langkah awal untuk membersihkan hati yaitu dengan melakukan ibadah, seperti sholat, kemudian dilanjutkan berdoa dan membuka Al Quran. Hal ini dilakukan dengan berniat memohon petunjuk kepada Allah SWT. Dengan membaca ayat Al Quran yang pertama terbuka dan mentadaburi isinya, atas izin Allah, di situlah letak jawaban yang kita cari.

Jadi, ketika kegelisahan menghampiri kita, sebaiknya hal tersebut kita serahkan kepada Tuhan yang Maha Besar serta kita tenangkan hati kita dengan membaca kitab suci Al Quran.

Contoh Essay Sastra

Representasi Pelanggaran HAM  oada Aktivis 1998 dalam Novel Laut Bercerita

Karya sastra selalu menjadi gerbang representatif yang terjadi di dunia nyata. Begitu pula ketika pergolakan politik dan kasus pelanggaran HAM ditulis melalui sebuah novel. Salah satunya ialah dalam novel Laut Bercerita karya Leila Chudori.

Novel bertema fiksi sejarah ini menceritakan seorang aktivis mahasiswa zaman orde baru yang bernama Biru Laut. Laut, begitulah panggilannya. Ia adalah mahasiswa jurusan Sastra Inggris Universitas Gadjah Mada yang menyukai sastra dan aktivitas sosial.

Walaupun bertema fiksi sejarah, Leila Chudori melakukan wawancara kepada korban dan keluarga korban yang ikut merasakan kekelaman zaman orde baru. Maka dari itu, novel ini sangat hidup karena Leila data dan fakta yang ada benar adanya.

Misalnya saja tokoh Mas Gala atau Sang Penyair di novel tersebut mengingatkan kita kepada Wiji Thukul. Wiji Thukul ialah seorang aktivitis 1998 sekaligus penyair yang hilang dan sampai saat ini belum ditemukan. Namun, karya puisinya masih bisa dinikmati sampai sekarang.

Bukan cuma itu, adegan ketika adik Laut yaitu Asmara berjuang menegakan keadilan pun tertulis miris di dalam novel ini. Pasalnya, hal tersebut sama dengan kenyataan yang dirasakan oleh keluarga korban tragedi 1998. Pemerintah dinilai tidak serius dalam menangani kasus tersebut, sehingga banyak keluarga korban yang masih mencari jawaban siapa dalang dari penyiksaan dan hilangnya aktivis mahasiswa.

Begitulah sastra dapat memperlihatkan kejadian di dunia nyata. Sastra dapat menguak kembali sesuatu yang sudah dibungkam lama. Begitu pula ketika isu pelanggaran HAM tersebut yang terjadi di Indonesia. Seharusnya, Laut Bercerita juga dapat menjadi sarana berupa teguran kepada para pelaku agar bisa tahu malu dan bertanggung jawab apa yang telah dilakukannya.

Baca juga: Contoh Paper

Pemahaman Akhir

Essay merupakan salah satu jenis karya tulis yang menggabungkan fakta dan opini penulis. Essay bersifat subjektif dan analitis, memuat kritik, argumen, serta refleksi penulis terhadap suatu topik. Struktur essay terdiri dari paragraf pendahuluan, paragraf pengembang, dan paragraf kesimpulan.

Paragraf pendahuluan berfungsi untuk mengenalkan topik, memberikan latar belakang secara umum, dan menarik minat pembaca. Paragraf pengembang menjelaskan argumen secara detail dengan menggunakan fakta dan data pendukung. Paragraf kesimpulan adalah paragraf terakhir yang berisi ringkasan penting dari pembahasan.

Dalam membuat essay, langkah-langkah yang perlu dilakukan antara lain menentukan tujuan penulisan, menentukan tema tulisan, membuat kerangka atau outline, mengembangkan tulisan sesuai struktur, dan menyunting tulisan sebelum mengakhiri proses penulisan.

Contoh-contoh essay yang dapat digunakan sebagai referensi adalah essay beasiswa, essay ilmiah, dan essay pendidikan. Essay beasiswa menguraikan kontribusi penulis bagi Indonesia dan tujuan penulis untuk menjadi seorang guru yang dapat berkontribusi pada pembinaan usaha kecil menengah. Essay ilmiah membahas hubungan antara preferensi makanan dan kemungkinan penyakit serta pentingnya menerapkan pola diet seimbang. Essay pendidikan mengangkat dilema sekolah online di masa pandemi dan perluasan dampak wabah COVID-19 terhadap pendidikan.

Dengan memahami pengertian, struktur, dan contoh-contoh essay, diharapkan pembaca dapat menulis essay yang baik dan benar serta dapat mengembangkan keterampilan menulis mereka.

Semoga tulisan ini bermanfaat ya!

Cahyadi. 2019. Bagaimana Cara Menulis Essay?.  disdik.purwakartakab. go.id/berita /detail/bagaimana-menulis-esai-. Diunduh pada 14 Juli 2020

Essays, UK. (November 2018). The Role Of Parents In School Education Essay. Retrieved from ukessays. com/essays/education /the-role-of-parents-in-school-education-essay.php

Nugraheni, A. S. (2019).  Bahasa Indonesia di Perguruan Tinggi Berbasis Pembelajaran Aktif . Prenada Media.

Rahardi, F. (2006).  Panduan lengkap menulis artikel, feature dan esai: modul dasar pelatihan jurnalistik bagi pemula dilengkapi dengan aneka contoh tulisan . Kawan Pustaka.

Setiawati, F.P. 2018. Pengembangan Modul Menulis Esai Argumentatif Berperspektif Logika Toulmin dan Paradigma Pembelajaran Pedagogi Reflektif Pada Program Studi Farmasi Universitas Sanata Dharma. Skripsi

Artikel Terbaru

Apa yang Dimaksud dengan Fakta Sejarah?

Apa yang Dimaksud dengan Fakta Sejarah?

Apa Perbedaan Susila dan Asusila serta Berikan Contohnya

Apa Perbedaan Susila dan Asusila serta Berikan Contohnya

Cara Menghias Pohon Pisang untuk Maulid: Merayakan dengan Gaya yang Unik dan Kreatif!

Cara Menghias Pohon Pisang untuk Maulid: Merayakan dengan Gaya yang Unik dan Kreatif!

Avatar photo

Bisa menulis artikel ilmiah itu menjadi bekal penting dalam dunia pendidikan terutama di perguruan tinggi untuk bisa berprestasi dan mengembangkan diri. View all posts by Devi

Tulis Komentar Anda Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • DailySocial TV
  • Selasa Startup
  • Privacy & Policy
  • Term of Services

Logo Biznet

Copyright©2020. PT Digital Startup Nusantara

Artificial Intelligence

Funding News

Founders Tips

New Economy

Tips & Trick

ENTERTAINMENT

  • Terms of Services
  • Digitalisasi Warung
  • Quick Commerce
  • Startup M&A
  • FINTECH LENDING REPORT

Contoh dan Cara Menulis Esai, Mudah untuk Mahasiswa

Esai biasanya menjadi hal yang lumrah dalam dunia perkuliahan, tugas yang sering di dapat mahasiswa

Chairunisa - 6 September 2022

Copy link Link copied!

Menulis dan membuat esai merupakan kegiatan yang biasa ditemui di bangku perkuliahan. Bukan hanya di kelas, esai bahkan biasa dibuat di kalangan organisasi.

Esai berbeda dengan jenis karya tulis ilmiah lain seperti makalah, laporan penelitian, skripsi, tesis atau disertasi. Esai emiliki struktur dan kaidah tersendiri.

Pada pengertiannya, menurut Wijayanti dkk., esai merupakan karangan atau tulisan yang menyampaikan kejadian yang terjadi di masyarakat atau lingkungan baik berupa fakta atau pengalaman. Sidat esai cenderung argumentatif dan subjektif karena isinya dapat berisi pendapat penulis.

Ciri-ciri Esai

  • Tulisan berbentuk prosa (paparan) yang ditulis dalam sejumlan paragraf. Esai bukan puisi dan bukan pula prosa fiktif
  • Dibandingkan jenis karya tulis ilmiah lain, esai tidak terlalu panjang. Bisa dikatakan relatif singkat. Namun isinya padat dan jelas. Isu atau topik yang dikaji umumnya menarik, penting, dan kerap diperbincangkan
  • Bersifat subjektif tentang masalah aktual dengan menggunakan analisis, interpretasi, dan refleksi
  • Gaya penulisannya bisa formal maupun informal dengan gaya khas penulis sesuai dengan karakter penulisan pemilik tulisan
  • Berisi pendapat, pandangan, pikiran, sikap, dan pendirian penulis dengan didasarkan fakta, ketajaman gagasan, dan kekuatan argumentasi
  • Mempunyai tiga struktur umum yakni pendahuluan, isi, dan penutup

Penulis harus mampu menulis sesuai dengan logika yang runtut karena tulisan ini bersifat argumentatif. Tulisan harus terbaca masuk akal sehingga pembaca mudah memahami.

Struktur Penulisan Esai

1. pendahuluan.

Pendahuluan adalah pengantar kepada pembaca mengenai topik yang akan dibahas. Bagian ini memudahkan pembaca untuk memahami isi esai. Penulis akan menjelaskan garis besar topik yang dibahas. Umumnya jug amenambahkan pendapatnya mengenai topik tersebut secara sederhana.

2. Pembahasan

Pembahasan merupakan bagian inti dari esai. Penjelasan yang ditulis pada bagian ini sangat terperinci, mulai dari analisis hingga interpretasi penulis terhadap topik tersebut.

Bagian penutup sendiri berisi rangkuman dan kesimpulan dari pembahasan yang dituliskan. Beberapa esai bahkan juga memberikan kritik dan saran sebagai bagian dari interpretasi yang dihasilkan.

Langkah-Langkah Menulis Esai

Menentukan topik.

Hal pertama yang harus diperhatikan saat akan memulai pembuatan esai adalah menemukan topik yang akan dibahas. Menemukan ide terkadang mudah namun tak jarang juga susah, tidak gampang menentukan ide menarik.

Dalam menentukan topik, penulis harus memastikan bahwa topik tersebut punya sisi yang unik untuk dikaji. Pertimbangkan pula kedekatan topik dengan pembaca sehingga pembaca tertarik terhadap teks esai.

Melakukan Riset Mendalam

Setelah menentukan topik, langkah berikutnya yaitu mencari data dan informasi terkait topik yang dipilih. Meskipun esai bersifat subjektif dan sudut pandang pribadi penulis, namun argumentasi yang dijabarkan prlu dipertanggungjawabkan.

Semakin banyak data yang diangkat, semakin mudah pula bagi penulis memberi pengaruh pada pembaa terhadap gagasan yang disampaikan. Data-data tersbut juga dapat memperteguh keyakinan pembaca bahwa apa yang dijelaskan merupakan kebenaran.

Membuat Draft

Membuat draft merupakan hal penting yang harus dilakukan penulis. Draft membantu penulis untuk membangun logika berpikir yang runut. Di lain sisi juga membantu penulis untuk menyusun kerangka tulisan esai. Hal-hal yang perlu ditulis dalam draft adalah:

  • Struktur tulisan essay. harus disusun secara logis
  • Tulis argumen-argumen yang digunakan
  • Tulis pokok permasalahan
  • Tambahkan bukti atau data yang mendukung argumen
  • Tata argumen agar masuk akal

Menuliskan Esai Sesuai Struktur

Setelah menemukan topik, mencari data, dan menyusun kerangka esai, langkah berikut yang perlu dilakukan adalah mulai menulis utuh esai. Sesuai dengan struktur di awal, susun esai sesuai pendahuluan, pembahasan, dan penutupan.

Membaca Esai

Membaca ulang sangat diperlukan agar penulis dapat melihat kekurangan dari tulisannya. Selain itu dengan membaca ulang, penulis dapat memperbaiki kesalahan yang masih ada.

Contoh Esai

contoh essay word

Ada Apa Dengan Pendidikan?

Saat ini, kualitas pendidikan di Indonesia sangat memprihatinkan. Hal ini dibuktikan dengan data UNESCO (2000) tentang peringkat Indeks Pengembangan Manusia (Human Development Index), yaitu komposisi dari peringkat pencapaian pendidikan, kesehatan, dan juga penghasilan per kepala yang menunjukkan bahwa indeks pengembangan manusia Indonesia semakin menurun. Di antara 174 negara di dunia, Indonesia menduduki  urutan ke-102  pada tahun 1996, ke-99 pada tahun 1997, ke-105  pada tahun 1998, dan ke-109 pada tahun 1999.

Pelaksanaan pendidikan di Indonesia  tentu tak terlepas dari tujuan pendidikan di Indonesia, sebab pendidikan yang ada di Indonesia adalah pendidikan yang dilakukan demi kepentingan bangsa Indonesia. Namun, saat ini standar dan kompetensi dalam sebuah pendidikan formal maupun informal seolah hanya keranjingan pada standar dan kompetensi yang ada.

Dengan demikian, kami menawarkan solusi sistemik, yakni solusi yangmengubah sistem-sistem sosial yang berkaitan dengan sistem pendidikan. Seperti yang diketahui, sistem pendidikan sangat erat kaitannya dengan sistem ekonomi yang diterapkan.

Sistem kapitalisme salah satunya berprinsip meminimalkan peran dan tanggung jawab negara dalam urusan publik, termasuk pendanaan pendidikan.

Menjaga Kesehatan di Masa Pandemi

Pandemi Covid-19 yang menyebar secara cepat dan luas menyebabkan masyarakat harus membatasi aktivitasnya di luar rumah. Selain membatasi aktivitas, masyarakat juga harus menjaga kesehatan diri dengan berbagai cara. Cara menjaga kesehatan diri pada masa pandemi Covid-19 akan dijelaskan sebagai berikut.

Gejala Covid-19 antara lain adalah sesak napas, batuk kering, demam dengan suhu tubuh di atas 38 derajat celcius, sakit kepala, dan hilangnya kemampuan mencium bau. Penularan Covid-19 dapat terjadi melalui berbagai cara, seperti kontak fisik,  droplets , benda yang terkontaminasi, dan tempat yang ramai.

Oleh karena itu, supaya tidak tertular, cara menjaga diri agar tidak tertular antara lain adalah dengan memakai masker saat keluar rumah, selalu mencuci tangan saat masuk dan keluar ruangan, usahakan menghindari keramaian ketika keluar rumah, dan  biasakan pula mengonsumsi vitamin agar daya tahan tubuh bertambah kuat.

Itulah cara-cara yang bisa kita lakukan untuk menjaga kesehatan pada masa pandemi. Ingat, tetap bepergian dengan menggunakan masker dan selalu cuci tangan.jangan sampai tertular. Semoga kita sehat selalu di masa pandemi ini. Selain menjaga diri, jangan lupa menjaga kesehatan keluarga kita.

Dapatkan Berita dan Artikel lain di Google News

Tags: cara membuat esai esai. essay

{$categories[0]['slug']}

RECOMMENDED COVERAGE

Sign up for our newsletter

Review Order

Payment Details

Subscribe Monthly

Total Payment

By clicking the payment method button, you are read and agree to the terms and conditions of Dailysocial.id

 alt=

Check the box to Create your Account

Login to your account

Forgot Password?

To reset your password, please input email of your DailySocial.id account.

Reset Password

Reset link sent!

Thanks! You’ve been emailed a password reset link.

Create your account

Create Account

Check your email to verify!

If you didn’t receive an email in your inbox, check your spam folder.

We've emailed you a temporary password.

Stay connected with us and get full features in our platform. Community and Information can be fully open.

No, thank you.

contoh essay word

Kumpulan Contoh Essay Beserta Jenis-jenisnya

Girl with homework on bed

Macam-macam Essay

Contoh essay.

Apa itu essay? Essay adalah jenis tulisan yang memuat opini, gagasan, atau pengalaman penulis terhadap kejadian/topik tertentu. Pada dasarnya, essay dibuat tidak terlalu panjang dibandingkan jenis karya tulis ilmiah lain.

Umumnya, essay dipakai sebagai media untuk sejumlah mahasiswa agar dapat menggambarkan fenomena atau isu-isu tertentu yang sedang hangat dibicarakan. Adapun struktur essay yang baik dan benar terdiri dari pembuka, isi, dan penutup (kesimpulan).

Essay bersifat argumentatif, jadi penulis dapat mengemukakan pendapat yang berbeda dari teori yang ada. Namun, penulis juga harus memiliki fakta yang dilengkapi dengan data-data yang jelas sehingga muncul sanggahan yang baik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Tanpa menunggu lama, berikut jenis-jenis essay dan contoh essay dalam subjek tertentu.

Dikutip dari buku Bahasa Indonesia di Perguruan Tinggi Berbasis Pembelajaran Aktif oleh Dr Aninditya Sri Nugraheni, terdapat empat jenis essay yaitu deskriptif, ekspositori, naratif, dan dokumentatif. Simak penjelasannya di bawah ini.

1. Essay Deskriptif

Essay deskriptif dibuat untuk menciptakan impresi tentang seseorang, tempat, atau objek. Dalam essay deskriptif, penulis harus bisa memaparkan peristiwa atau pemikiran secara detail agar pembaca dapat membuat visualisasi dalam pikirannya.

2. Essay Ekspositori

Essay ekspositori adalah jenis essay yang mengharuskan penulis untuk menganalisis ide, mengevaluasi data, mengidentifikasi hubungan sebab-akibat, mendefinisikan, serta mengemukakan argumentasi secara lengkap. Dengan menyajikan bukti dan contoh, maka akan memperkuat isi essay yang akan disampaikan kepada pembaca.

3. Essay Naratif

Essay naratif atau essay personal adalah sebuah karangan prosa yang menceritakan pengalaman pribadi atau orang lain terhadap peristiwa tertentu. Ciri-ciri essay naratif yaitu menggunakan sudut pandang orang pertama saat menulis, contohnya penggunaan kata "aku" atau "saya".

4. Essay Dokumentatif

Essay dokumentatif adalah essay yang dibuat untuk tujuan penelitian atau tugas dari sebuah institusi atau otoritas tertentu.

Setelah memahami tentang jenis essay, simak beberapa contoh essay dari berbagai tema atau topik yang dilansir dari buku berjudul Menulis Ilmiah oleh Tri Riya Anggraini, Menulis Kreatif Konteks Bahasa Indonesia oleh Rishe Purnama Dewi, dkk, dan Contoh Essay oleh Majidil Khithar dari SCRIBD.

1. Contoh Essay Tentang Siswa

Lunturnya Etika Siswa Oleh: Diyan Yuliana Harajotul Maisaroh

Etika siswa terhadap guru kini bisa dibilang miris. Seakan tidak ada sekat pembeda antara teman dan guru.

Guru yang lebih kental dengan wibawa seharusnya dihormati dan disegani. Namun kini terlihat terinjak-injak oleh etika siswa yang sangat tidak wajar dan memprihatinkan.

Kasus yang terjadi mulai dari pengeroyokan terhadap guru, hingga orang tua yang melaporkan tindak kekerasan guru, jika dicerna lebih mendalam sangat tidak logis jika tiba-tiba seorang guru melakukan tindak kekerasan dalam proses belajar-mengajar tanpa adanya alasan.

Banyak sedikitnya siswa dengan psikologi yang berbeda menjadi tantangan tersendiri bagi para guru. Bagaimana cara menguasai kelas, mengatasi anak yang malas, hingga mengkondisikan siswa yang nakal tentu bukanlah hal mudah.

Sekolah hanya untuk mendapatkan ijazah, lulus dengan nilai tinggi, dan mudah mendapatkan kerja telah meracuni mindset kebanyakan orang tentang tujuan sekolah. Menyampingkan bahwa ilmu dan etika lebih utama, itu merupakan salah satu penyebab bobroknya etika siswa.

Namun, sepertinya solusi untuk perbaikan moral anak adalah di sekolah. Dengan didikan dari para guru bisa membangun etika dan moral yang baik di dalam sekolah, di rumah, ataupun di lingkungan masyarakat.

Menanamkan budaya sopan santun sebaiknya melalui pembiasaan baik yang dimulai dari rumah dan diperkuat di sekolah dengan didikan para guru. Jika sejak kecil anak sudah terbiasa bersikap sopan dengan etika yang baik di rumah dan sekolah, maka kelak dewasa ia akan dapat menempatkan dirinya dalam suasana apapun untuk bersikap sopan.

2. Contoh Essay Tentang Bahasa Indonesia

91 Tahun Bahasa Indonesia Oleh: Misbah Priagung Nursalim

Bahasa Indonesia pertama kali diperkenalkan ke publik pada 28 Oktober 1928. Tepat pada peristiwa pemuda, para pemuda berikrar menjunjung tinggi bahasa persatuan bahasa Indonesia.

Bahasa Indonesia bukan hanya sekedar bahasa negara dan bahasa nasional tetapi juga berperan sebagai pemererat komunikasi masyarakat. Tahun itu, lebih dari 1400 bahasa daerah ada di Indonesia.

Tanpa adanya bahasa persatuan, masyarakat akan sulit disatukan. Sementara saat itu, pemuda sedang giat-giatnya merebut kemerdekaan dari tangan penjajah. Maka diangkatlah bahasa Melayu sebagai bahasa Indonesia.

Kini bahasa Indonesia sudah memasuki usia 91 tahun. Banyak cobaan yang menggoyang eksistensi bahasa Indonesia sebagai bahasa yang kuat di negerinya sendiri.

Munculnya penggunaan bahasa gaul mengancam eksistensi bahasa Indonesia. Karakter bahasa gaul yang mengubah kosa kata bahasa Indonesia dikhawatirkan dapat mengaburkan kosa kata bahasa Indonesia.

Penguatan bahasa Indonesia diharapkan dilakukan kembali melalui Mendikbud-dikti yang baru. Selain pemerintah, masyarakat juga wajib menjaga eksistensi bahasa Indonesia.

3. Contoh Essay Tentang Wisata

Mem "Bolang" Bersama Pasangan di Bukit Pengilon

Berbicara soal tempat wisata di daerah selatan Jogja, orang-orang pasti langsung merujuk pada wisata pesisir pantainya. Mungkin, masih sedikit orang yang tahu akan eksistensi lokasi wisata ini dan bisa terbilang juga hidden gems.

Oleh karena besarnya rasa penasaran, saya akhirnya memutuskan untuk mengunjungi tempat tersebut pada liburan semesteran lalu dengan seseorang yang spesial di hidup saya.

Tempat ini bernama Bukit Pengilon. Berdasarkan catatan geologis, dulunya Bukit Pengilon merupakan bagian dari Gunung Api Purba Batur. Dari ketinggian bukit, Anda dapat menyaksikan gugusan pantai Gunung Kidul, seperti Pantai Wediombo dan Pantai Watu Lumbung.

Perjalanan menuju tempat tersebut tidak bisa dikatakan mudah. Banyak lika-liku dan rintangan yang harus dihadapi, mulai dari jarak tempuh perjalanan yang menguras waktu dan tenaga, belum lagi fase mendaki bukit yang begitu curam.

Perjalanan pulang kami disuguhi dengan pemandangan langit senja yang mempesona. Sesampainya di rumah tepat pukul 18.30, setelah itu saya langsung bergegas untuk mandi untuk membersihkan semua kotoran yang menempel di tubuh.

Sungguh ini merupakan pengalaman yang tak terlupakan untuk saya. Ke depan mungkin saya akan menjelajahi lagi tempat-tempat wisata yang masih hidden gems di kawasan Jogja.

4. Contoh Essay Tentang Mahasiswa

Mengetahui Peran dan Tugas Sebagai Mahasiswa

Mahasiswa merupakan gabungan kata dari maha dan siswa. Arti dari maha sendiri adalah sesuatu yang lebih tinggi tingkatannya, besar dan siswa sendiri adalah seorang pelajar atau murid.

Jadi, arti dari mahasiswa adalah seorang pelajar atau murid yang lebih tinggi tingkatannya dan besar. Maksudnya, lebih tinggi pendidikannya dan lebih besar tanggung jawabnya.

Tugas dari seorang mahasiswa itu bukan hanya belajar, belajar, dan belajar, Namun memiliki tanggung jawab yang lebih dalam merancang perubahan suatu peradaban bangsa.

Banyak sarjana hanya memegang gelar dan menyimpan ijazah. Sudah saatnya kita intropeksi diri dengan memaknai tanggung jawab kita sebagai mahasiswa.

Maka dari itu, mahasiswa dituntut agar mampu berinovasi bahkan berkreasi dan mampu menginspirasi banyak orang bukan hanya dari segi materi namun juga praktik.

Kita mahasiswa Indonesia, pelajar Indonesia, pemuda Indonesia dan kita juga pembangun Indonesia, ayo tunjukkan pada dunia bangsa kita bangsa yang besar dalam segala hal bahkan pendidikan kita tidak kalah dengan pendidikan negara maju.

Demikian penjelasan mengenai essay mulai dari jenis-jenis dan juga contoh essay. Semoga artikel ini dapat membantu detikers yang sedang kesulitan menulis essay.

Unsur-unsur Berita dan Syaratnya sebagai Sarana Komunikasi Massa

Peradaban sumeria, kerajaan pertama di dunia yang punya inovasi budaya tulis, cara menulis huruf lettering dan alat yang diperlukan, lomba buku cerita bergambar & novel badan bahasa 2024 dibuka, 9 cara membuat tulisan keren di whatsapp, jarang orang tahu lho, kisah viral mahasiswa as ditangkap karena cabut bendera israel, dianggap pro-palestina & hamas, tiktok bakal diblokir di as, bamsoet apresiasi peluncuran buku bambang soesatyo 'news maker'.

Ramalan Zodiak 14 April Libra Perhatikan Pengeluaran, Leo Waspada Tipu Muslihat

Universitas Indonesia

contoh essay word

Universitas Gadjah Mada

contoh essay word

Universitas Syiah Kuala

contoh essay word

Universitas Diponegoro

contoh essay word

Universitas Sumatera Utara

contoh essay word

Deepublish Store

Apa itu Essay? Cara Menulis Essay, Struktur dan Contoh

Menulis essay adalah hal biasa bagi mahasiswa. Dalam dunia perkuliahan, essay tergolong karya tulis ilmiah yang sering ditulis. Tak jarang dosen memberikan tugas menulis essay. Apalagi biasanya banyak lomba menulis essay untuk mahasiswa. Artikel ini akan sangat membantumu menulis essay dan contoh yang mudah.

Essay berbeda dengan jenis karya tulis ilmiah lain seperti makalah, laporan penelitian, skripsi, tesis, atau disertasi. Essay memiliki struktur dan kaidah tersendiri.

Bagi siapapun yang masih bingung, berikut ini adalah penjelasan tentang essay. Bahkan bila kamu belum bisa menulis essay dengan benar, inilah cara menulis essay yang lengkap mudah diikuti oleh pemula.

Apa itu Essay?

Secara singkat, essay atau esai menurut Dalman adalah opini penulis tentang subjek tertentu.

Menurut Wijayanti dkk., menyatakan bahwa essay merupakan karangan atau tulisan yang menyampaikan kejadian yang terjadi di masyarakat atau lingkungan baik berupa fakta atau pengalaman. Sifat esai adalah argumentatif dan subjektif karena isinya dapat berisi pendapat penulis.

Affiliate Buku

Pendapat lain dikemukakan oleh Widyamartaya , dkk dalam Yanma Hidayah. Esai dipandang sebagai usaha untuk melahirkan pandangan mengenai suatu topik dengan bentuk yang pendek serta dengan cara penuturan yang sebaik-baiknya. Poin terpenting dalam esai bukan apa yang dibicarakan, melainkan bagaimana cara membicarakannya (menjelaskannya)..

Berdasarkan Cambridge Dictionary , essay memiliki beberapa pengertian:

a short piece of writing on a particular subject, especially one done by students as part of the work for a course a short piece of writing on a particular subject, often expressing personal views https://dictionary.cambridge.org/dictionary/english/essay

Jadi, esai dalam pengertian di atas adalah tulisan pendek mengenai subjek tertentu yang biasanya ditulis oleh siswa (mahasiswa). Seringkali essay adalah menggambarkan pandangan atau opini penulis tentang topik yang dibahas.

Sama halnya dengan pengertian essay menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) . Essay adalah karangan prosa yang membahas suatu masalah dari sudut pandang penulis.

Cucu Agus Hidayat , essay merupakan tulisan proses yang subjektif-argumentatif dalam penyampaiannya. Essay mengandung penilaian, pandangan, pendirian, atau evaluasi penulis terhadap satu hal. Lantas dari penilaian tersebut ditarik kesimpulan.

Tidak hanya menerangkan tentang pengertian essay, Cucu Agus Hidayat juga menjelaskan ciri-ciri essay . Apa saja?

Ciri Ciri Essay yang Baik

Ciri ciri essay

  • Tulisan berbentuk prosa (paparan) yang ditulis dalam sejumlan paragraf. Essay bukan puisi dan bukan pula prosa fiktif
  • Dibandingkan jenis karya tulis ilmiah lain, esay tidak terlalu panjang. Bisa dikatakan relatif singkat. Namun isinya padat dan jelas. Isu atau topik yang dikaji umumnya menarik, penting, dan kerap diperbincangkan
  • Bersifat subjektif tentang masalah aktual dengan menggunakan analisis, interpretasi, dan refleksi
  • Gaya penulisannya bisa formal maupun informal dengan gaya khas penulis sesuai dengan karakter penulisan sang penulis
  • Berisi pendapat, pandangan, pikiran, sikap, dan pendirian penulis dengan didasarkan fakta, ketajaman gagasan, dan kekuatan argumentasi
  • Mempunyai tiga struktur umum yakni pendahuluan, isi, dan penutup

Penulis harus mampu menulis essay dengan logika yang runtut karena tulisan ini bersifat argumentatif.

Jadi, selain membahas sesuatu dengan menarik, penulis essay juga harus menulis dengan masuk akal agar pembaca mudah memahami apa yang disampaikan.

Tujuan lainnya , tulisan essay bisa mempengaruhi pemikiran pembaca setelah membaca ide-ide yang dijabarkan oleh penulis.

Rekomendasi Buku Metode Penelitian (PROMO)

Dapatkan buku pendukung skripsi & penelitian lainnya di Buku penelitian

Struktur Penulisan Essay

Terdapat tiga struktur utama dalam esai. Esai yang benar adalah yang memenuhi struktur ini. Tiga struktur tersebut adalah:

1.Pendahuluan

Pendahuluan adalah pengantar kepada pembaca mengenai topik yang akan dibahas. Bagian ini memudahkan pembaca untuk memahami isi esai. Pada bagian pendahuluan, penulis mengungkapkan topik yang diangkat.

Unsur lainnya yang ada di pendahuluan adalah latar belakang penulis memilih topik tersebut. Penulis juga dapat menambahkan pendapatnya mengenai topik tersebut secara umum. Sementara penjelasan lebih lanjut dapat diterangkan pada bagian selanjutnya.

2.Pembahasan

Nah, pembahasan adalah bagian inti essay. pada bagian inilah isi essay dijelaskan secara rinci. Penulis menjelaskan sudut pandangnya mengenai topik yang dipilih. Terdapat analisis dan interpretasi penulis terhadap topik tersebut.

Promo Buku

Bagian terakhir adalah kesimpulan. Bagian ini berisi rangkuman dari pembahasan yang ditulis. Dari semua penjelasan dan pandangan penulis, apa kesimpulannya?

contoh essay word

5 Cara Menulis Essay yang Benar

Dalam menulis essay yang benar dan terstruktur, terdapat beberapa tahapan agar essay yang ditulis berkualitas. Tahapannya meliputi:

1. Tentukan topik

Cara menulis essay yang paling pertama adalah menentukan topik. Penentuan ini bisa jadi gampang tapi bisa jadi susah. Menemukan ide yang menarik terkadang juga tidak selalu mudah.

Dalam menentukan topik, penulis harus memastikan bahwa topik tersebut memiliki sisi menarik untuk dibahas. Pastikan pula topik tersebut cukup relevan untuk dibahas. Selain itu perlu dipertimbangkan mengenai kedekatan topik dengan pembaca serta ketertarikan pembaca terhadap topik tersebut.

2. Lakukan Riset Mendalam

Setelah menentukan topik, langkah selanjutnya adalah mencari data dan informasi terkait topik yang dipilih. Walaupun essay bersifat subjektif dan berisi pandangan personal penulis tapi bukan berarti penulis bisa menulis tanpa dasar dan argumen yang jelas dan dapat dipertanggungjawabkan.

Menulis essay tetap memperhatikan kerangka berpikir (argumen) yang jelas. Untuk itu mencari data adalah hal wajib lainnya yang dilakukan penulis. Semakin banyak data maka semakin mudah pula mempengaruhi pemikiran pembaca terhadap gagasan yang penulis sampaikan. Data-data tersebut mendorong timbulnya keyakinan pada pembaca bahwa apa yang disampaikan penulis memang masuk akal.

3. Buat Draft

Membuat draft merupakan hal penting yang harus dilakukan penulis. Draft membantu penulis untuk membangun logika berpikir yang runut. Di lain sisi juga membantu penulis untuk menyusun kerangka tulisan essay . Hal-hala yang perlu ditulis dalam draft adalah:

  • Struktur tulisan essay. harus disusun secara logis
  • Tulis argumen-argumen yang digunakan
  • Tulis pokok permasalahan
  • tambahkan bukti atau data yang mendukung argumen
  • Tata argumen agar masuk akal

4. Tulis Essay Sesuai Struktur

Sudah memastikan kalau tiga langkah di atas terpenuhi? Kini kita beralih ke langkah berikutnya. Setelah topik dipilih, data pendukung sudah terkumpul, dan draft sudah dibuat maka kita tinggal menyusun essay berdasarkan struktur penulisannya.

a. Pendahuluan

Bagian pendahuluan ditulis dengan format mulai dari umum ke khusus. Paragraf awal berisi penjelasan topik secara umum. Pada bagian inilah pembaca dikenalkan pada topik yang akan dibahas dalam pembahasan. Tipsnya, utarakan pemikiran yang akan menjawab pertanyaan permasalahan yang muncul. Terangkan argumen secara luas.

b. Pembahasan

bagian biasanya bagian terpanjang dalam essay. Dalam setiap paragrafnya, penulis menyampaikan gagasan atau pokok pikirannya sesuai dengan draft. Argumen-argumen yang telah disiapkan sebelumnya harus ditulis di bagian ini. Sertakan pula bukti atau data pendukung argumen.

Penutup berisi kesimpulan. Jadi, penulis harus memastikan bahwa semua ide terangkum dengan baik di bagian ini. Melansir tirto.id, disarankan menulis kesimpulan dengan struktur dari khusus ke umum. Maksudnya, menulis kesimpulan bisa dimulai dengan masuk permasalahan kemudian rangkuman kata kunci dan argumen yang menjawab permasalahan.

Penulis juga bisa memberikan rekomendasi penyelesaian masalah, prediksi yang berhubungan dengan topik essay, dan rekomendasi topik penulisan essay selanjutnya.

5. Baca Ulang

Terakhir, membaca ulang essay. Membaca ulang sangat diperlukan agar penulis bisa melihat kekurangan dari tulisannya. Selain itu dengan membaca ulang, penulis dapat memperbaiki kesalahan penulisan dalam essay.

Baca juga : 4 Cara Membaca Cepat Dan Paham Untuk Mahasiswa

Rekomendasi Buku Penunjang SKRIPSI (Spesial)

Contoh Essay

Agar semakin memahami essay dan struktur penulisannya, berikut ini adalah contoh essay .

contoh essay word

Contoh Pendahuluan Esai

Pandemi Covid-19 mengamplifikasi tren kemunduran demokrasi. Berdasar-kan data yang dirilis oleh Freedom House, indeks tahunan Freedom in the Worldmenyatakan bahwa skor demokrasi Indonesia sebesar 61 dari skala 0-100, skor 30untuk hak-hak politik dan 31 untuk kebebasan sipil.

Temuan ini didukung oleh survei keadaan demokrasi pada medio Januari 2019 hingga 15 Agustus 2020 oleh Saiful Mujani, bahwa tren kepuasan masyarakat terhadap demokrasi menurun drastis pada awal Juni 2020 ketika pandemi Covid-19 merebak sebesar 15%.

Pertanyaan Umum Tentang Essay

Essay merupakan karangan atau tulisan yang menyampaikan kejadian yang terjadi di masyarakat atau lingkungan baik berupa fakta atau pengalaman

Isi essay adalah tulisan singkat yang berisi opini dan didukung dengan fakta-fakta yang singkat dan mudah dipahami.

Essay terdiri dari pendahuluan, pembahasan dan penutup.

Pendahuluan essay merupakan bagian awal pada esai yang berisi latar belakang, rumusan masalah dan juga tujuan dari penulisan esai yang dibuat. Untuk contoh pendahuluan essay, silakan baca artikel ini.

Nah, Bagaimana? Mudah bukan menulis essay? yuk aplikasikan cara menulis essay diatas dan bisa meniru contoh yang ada ya. (Ana W)

Rekomendasi Buku untuk Mahasiswa

  • 5 Rekomendasi Buku Keuangan
  • 5 Rekomendasi Buku Hadits untuk Kajian dan Mahasiswa
  • 10 Buku Filsafat Untuk Mahasiswa
  • 5 Rekomendasi Buku Tentang Kepemimpinan

Satu pemikiran pada “Apa itu Essay? Cara Menulis Essay, Struktur dan Contoh”

Sebenarnya essay sangat.mudah dibuat karena bisa menuangkan ide ide kreatif ataupun inovasi yang ada di masyarakat. Hanya kadang masih bingung untuk mengimplentasikan dalam sebuah ungkapan kata

Tinggalkan komentar Batalkan balasan

Simpan nama, email, dan situs web saya pada peramban ini untuk komentar saya berikutnya.

Cara dan Panduan Penulisan Esai yang Rapi dan Terstruktur

Agar format essay rapi dan terstruktur, ada 3 tips yang perlu diketahui terkait cara dan panduan penulisan esai. Berikut ini penjelasannya.

Student.unsw.edu.au mengemukakan beberapa panduan untuk menulis esai. Dan yang paling penting untuk dilakukan pertama kali adalah tulis draft pertama dari esai yang akan dibuat.

Penulisan Draft

Hal yang perlu ditulis dalam draft adalah:

  • Struktur dan kerangka dari esai

Struktur akan membantu esai terlihat lebih logis dan juga rapi

  • Argumen yang akan Anda kemukakan

Argumen yang akan Anda keluarkan dalam esai merupakan jawaban dari beberapa pertanyaan, yang merupakan rumusan permasalahan dari topik yang akan Anda kemukakan.

Pastikan Anda menemukan pokok permasalahannya terlebih dahulu.

Identifikasi Pertanyaan

Dalam memutuskan bagaimana Anda menjawab pertanyaan, maka Anda perlu mengidentifikasi pertanyaan yang sesuai dengan konteks dan kata kunci.

  • Bukti apa yang akan Anda gunakan untuk mendukung argumen. Bukti harusnya didukung dengan penelitian yang pasti dan juga sumber yang terpercaya;
  • Menata argumen agar sesuai dengan logika.

Panduan Penulisan Esai

Setelah melakukan penulisan draft awal dan mind mapping maka mulai lah susun esai sesuai dengan struktur yaitu:

1. Pendahuluan

Pendahuluan memiliki struktur dari umum menjadi khusus. Buka paragraf pertama dengan pengenalan topik secara umum dan permasalahan yang akan dihadapi.

Tuliskan secara umum ide yang akan Anda ambil. Utarakan semua pemikiran yang akan menjawab pertanyaan permasalahan yang muncul. Selanjutnya adalah kemukakan secara luas argumen Anda.

2. Badan Esai

Esai dibuat dari sekumpulan paragraf, setiap satu paragraf memiliki satu pokok pikiran yang merupakan argumen yang akan diutarakan.

Setelah Anda mengemukakan pokok pikiran maka kemukakan penjelasan dari pokok pikiran tersebut.

Tuliskan bukti yang bisa menopang kebenaran dari argumen yang kamu keluarkan. Bukti bisa berupa: studi kasus, statistik, bukti dokumenter, buku akademik atau artikel jurnal.

Jangan lupakan pendapat pribadi Anda bagaimana bukti yang Anda kumpulkan bisa menjadi penguat di argumen Anda.

Rangkum per paragraf, dan jelaskan bagaimana tiap paragraf dapat mendukung argumen Anda secara keseluruhan.

3. Kesimpulan

Dilansir dari Monash.edu , menulis kesimpulan pastikan semua ide dan gagasan dapat terangkum dengan baik. Kesimpulan baiknya menggunakan struktur dari khusus ke umum.

Dalam kesimpulan masukan permasalahan, dilanjut dengan rangkuman kata kunci dan ringkas argumen yang menjadi jawaban atas permasalahan di atas.

Selanjutkan utarakan alasan atau hambatan untuk sampai pada jawaban atau argumen pasti pada pertanyaan di awal.

Kesimpulan bisa berisi tentang pertanyaan yang dapat menjadi topik untuk esai selanjutnya, prediksi tentang apa yang akan terjadi, dan rekomendasi penyelesaian terhadap fenomena yang sedang diteliti.

  • Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Microsoft Word 2010
  • Cara Membuat & Mengatur Nomor Halaman di Microsoft Word 2010

Artikel Terkait

Cara menulis essay syarat beasiswa unggulan kemdikbud 2020, kronologi mobil tertabrak ka di perlintasan sebidang di madiun, apa benar mui resmi sarankan boikot aqua, setengah hati afirmasi keterwakilan perempuan di legislatif, menyusuri kemegahan lawang sewu di jantung kota semarang, kemlu: tak ada wni yang jadi korban penusukan massal di sydney, hegemoni mughal & pengaruh budaya indo-farsi di kesultanan aceh, indonesia tetap paling dermawan, meski dana sering diselewengkan, knkt sebut po rosalia indah salahi prosedur penugasan sopir bus, kai catat 3,1 juta tiket terjual di masa angkutan lebaran 2024, pemprov jabar imbau masyarakat waspada bencana saat arus balik, pertamina pastikan ketersediaan bbm saat arus balik lebaran 2024, polisi prediksi puncak arus balik terjadi pada 14-15 april 2024, bagi asn, pemerintah terapkan wfh dan wfo pada 16-17 april 2024, 500 kk di bekasi terdampak banjir, rumah kosong ditinggal mudik, 317 kecelakaan lalu lintas pada h+2 lebaran, 43 orang meninggal, pemprov jabar & polisi siapkan jalur alternatif saat arus balik, tni bantah kodim deiyai diserang opm saat jenazah danramil tiba, pemerintah siapkan sejumlah skema penyeberangan saat arus balik, daftar lengkap stadion piala asia afc u23 2024 di qatar, jadwal siaran langsung timnas u23 indonesia vs qatar live rcti, jadwal australia vs yordania piala asia u23 2024 live di mana, jadwal west ham vs fulham liga inggris 2024, klasemen, link live.

Zenius Fellow

contoh essay word

  • Zenius Tips
  • Tips Belajar

5 Cara Menulis Essay Supaya Menarik dan Mudah Dipahami

  • Posted by by Jihan Ayyesa
  • Maret 3, 2022

“Duh, gue nggak suka nulis essay soalnya susah.” Eits, siapa, nih, yang suka berpikir seperti itu? Udah, deh, tenang saja, gue di sini bakalan ngasih tahu elo, nih, cara menulis essay yang baik dan benar biar elo nggak ngerasa susah lagi. 

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, esai atau essay adalah karangan prosa yang membahas suatu masalah secara sepintas lalu dari sudut pandang pribadi penulisnya. Singkatnya, essay ini adalah tulisan yang isinya opini elo terhadap suatu isu.

Walaupun essay berisi opini penulis, tentu saja elo butuh fakta-fakta pendukung untuk memperkuat argumen. Makanya, cara menulis essay nggak bisa elo lakukan sembarangan. Dibutuhkan riset mendalam untuk membuat suatu esai. 

Nah, hal inilah yang membuat orang merasa cara menulis essay itu susah, padahal nggak juga, lho. Berikut cara menulis essay dan berbagai aspek yang ada dalam penulisannya yang bisa elo jadikan pedoman cara menulis essay yang baik dan benar. Simak terus, ya! 

Cara Menulis Essay  

cara menulis essay

Sebelum kita bahas cara menulis essay yang baik dan benar, ada baiknya elo tahu dulu, nih bedanya essay dengan kritik sastra. Kenapa? Karena keduanya sama-sama berisikan argumen atau penilaian terhadap sesuatu. 

Perbedaan essay dan kritik sastra yang utama adalah sudut pandang penilaian. Dalam menulis kritik sastra, sudut pandang penilaian yang digunakan adalah objektif, sedangkan dalam menulis essay sudut pandang penilaian yang digunakan adalah subjektif. Pembahasan mengenai perbedaan kritik sastra dan essay ini bisa elo lihat di artikel Zenius ini, ya:  Perbandingan Kritik Sastra dan Esai – Materi Bahasa Indonesia Kelas 12 .

Di luar perbedaannya tersebut, kritik sastra dan essay memiliki prinsip penulisan yang sama. Lalu apa saja prinsip tersebut? Prinsip menulis kritik dan esai berkaitan dengan tiga aspek yaitu: 

  • Aspek Historis: merupakan pengetahuan latar belakang terhadap hal yang ingin dibahas, seperti identitas pengarang, atau asal muasal suatu isu dapat muncul. 
  • Aspek Rekreatif: merupakan kebulatan dalam sebuah pembahasan, contohnya seperti hubungan sebab-akibat dalam sebuah isu atau cerita. 
  • Aspek Penghakiman: merupakan bentuk penilaian yang ada dalam teks essay dan kritik sastra. 

Kira-kira apa, sih, manfaat yang bisa kita dapat dari menulis essay ? Selain menjadi wadah penyampaian keresahan elo, ternyata menulis essay bisa melatih pengetahuan verbal dan logic elo, lho. 

Nah, pengetahuan verbal dan logic ini merupakan bagian dari fundamental skills yang penting untuk meningkatkan cara berpikir elo. Untuk mengasah fundamental skills elo, CorePractice Zenius bisa jadi solusi tepat, nih. Elo udah coba belom? Kalau belom, buruan coba, ya. 

Wah, ternyata menulis essay memiliki manfaat penting ya untuk mengasah cara berpikir kita. Tanpa berlama-lama lagi, ini dia 5 cara menulis essay yang baik dan benar. 

1. Pahami Rumusan Masalah

Cara menulis esai atau essay yang pertama adalah dengan membuat sebuah rumusan masalah. Rumusan masalah ini yang menjadi patokan elo dalam menulis essay .

Cara menulis essay ini bisa elo temukan melalui keresahan yang ingin elo bawa. Misalnya, elo diberikan tugas membuat essay dengan tema lingkungan. Dalam konteks isu lingkungan, elo merasa resah dengan maraknya penjualan hewan-hewan langka secara ilegal. Nah, elo bisa menjadikan hal itu sebagai rumusan masalah. 

Dalam artikel The University of Melbourne, terdapat 3 komponen yang perlu elo libatkan dalam membuat rumusan masalah, yaitu: 

  • Content terms : konten utama yang memuat pembahasan spesifik.
  • Limiting terms : lingkup fokus penelitian.
  • Directive terms : hal yang elo perlu lakukan dalam penulisan, misalnya seperti menganalisis, mendeskripsikan, membandingkan, dan sebagainya. 

Misalnya, untuk topik penjualan hewan-hewan langka secara ilegal, elo bisa membuat rumusan masalah seperti “Pentingnya Menghapus Penjualan Hewan Langka Ilegal yang Mendorong Kepunahan Hewan Langka” .

Nah, content terms dari rumusan masalah tersebut adalah penjualan hewan langka ilegal. Kemudian, limiting terms atau batasan penelitiannya adalah pentingnya menghapus penjualan tersebut. Terakhir, directive terms -nya adalah menjelaskan pentingnya menyudahi penjualan hewan langka ilegal. 

2. Jelaskan Argumen dan Fakta Pendukung

Seperti yang sebelumnya udah gue bilang, tulisan essay merupakan sebuah tulisan yang berisi opini terhadap isu tertentu dan bersifat subjektif. Makanya, cara menulis essay yang baik dan benar selanjutnya adalah menjelaskan argumen dan memasukkan fakta pendukung.

Elo bisa mulai dengan melakukan riset dan merangkum berbagai fakta-fakta dari sumber terpercaya untuk memperkuat argumen. Supaya lebih mudah, coba, deh, buat daftar pertanyaan mengenai penelitian elo. Lalu, lakukan riset sesuai dengan pertanyaan-pertanyaan tersebut. 

3. Rangkai Essay sesuai Struktur Penulisannya

Jika elo sudah memiliki argumen dan berbagai fakta pendukung yang cukup, cara menulis essay selanjutnya adalah merangkai seluruhnya ke dalam struktur penulisan essay . 

Struktur penulisan essay sendiri terbagi ke dalam 3 komponen, nih, yaitu pembuka, isi atau argumen, dan penutup. 

  • Pembuka : dalam hal ini elo bisa memasukkan pernyataan umum mengenai topik yang ingin elo bawakan, pernyataan tesis untuk memberikan gambaran argumen elo, dan penjabaran untuk memberikan gambaran penyajian argumen. 
  • Isi atau argumen : seperti namanya, bagian ini akan diisi dengan penjabaran argumen dan fakta elo. Elo bisa menampilkannya dalam bentuk paragraf dengan tiap paragraf berisi satu topik utama untuk mewakili argumen elo. 
  • Penutup : dalam bagian ini, elo bisa memasukkan kesimpulan yang memvalidasi argumen utama elo. 

4. Masukkan Daftar Sumber atau Rujukan

Jika elo sudah selesai membuat keseluruhan teks essay sesuai dengan strukturnya, cara menulis essay selanjutnya adalah masukkan daftar sumber dan rujukan yang elo gunakan. 

Memasukkan daftar sumber dan rujukan ini penting, lho, untuk menghindari tindakan plagiarisme dan juga menjadi bukti bahwa sumber yang elo gunakan memang valid. Gue pun sebelumnya sudah membuat artikel mengenai pentingnya daftar rujukan dan cara penulisannya yang bisa elo simak. 

5. Lakukan Evaluasi Terhadap Essay

Cara menulis essay yang terakhir adalah elo perlu melakukan evaluasi terhadap essay yang elo buat. Cara ini berguna untuk melihat apakah ada hal yang terlewatkan atau perlu diperbaiki dari penjabaran elo. 

Baca kembali essay elo secara perlahan dan teliti untuk memastikan apakah tulisan elo sudah mudah dipahami atau belum. Selain itu, pengecekan tata bahasa dan kosakata yang digunakan juga pastikan tidak terlewat, ya. 

Itu dia, Sobat Zenius, 5 cara menulis essay yang bisa membantu elo untuk membuat essay menarik dan bagus. Dengan begitu, nggak ada lagi, deh, alasan yang membuat elo merasa terbebani tiap harus membuat essay .

Perbandingan Kritik Sastra dan Esai – Materi Bahasa Indonesia Kelas 12

Ini Cara Menulis Daftar Pustaka Berdasarkan Sumbernya yang Perlu Elo Tahu

Leave a Comment

Tinggalkan balasan batalkan balasan.

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Simpan nama, email, dan situs web saya pada peramban ini untuk komentar saya berikutnya.

How To Write An Essay

500 Word Essay

Cathy A.

All You Need to Know About a 500-word Essay

16 min read

Published on: Mar 10, 2023

Last updated on: Jan 30, 2024

500 word essay

People also read

How To Write An Essay - "The Secret To Craft an A+ Essay"

Learn How to Title an Essay Like a Professional Writer

How to Write an Essay Outline Like a Pro

Essay Format - An Easy Guide & Examples

What is a Thesis Statement, and How is it Written? - Know Here

Arguable and Strong Thesis Statement Examples for Your Essay

200+ Creative Hook Examples: Ready, Set, Hook

A Guide to Writing a 1000 Word Essay for School or College

Different Types of Essay: Definition With Best Examples

Writing an Essay Introduction - Step by Step Guide

Transition Words for Essays - An Ultimate List

Jumpstart Your Writing with These Proven Strategies on How to Start an Essay

Learn How to Write a Topic Sentence that Stands Out

A Guide to Crafting an Impactful Conclusion for Your Essay

Amazing Essay Topics & Ideas for Your Next Project (2024)

Explore the Different Types of Sentences with Examples

Share this article

A 500-word essay is a very interesting type of essay writing. Like other academic writing assignments, this type of essay writing is quite often assigned to students at different academic levels.

A 500-word essay tends to polish the writing and analytical skills of a writer. It is not a very extensive composition, but still, it is meaningful and equally important. 

This type of essay writing is interesting and very easy to write. You have to be on point, which means that you do not have to do a lot of research and stay focused on your point of view.

A 500-word essay format is one of the easiest formats to follow for essay writing.

On This Page On This Page -->

What is a 500-Word Essay?

A 500-word essay is basically an essay with three sections that give clear depictions of an occasion or any item. This type of essay is a common article design that can be followed for composing any sort of exposition, for example, a descriptive essay, an argumentative essay, and so forth.

A 500-word essay is mostly doled out at secondary schools and universities. Almost every other student faces it multiple times throughout academic life. It doesn't have any broad heading, so you can show all your latent capacity by not relying on the subject and theme.

How to Format a 500-Word Essay?

The format of a 500-word essay is very simple and very similar to other types of essay formats. The only thing that makes it different is the essay length.

As the word count for this type of essay is less, thus the length of the paragraphs is also small, and the word count ranges from 75-125 words.

Each paragraph has 3-5 sentences. These sentences must be well-written so that despite being short in length, the sentence can explain its purpose.

Here is a standard format of a 500-word essay that has the following components with examples of each component.

The introduction is responsible for keeping the reader engaged. It provides a brief overview of the overall essay and contains the thesis statement for the essay topic.

It provides background information about your essay’s topic and mentions why you chose this topic in particular.

Also, there is a hook statement in the introduction paragraph. This is a statement that usually is a verse or a famous quotation. It is used as an opening sentence for the essay.

For Example 

After the introduction, the body of the essay starts. The body paragraphs make the body of an essay. For a 500-word essay, particularly, there are usually 4-6 paragraphs.

Each paragraph discusses a key element and provides the required evidence to give it a logical sense.

Like the body paragraph of any other essay, the paragraphs of the 500-word essay start with a topic sentence. This sentence acts as an introduction to the paragraph.

Each paragraph should end with a transition sentence to show a connection with the upcoming part.

Make sure that such a body paragraph is meaningful yet in a comprehensive form.

Here is a sample body paragraph to help you craft a winning 500-word essay

A conclusion paragraph is the extract of the whole essay. The writing skills of a writer are judged by the way they conclude an essay.

Writing the conclusion is the most complicated part of essay writing. To write a good conclusion, the writer must logically summarize all the key elements and reiterate the thesis statement.

Whatever is mentioned in the conclusion should give the reader a sense of closure and completion.

Let's continue with the cell phone example for a better understanding of the conclusion phase.

500 Word Vs. 250 Word Essay

500-word scholarship essays provide you with a significantly greater degree of writing freedom than 250-word ones. When you're given fewer words, it can be tricky to express your views in concise and effective phrases without sacrificing clarity.

With 500 words at hand though, you have ample space to make sure that all the facets of your opinion are expressed - yet don't need footnotes and cited resources as often!

500 Word Essay Vs. 1000 Word Essay

The length of a 500-word essay and a 1000-word essay is quite different. 

While a 500-word essay may not require much outside research or citations, it still requires more focus and organization than a 1000-word essay. 

A 1000-word essay requires far more time and effort to write than a 500-word essay. Plus, it requires you to be more thorough in your research, analysis, and composition. It will also require you to use a greater degree of critical thinking skills when making arguments.

Additionally, a 1000-word essay may call for the use of outside sources to support points or draw conclusions. Thus, writing a 1000-word essay can be a much more challenging task than writing a 500-word essay. 

How Long is a 500-word Essay?

You must be wondering how long exactly a 500-word essay is? As it is a very easy style of composing an essay, so every student prefers to complete it right away and get back to other activities.

One of the interesting facts about this essay type is that it is even shorter than we think. It depends on the formatting style, sizing, and spacing a writer chooses to use. If a writer wants a double-spaced writing format, that is also acceptable for writing such an essay.

To make sure that you write the essay with perfection, understand all the requirements provided by your instructor to compose this type of essay.

500-Word Essay Sample (PDF)

Order Essay

Paper Due? Why Suffer? That's our Job!

How to Write a 500-word Essay?

Writing a 500-word essay is a very simple task to do. But things might get complicated if you do not follow a standard way of writing.

The following are the steps you should consider while writing a 500-word essay.

Before you start writing an essay, the first thing you should do is to understand the requirements provided by your instructor.

Understanding the requirements will help you to complete your essay without any mess and up to the mark. Proceeding according to the requirements will keep you composed through the essay writing process.

Once you have understood all the requirements, the next step is to think of some interesting ideas. Brainstorming helps you to use the creativity of your mind, especially when it comes to essay writing.

Note down all the elements that you come up with within your mind. Make a rough list of all the ideas and later on organize them to compose an effective essay.

After you have understood all the instructions and spent enough time brainstorming different ideas, it is time you choose a topic.

Always choose a unique and interesting topic. A good topic is highly responsible for making your essay attractive. Also, try that you have selected a topic that is not overdone. An overdone and repetitive topic would make your audience boring.

For a 500-word essay, a topic must be very interesting as you have to make the essay interesting within a very limited word count. Make sure that you choose such a topic about which you can easily collect evidence and facts to support it and make it stronger.

Conducting research on the selected topic is an essential part of essay writing. The research will help you collect all the relevant information that is necessary to make your essay stronger.

Also, researching a topic will make the writing process very smooth for you as you will have all the information that is needed for the essay.

Collect all information only from reliable sources as you don’t want to misguide your audience.

The outline is an element of an essay that can save time, make things easy, and earn a better grade.

Just write down all the main features and arguments you want to discuss in your 500-word essay. This will help you to get back on track if you forget the things you wanted to write about.

Moreover, your essay will always be structured and clear, so the audience will read it easily and will follow your thoughts without any challenges.

Since you have your topic and all the information related to the topic thus, you are all set to start writing your essay.

Essay writing starts with writing an introduction. As you are writing an essay of 500 words, an introduction should have only one paragraph. In that paragraph, you should explain the main topic and its importance and also the thesis statement.

After introducing the topic, state the body paragraph, and explain all the key elements in it. Usually, there are three body paragraphs in such essays to explain different key elements.

Don’t forget to add transition words, which will make the text smooth and readable. Also, ensure that you use the standard font styles, preferably Arial or Times New Roman.

The same as an introduction, your conclusion should be one paragraph long. Summarize all the key elements in a very precise way and do not add any new points.

Devoting some extra time to proofreading, revision, and editing can make your essay a whole lot better.

This is the simplest thing to do, but most students still skip it and make the biggest mistake. Proofreading ensures that there are no mistakes left behind in your document.

Always make sure that you revise your essay at least once and do the required editing.

Watch this video that shows cases the 5 common mistakes you might make in your 500-word essay writing. Learn how to avoid them to get the desired grade. 

500-Word Essay Examples

To understand any type of essay, one needs to look into some good examples. Unfortunately, when it comes to writing a 500-word essay, things become a bit technical for the writer.

To understand the method of writing a good 500-word essay on any topic, look at the following 500-word essay sample pdf examples. 

Leadership essays are written to discuss all the qualities of being a leader. Look at the given example and learn how you can write a 500-word essay on leadership

500-Word Essay on Leadership (PDF)

500-word essay writing assignments are often assigned to high school students. If you are a high school and want to see how you can perfectly write such an essay, look at the example given below.

500-Word Essay for High School (PDF)

Our changing environment is an important issue these days. An essay can be composed of different things related to it. The given example is a 500-word essay that discusses the environment in general.

500-Word Essay on the Environment (PDF)

Punctuality is one of the significant qualities of an individual. A well-written 500-word essay on punctuality is mentioned below to help you through.

500-Word Essay on Punctuality (PDF)

Teachers are the backbone of any educational system, and they play an essential role in developing students’ skills. However, many students aspiring teachers get confused writing 500-word essays due to their shortened length. Here is an example to help you out.

500 Word Essay on Why I Want to be a Teacher

Writing on nursing topics helps you to develop an understanding of the complexities of this field while also honing critical thinking skills. Below is a 500-word essay that can help future nurses.

500 Word Essay on Why I Want to be a Nurse

Honesty is an important value that must be cultivated in students from a young age. It helps to establish trust between individuals and sets the foundation for strong character development. Below is a 500 word essay on honesty to guide you on how to write on such a theme.

500 Word Essay on Honesty

500-word essay on why I deserve a scholarship is often dreaded among students. These essays require you to shorten yet express a compelling story that can win over the panel. Here is a pdf to help you out.

500 Word Essay On Why I Deserve a Scholarship PDF

Anger management is a difficult topic to tackle. It requires you to find effective solutions and ideas within such a limited word count. Check out the example given below for help.

500 Word Essay on Anger

The Second World War is one of the most important events in human history and its impact can still be felt today. Writing a 500-word essay on this subject requires research, understanding, and war insight. Below is a sample to help you get an idea about how to tackle such a topic.

500 word essay on ww2

Now that you know exactly what a 500 word essay looks like. Continue reading to select the perfect 500-word essay topic.

Great 500-Word Essay Topics

This type of essay is mostly assigned to high school and middle school students. The following are some amazing topics for 500-word essays.

  • Difference between Love and passion.
  • The love story of Romeo and Juliet.
  • Why is there a belief that marriage destroys love?
  • A religious aspect of love.
  • What is real love?
  • Is it possible to make a person truly love somebody?
  • The influence of love on a person’s life?
  • Why is real love often depicted in fairy tales?
  • How to write a 100 words essay in Times New Roman?
  • Can animals feel love for their owners?
  • The effects of single space formatting in an essay.
  • A journey to remember.
  • How to prepare for an exam?
  • Thoughts on spacecraft?
  • How do people earn from the Internet?
  • How can money influence people?
  • How can disabilities be a challenge?
  • Carrying guns by people underage.
  • Telling lies is sometimes useful.
  • Why is smoking the greatest threat to youngsters?

Writing assignments can be really daunting sometimes. To write an essay perfectly, you need to have strong writing skills and a lot of time to complete it. Instead of being stressed out, the best option is to seek professional help.

At  CollegeEssay.org , we have a qualified team of expert writer who can take care of any writing assignment. From writing a good college essay to providing you with the best research paper, we have got you covered.

You can always make the most of AI essay writing tools to refine and enhance your writing skills.

Get in touch with us now and place an order now for your 500-word scholarship essay or any other essay you need. We provide you with the best custom essay writing service  and an amazing experience.

Frequently Asked Question (FAQs)

How many pages is a 500 word essay.

A 500-word essay page is approximately one page single-spaced, or two pages double-spaced. This may vary depending on your writing style and font size.Usually time new roman 12 is used. Typically, a 500 word essay will be about one page single or two pages double spaced.

Cathy A. (Marketing, Literature)

For more than five years now, Cathy has been one of our most hardworking authors on the platform. With a Masters degree in mass communication, she knows the ins and outs of professional writing. Clients often leave her glowing reviews for being an amazing writer who takes her work very seriously.

Paper Due? Why Suffer? That’s our Job!

Get Help

Keep reading

500 word essay

Legal & Policies

  • Privacy Policy
  • Cookies Policy
  • Terms of Use
  • Refunds & Cancellations
  • Our Writers
  • Success Stories
  • Our Guarantees
  • Affiliate Program
  • Referral Program
  • AI Essay Writer

Disclaimer: All client orders are completed by our team of highly qualified human writers. The essays and papers provided by us are not to be used for submission but rather as learning models only.

contoh essay word

Argumentative Essay Examples to Inspire You (+ Free Formula)

Argumentative Essay Examples to Inspire You (+ Free Formula)

Table of contents

contoh essay word

Meredith Sell

Have you ever been asked to explain your opinion on a controversial issue? 

  • Maybe your family got into a discussion about chemical pesticides
  • Someone at work argues against investing resources into your project
  • Your partner thinks intermittent fasting is the best way to lose weight and you disagree

Proving your point in an argumentative essay can be challenging, unless you are using a proven formula.

Argumentative essay formula & example

In the image below, you can see a recommended structure for argumentative essays. It starts with the topic sentence, which establishes the main idea of the essay. Next, this hypothesis is developed in the development stage. Then, the rebuttal, or the refutal of the main counter argument or arguments. Then, again, development of the rebuttal. This is followed by an example, and ends with a summary. This is a very basic structure, but it gives you a bird-eye-view of how a proper argumentative essay can be built.

Structure of an argumentative essay

Writing an argumentative essay (for a class, a news outlet, or just for fun) can help you improve your understanding of an issue and sharpen your thinking on the matter. Using researched facts and data, you can explain why you or others think the way you do, even while other reasonable people disagree.

Free AI argumentative essay generator > Free AI argumentative essay generator >

argumentative essay

What Is an Argumentative Essay?

An argumentative essay is an explanatory essay that takes a side.

Instead of appealing to emotion and personal experience to change the reader’s mind, an argumentative essay uses logic and well-researched factual information to explain why the thesis in question is the most reasonable opinion on the matter.  

Over several paragraphs or pages, the author systematically walks through:

  • The opposition (and supporting evidence)
  • The chosen thesis (and its supporting evidence)

At the end, the author leaves the decision up to the reader, trusting that the case they’ve made will do the work of changing the reader’s mind. Even if the reader’s opinion doesn’t change, they come away from the essay with a greater understanding of the perspective presented — and perhaps a better understanding of their original opinion.

All of that might make it seem like writing an argumentative essay is way harder than an emotionally-driven persuasive essay — but if you’re like me and much more comfortable spouting facts and figures than making impassioned pleas, you may find that an argumentative essay is easier to write. 

Plus, the process of researching an argumentative essay means you can check your assumptions and develop an opinion that’s more based in reality than what you originally thought. I know for sure that my opinions need to be fact checked — don’t yours?

So how exactly do we write the argumentative essay?

How do you start an argumentative essay

First, gain a clear understanding of what exactly an argumentative essay is. To formulate a proper topic sentence, you have to be clear on your topic, and to explore it through research.

Students have difficulty starting an essay because the whole task seems intimidating, and they are afraid of spending too much time on the topic sentence. Experienced writers, however, know that there is no set time to spend on figuring out your topic. It's a real exploration that is based to a large extent on intuition.

6 Steps to Write an Argumentative Essay (Persuasion Formula)

Use this checklist to tackle your essay one step at a time:

Argumentative Essay Checklist

1. Research an issue with an arguable question

To start, you need to identify an issue that well-informed people have varying opinions on. Here, it’s helpful to think of one core topic and how it intersects with another (or several other) issues. That intersection is where hot takes and reasonable (or unreasonable) opinions abound. 

I find it helpful to stage the issue as a question.

For example: 

Is it better to legislate the minimum size of chicken enclosures or to outlaw the sale of eggs from chickens who don’t have enough space?

Should snow removal policies focus more on effectively keeping roads clear for traffic or the environmental impacts of snow removal methods?

Once you have your arguable question ready, start researching the basic facts and specific opinions and arguments on the issue. Do your best to stay focused on gathering information that is directly relevant to your topic. Depending on what your essay is for, you may reference academic studies, government reports, or newspaper articles.

‍ Research your opposition and the facts that support their viewpoint as much as you research your own position . You’ll need to address your opposition in your essay, so you’ll want to know their argument from the inside out.

2. Choose a side based on your research

You likely started with an inclination toward one side or the other, but your research should ultimately shape your perspective. So once you’ve completed the research, nail down your opinion and start articulating the what and why of your take. 

What: I think it’s better to outlaw selling eggs from chickens whose enclosures are too small.

Why: Because if you regulate the enclosure size directly, egg producers outside of the government’s jurisdiction could ship eggs into your territory and put nearby egg producers out of business by offering better prices because they don’t have the added cost of larger enclosures.

This is an early form of your thesis and the basic logic of your argument. You’ll want to iterate on this a few times and develop a one-sentence statement that sums up the thesis of your essay.

Thesis: Outlawing the sale of eggs from chickens with cramped living spaces is better for business than regulating the size of chicken enclosures.

Now that you’ve articulated your thesis , spell out the counterargument(s) as well. Putting your opposition’s take into words will help you throughout the rest of the essay-writing process. (You can start by choosing the counter argument option with Wordtune Spices .)

contoh essay word

Counterargument: Outlawing the sale of eggs from chickens with too small enclosures will immediately drive up egg prices for consumers, making the low-cost protein source harder to afford — especially for low-income consumers.

There may be one main counterargument to articulate, or several. Write them all out and start thinking about how you’ll use evidence to address each of them or show why your argument is still the best option.

3. Organize the evidence — for your side and the opposition

You did all of that research for a reason. Now’s the time to use it. 

Hopefully, you kept detailed notes in a document, complete with links and titles of all your source material. Go through your research document and copy the evidence for your argument and your opposition’s into another document.

List the main points of your argument. Then, below each point, paste the evidence that backs them up.

If you’re writing about chicken enclosures, maybe you found evidence that shows the spread of disease among birds kept in close quarters is worse than among birds who have more space. Or maybe you found information that says eggs from free-range chickens are more flavorful or nutritious. Put that information next to the appropriate part of your argument. 

Repeat the process with your opposition’s argument: What information did you find that supports your opposition? Paste it beside your opposition’s argument.

You could also put information here that refutes your opposition, but organize it in a way that clearly tells you — at a glance — that the information disproves their point.

Counterargument: Outlawing the sale of eggs from chickens with too small enclosures will immediately drive up egg prices for consumers.

BUT: Sicknesses like avian flu spread more easily through small enclosures and could cause a shortage that would drive up egg prices naturally, so ensuring larger enclosures is still a better policy for consumers over the long term.

As you organize your research and see the evidence all together, start thinking through the best way to order your points.  

Will it be better to present your argument all at once or to break it up with opposition claims you can quickly refute? Would some points set up other points well? Does a more complicated point require that the reader understands a simpler point first?

Play around and rearrange your notes to see how your essay might flow one way or another.

4. Freewrite or outline to think through your argument

Is your brain buzzing yet? At this point in the process, it can be helpful to take out a notebook or open a fresh document and dump whatever you’re thinking on the page.

Where should your essay start? What ground-level information do you need to provide your readers before you can dive into the issue?

Use your organized evidence document from step 3 to think through your argument from beginning to end, and determine the structure of your essay.

There are three typical structures for argumentative essays:

  • Make your argument and tackle opposition claims one by one, as they come up in relation to the points of your argument - In this approach, the whole essay — from beginning to end — focuses on your argument, but as you make each point, you address the relevant opposition claims individually. This approach works well if your opposition’s views can be quickly explained and refuted and if they directly relate to specific points in your argument.
  • Make the bulk of your argument, and then address the opposition all at once in a paragraph (or a few) - This approach puts the opposition in its own section, separate from your main argument. After you’ve made your case, with ample evidence to convince your readers, you write about the opposition, explaining their viewpoint and supporting evidence — and showing readers why the opposition’s argument is unconvincing. Once you’ve addressed the opposition, you write a conclusion that sums up why your argument is the better one.
  • Open your essay by talking about the opposition and where it falls short. Build your entire argument to show how it is superior to that opposition - With this structure, you’re showing your readers “a better way” to address the issue. After opening your piece by showing how your opposition’s approaches fail, you launch into your argument, providing readers with ample evidence that backs you up.

As you think through your argument and examine your evidence document, consider which structure will serve your argument best. Sketch out an outline to give yourself a map to follow in the writing process. You could also rearrange your evidence document again to match your outline, so it will be easy to find what you need when you start writing.

5. Write your first draft

You have an outline and an organized document with all your points and evidence lined up and ready. Now you just have to write your essay.

In your first draft, focus on getting your ideas on the page. Your wording may not be perfect (whose is?), but you know what you’re trying to say — so even if you’re overly wordy and taking too much space to say what you need to say, put those words on the page.

Follow your outline, and draw from that evidence document to flesh out each point of your argument. Explain what the evidence means for your argument and your opposition. Connect the dots for your readers so they can follow you, point by point, and understand what you’re trying to say.

As you write, be sure to include:

1. Any background information your reader needs in order to understand the issue in question.

2. Evidence for both your argument and the counterargument(s). This shows that you’ve done your homework and builds trust with your reader, while also setting you up to make a more convincing argument. (If you find gaps in your research while you’re writing, Wordtune Spices can source statistics or historical facts on the fly!)

contoh essay word

Get Wordtune for free > Get Wordtune for free >

3. A conclusion that sums up your overall argument and evidence — and leaves the reader with an understanding of the issue and its significance. This sort of conclusion brings your essay to a strong ending that doesn’t waste readers’ time, but actually adds value to your case.

6. Revise (with Wordtune)

The hard work is done: you have a first draft. Now, let’s fine tune your writing.

I like to step away from what I’ve written for a day (or at least a night of sleep) before attempting to revise. It helps me approach clunky phrases and rough transitions with fresh eyes. If you don’t have that luxury, just get away from your computer for a few minutes — use the bathroom, do some jumping jacks, eat an apple — and then come back and read through your piece.

As you revise, make sure you …

  • Get the facts right. An argument with false evidence falls apart pretty quickly, so check your facts to make yours rock solid.
  • Don’t misrepresent the opposition or their evidence. If someone who holds the opposing view reads your essay, they should affirm how you explain their side — even if they disagree with your rebuttal.
  • Present a case that builds over the course of your essay, makes sense, and ends on a strong note. One point should naturally lead to the next. Your readers shouldn’t feel like you’re constantly changing subjects. You’re making a variety of points, but your argument should feel like a cohesive whole.
  • Paraphrase sources and cite them appropriately. Did you skip citations when writing your first draft? No worries — you can add them now. And check that you don’t overly rely on quotations. (Need help paraphrasing? Wordtune can help. Simply highlight the sentence or phrase you want to adjust and sort through Wordtune’s suggestions.)
  • Tighten up overly wordy explanations and sharpen any convoluted ideas. Wordtune makes a great sidekick for this too 😉

contoh essay word

Words to start an argumentative essay

The best way to introduce a convincing argument is to provide a strong thesis statement . These are the words I usually use to start an argumentative essay:

  • It is indisputable that the world today is facing a multitude of issues
  • With the rise of ____, the potential to make a positive difference has never been more accessible
  • It is essential that we take action now and tackle these issues head-on
  • it is critical to understand the underlying causes of the problems standing before us
  • Opponents of this idea claim
  • Those who are against these ideas may say
  • Some people may disagree with this idea
  • Some people may say that ____, however

When refuting an opposing concept, use:

  • These researchers have a point in thinking
  • To a certain extent they are right
  • After seeing this evidence, there is no way one can agree with this idea
  • This argument is irrelevant to the topic

Are you convinced by your own argument yet? Ready to brave the next get-together where everyone’s talking like they know something about intermittent fasting , chicken enclosures , or snow removal policies? 

Now if someone asks you to explain your evidence-based but controversial opinion, you can hand them your essay and ask them to report back after they’ve read it.

Share This Article:

Preparing for Graduate School: 8 Tips to Know

Preparing for Graduate School: 8 Tips to Know

How to Master Concise Writing: 9 Tips to Write Clear and Crisp Content

How to Master Concise Writing: 9 Tips to Write Clear and Crisp Content

Title Case vs. Sentence Case: How to Capitalize Your Titles

Title Case vs. Sentence Case: How to Capitalize Your Titles

Looking for fresh content, thank you your submission has been received.

PrepScholar

Choose Your Test

Sat / act prep online guides and tips, 3 strong argumentative essay examples, analyzed.

author image

General Education

feature_argumentativeessay

Need to defend your opinion on an issue? Argumentative essays are one of the most popular types of essays you’ll write in school. They combine persuasive arguments with fact-based research, and, when done well, can be powerful tools for making someone agree with your point of view. If you’re struggling to write an argumentative essay or just want to learn more about them, seeing examples can be a big help.

After giving an overview of this type of essay, we provide three argumentative essay examples. After each essay, we explain in-depth how the essay was structured, what worked, and where the essay could be improved. We end with tips for making your own argumentative essay as strong as possible.

What Is an Argumentative Essay?

An argumentative essay is an essay that uses evidence and facts to support the claim it’s making. Its purpose is to persuade the reader to agree with the argument being made.

A good argumentative essay will use facts and evidence to support the argument, rather than just the author’s thoughts and opinions. For example, say you wanted to write an argumentative essay stating that Charleston, SC is a great destination for families. You couldn’t just say that it’s a great place because you took your family there and enjoyed it. For it to be an argumentative essay, you need to have facts and data to support your argument, such as the number of child-friendly attractions in Charleston, special deals you can get with kids, and surveys of people who visited Charleston as a family and enjoyed it. The first argument is based entirely on feelings, whereas the second is based on evidence that can be proven.

The standard five paragraph format is common, but not required, for argumentative essays. These essays typically follow one of two formats: the Toulmin model or the Rogerian model.

  • The Toulmin model is the most common. It begins with an introduction, follows with a thesis/claim, and gives data and evidence to support that claim. This style of essay also includes rebuttals of counterarguments.
  • The Rogerian model analyzes two sides of an argument and reaches a conclusion after weighing the strengths and weaknesses of each.

3 Good Argumentative Essay Examples + Analysis

Below are three examples of argumentative essays, written by yours truly in my school days, as well as analysis of what each did well and where it could be improved.

Argumentative Essay Example 1

Proponents of this idea state that it will save local cities and towns money because libraries are expensive to maintain. They also believe it will encourage more people to read because they won’t have to travel to a library to get a book; they can simply click on what they want to read and read it from wherever they are. They could also access more materials because libraries won’t have to buy physical copies of books; they can simply rent out as many digital copies as they need.

However, it would be a serious mistake to replace libraries with tablets. First, digital books and resources are associated with less learning and more problems than print resources. A study done on tablet vs book reading found that people read 20-30% slower on tablets, retain 20% less information, and understand 10% less of what they read compared to people who read the same information in print. Additionally, staring too long at a screen has been shown to cause numerous health problems, including blurred vision, dizziness, dry eyes, headaches, and eye strain, at much higher instances than reading print does. People who use tablets and mobile devices excessively also have a higher incidence of more serious health issues such as fibromyalgia, shoulder and back pain, carpal tunnel syndrome, and muscle strain. I know that whenever I read from my e-reader for too long, my eyes begin to feel tired and my neck hurts. We should not add to these problems by giving people, especially young people, more reasons to look at screens.

Second, it is incredibly narrow-minded to assume that the only service libraries offer is book lending. Libraries have a multitude of benefits, and many are only available if the library has a physical location. Some of these benefits include acting as a quiet study space, giving people a way to converse with their neighbors, holding classes on a variety of topics, providing jobs, answering patron questions, and keeping the community connected. One neighborhood found that, after a local library instituted community events such as play times for toddlers and parents, job fairs for teenagers, and meeting spaces for senior citizens, over a third of residents reported feeling more connected to their community. Similarly, a Pew survey conducted in 2015 found that nearly two-thirds of American adults feel that closing their local library would have a major impact on their community. People see libraries as a way to connect with others and get their questions answered, benefits tablets can’t offer nearly as well or as easily.

While replacing libraries with tablets may seem like a simple solution, it would encourage people to spend even more time looking at digital screens, despite the myriad issues surrounding them. It would also end access to many of the benefits of libraries that people have come to rely on. In many areas, libraries are such an important part of the community network that they could never be replaced by a simple object.

The author begins by giving an overview of the counter-argument, then the thesis appears as the first sentence in the third paragraph. The essay then spends the rest of the paper dismantling the counter argument and showing why readers should believe the other side.

What this essay does well:

  • Although it’s a bit unusual to have the thesis appear fairly far into the essay, it works because, once the thesis is stated, the rest of the essay focuses on supporting it since the counter-argument has already been discussed earlier in the paper.
  • This essay includes numerous facts and cites studies to support its case. By having specific data to rely on, the author’s argument is stronger and readers will be more inclined to agree with it.
  • For every argument the other side makes, the author makes sure to refute it and follow up with why her opinion is the stronger one. In order to make a strong argument, it’s important to dismantle the other side, which this essay does this by making the author's view appear stronger.
  • This is a shorter paper, and if it needed to be expanded to meet length requirements, it could include more examples and go more into depth with them, such as by explaining specific cases where people benefited from local libraries.
  • Additionally, while the paper uses lots of data, the author also mentions their own experience with using tablets. This should be removed since argumentative essays focus on facts and data to support an argument, not the author’s own opinion or experiences. Replacing that with more data on health issues associated with screen time would strengthen the essay.
  • Some of the points made aren't completely accurate , particularly the one about digital books being cheaper. It actually often costs a library more money to rent out numerous digital copies of a book compared to buying a single physical copy. Make sure in your own essay you thoroughly research each of the points and rebuttals you make, otherwise you'll look like you don't know the issue that well.

body_argue

Argumentative Essay Example 2

There are multiple drugs available to treat malaria, and many of them work well and save lives, but malaria eradication programs that focus too much on them and not enough on prevention haven’t seen long-term success in Sub-Saharan Africa. A major program to combat malaria was WHO’s Global Malaria Eradication Programme. Started in 1955, it had a goal of eliminating malaria in Africa within the next ten years. Based upon previously successful programs in Brazil and the United States, the program focused mainly on vector control. This included widely distributing chloroquine and spraying large amounts of DDT. More than one billion dollars was spent trying to abolish malaria. However, the program suffered from many problems and in 1969, WHO was forced to admit that the program had not succeeded in eradicating malaria. The number of people in Sub-Saharan Africa who contracted malaria as well as the number of malaria deaths had actually increased over 10% during the time the program was active.

One of the major reasons for the failure of the project was that it set uniform strategies and policies. By failing to consider variations between governments, geography, and infrastructure, the program was not nearly as successful as it could have been. Sub-Saharan Africa has neither the money nor the infrastructure to support such an elaborate program, and it couldn’t be run the way it was meant to. Most African countries don't have the resources to send all their people to doctors and get shots, nor can they afford to clear wetlands or other malaria prone areas. The continent’s spending per person for eradicating malaria was just a quarter of what Brazil spent. Sub-Saharan Africa simply can’t rely on a plan that requires more money, infrastructure, and expertise than they have to spare.

Additionally, the widespread use of chloroquine has created drug resistant parasites which are now plaguing Sub-Saharan Africa. Because chloroquine was used widely but inconsistently, mosquitoes developed resistance, and chloroquine is now nearly completely ineffective in Sub-Saharan Africa, with over 95% of mosquitoes resistant to it. As a result, newer, more expensive drugs need to be used to prevent and treat malaria, which further drives up the cost of malaria treatment for a region that can ill afford it.

Instead of developing plans to treat malaria after the infection has incurred, programs should focus on preventing infection from occurring in the first place. Not only is this plan cheaper and more effective, reducing the number of people who contract malaria also reduces loss of work/school days which can further bring down the productivity of the region.

One of the cheapest and most effective ways of preventing malaria is to implement insecticide-treated bed nets (ITNs).  These nets provide a protective barrier around the person or people using them. While untreated bed nets are still helpful, those treated with insecticides are much more useful because they stop mosquitoes from biting people through the nets, and they help reduce mosquito populations in a community, thus helping people who don’t even own bed nets.  Bed nets are also very effective because most mosquito bites occur while the person is sleeping, so bed nets would be able to drastically reduce the number of transmissions during the night. In fact, transmission of malaria can be reduced by as much as 90% in areas where the use of ITNs is widespread. Because money is so scarce in Sub-Saharan Africa, the low cost is a great benefit and a major reason why the program is so successful. Bed nets cost roughly 2 USD to make, last several years, and can protect two adults. Studies have shown that, for every 100-1000 more nets are being used, one less child dies of malaria. With an estimated 300 million people in Africa not being protected by mosquito nets, there’s the potential to save three million lives by spending just a few dollars per person.

Reducing the number of people who contract malaria would also reduce poverty levels in Africa significantly, thus improving other aspects of society like education levels and the economy. Vector control is more effective than treatment strategies because it means fewer people are getting sick. When fewer people get sick, the working population is stronger as a whole because people are not put out of work from malaria, nor are they caring for sick relatives. Malaria-afflicted families can typically only harvest 40% of the crops that healthy families can harvest. Additionally, a family with members who have malaria spends roughly a quarter of its income treatment, not including the loss of work they also must deal with due to the illness. It’s estimated that malaria costs Africa 12 billion USD in lost income every year. A strong working population creates a stronger economy, which Sub-Saharan Africa is in desperate need of.  

This essay begins with an introduction, which ends with the thesis (that malaria eradication plans in Sub-Saharan Africa should focus on prevention rather than treatment). The first part of the essay lays out why the counter argument (treatment rather than prevention) is not as effective, and the second part of the essay focuses on why prevention of malaria is the better path to take.

  • The thesis appears early, is stated clearly, and is supported throughout the rest of the essay. This makes the argument clear for readers to understand and follow throughout the essay.
  • There’s lots of solid research in this essay, including specific programs that were conducted and how successful they were, as well as specific data mentioned throughout. This evidence helps strengthen the author’s argument.
  • The author makes a case for using expanding bed net use over waiting until malaria occurs and beginning treatment, but not much of a plan is given for how the bed nets would be distributed or how to ensure they’re being used properly. By going more into detail of what she believes should be done, the author would be making a stronger argument.
  • The introduction of the essay does a good job of laying out the seriousness of the problem, but the conclusion is short and abrupt. Expanding it into its own paragraph would give the author a final way to convince readers of her side of the argument.

body_basketball-3

Argumentative Essay Example 3

There are many ways payments could work. They could be in the form of a free-market approach, where athletes are able to earn whatever the market is willing to pay them, it could be a set amount of money per athlete, or student athletes could earn income from endorsements, autographs, and control of their likeness, similar to the way top Olympians earn money.

Proponents of the idea believe that, because college athletes are the ones who are training, participating in games, and bringing in audiences, they should receive some sort of compensation for their work. If there were no college athletes, the NCAA wouldn’t exist, college coaches wouldn’t receive there (sometimes very high) salaries, and brands like Nike couldn’t profit from college sports. In fact, the NCAA brings in roughly $1 billion in revenue a year, but college athletes don’t receive any of that money in the form of a paycheck. Additionally, people who believe college athletes should be paid state that paying college athletes will actually encourage them to remain in college longer and not turn pro as quickly, either by giving them a way to begin earning money in college or requiring them to sign a contract stating they’ll stay at the university for a certain number of years while making an agreed-upon salary.  

Supporters of this idea point to Zion Williamson, the Duke basketball superstar, who, during his freshman year, sustained a serious knee injury. Many argued that, even if he enjoyed playing for Duke, it wasn’t worth risking another injury and ending his professional career before it even began for a program that wasn’t paying him. Williamson seems to have agreed with them and declared his eligibility for the NCAA draft later that year. If he was being paid, he may have stayed at Duke longer. In fact, roughly a third of student athletes surveyed stated that receiving a salary while in college would make them “strongly consider” remaining collegiate athletes longer before turning pro.

Paying athletes could also stop the recruitment scandals that have plagued the NCAA. In 2018, the NCAA stripped the University of Louisville's men's basketball team of its 2013 national championship title because it was discovered coaches were using sex workers to entice recruits to join the team. There have been dozens of other recruitment scandals where college athletes and recruits have been bribed with anything from having their grades changed, to getting free cars, to being straight out bribed. By paying college athletes and putting their salaries out in the open, the NCAA could end the illegal and underhanded ways some schools and coaches try to entice athletes to join.

People who argue against the idea of paying college athletes believe the practice could be disastrous for college sports. By paying athletes, they argue, they’d turn college sports into a bidding war, where only the richest schools could afford top athletes, and the majority of schools would be shut out from developing a talented team (though some argue this already happens because the best players often go to the most established college sports programs, who typically pay their coaches millions of dollars per year). It could also ruin the tight camaraderie of many college teams if players become jealous that certain teammates are making more money than they are.

They also argue that paying college athletes actually means only a small fraction would make significant money. Out of the 350 Division I athletic departments, fewer than a dozen earn any money. Nearly all the money the NCAA makes comes from men’s football and basketball, so paying college athletes would make a small group of men--who likely will be signed to pro teams and begin making millions immediately out of college--rich at the expense of other players.

Those against paying college athletes also believe that the athletes are receiving enough benefits already. The top athletes already receive scholarships that are worth tens of thousands per year, they receive free food/housing/textbooks, have access to top medical care if they are injured, receive top coaching, get travel perks and free gear, and can use their time in college as a way to capture the attention of professional recruiters. No other college students receive anywhere near as much from their schools.

People on this side also point out that, while the NCAA brings in a massive amount of money each year, it is still a non-profit organization. How? Because over 95% of those profits are redistributed to its members’ institutions in the form of scholarships, grants, conferences, support for Division II and Division III teams, and educational programs. Taking away a significant part of that revenue would hurt smaller programs that rely on that money to keep running.

While both sides have good points, it’s clear that the negatives of paying college athletes far outweigh the positives. College athletes spend a significant amount of time and energy playing for their school, but they are compensated for it by the scholarships and perks they receive. Adding a salary to that would result in a college athletic system where only a small handful of athletes (those likely to become millionaires in the professional leagues) are paid by a handful of schools who enter bidding wars to recruit them, while the majority of student athletics and college athletic programs suffer or even shut down for lack of money. Continuing to offer the current level of benefits to student athletes makes it possible for as many people to benefit from and enjoy college sports as possible.

This argumentative essay follows the Rogerian model. It discusses each side, first laying out multiple reasons people believe student athletes should be paid, then discussing reasons why the athletes shouldn’t be paid. It ends by stating that college athletes shouldn’t be paid by arguing that paying them would destroy college athletics programs and cause them to have many of the issues professional sports leagues have.

  • Both sides of the argument are well developed, with multiple reasons why people agree with each side. It allows readers to get a full view of the argument and its nuances.
  • Certain statements on both sides are directly rebuffed in order to show where the strengths and weaknesses of each side lie and give a more complete and sophisticated look at the argument.
  • Using the Rogerian model can be tricky because oftentimes you don’t explicitly state your argument until the end of the paper. Here, the thesis doesn’t appear until the first sentence of the final paragraph. That doesn’t give readers a lot of time to be convinced that your argument is the right one, compared to a paper where the thesis is stated in the beginning and then supported throughout the paper. This paper could be strengthened if the final paragraph was expanded to more fully explain why the author supports the view, or if the paper had made it clearer that paying athletes was the weaker argument throughout.

body_birdfight

3 Tips for Writing a Good Argumentative Essay

Now that you’ve seen examples of what good argumentative essay samples look like, follow these three tips when crafting your own essay.

#1: Make Your Thesis Crystal Clear

The thesis is the key to your argumentative essay; if it isn’t clear or readers can’t find it easily, your entire essay will be weak as a result. Always make sure that your thesis statement is easy to find. The typical spot for it is the final sentence of the introduction paragraph, but if it doesn’t fit in that spot for your essay, try to at least put it as the first or last sentence of a different paragraph so it stands out more.

Also make sure that your thesis makes clear what side of the argument you’re on. After you’ve written it, it’s a great idea to show your thesis to a couple different people--classmates are great for this. Just by reading your thesis they should be able to understand what point you’ll be trying to make with the rest of your essay.

#2: Show Why the Other Side Is Weak

When writing your essay, you may be tempted to ignore the other side of the argument and just focus on your side, but don’t do this. The best argumentative essays really tear apart the other side to show why readers shouldn’t believe it. Before you begin writing your essay, research what the other side believes, and what their strongest points are. Then, in your essay, be sure to mention each of these and use evidence to explain why they’re incorrect/weak arguments. That’ll make your essay much more effective than if you only focused on your side of the argument.

#3: Use Evidence to Support Your Side

Remember, an essay can’t be an argumentative essay if it doesn’t support its argument with evidence. For every point you make, make sure you have facts to back it up. Some examples are previous studies done on the topic, surveys of large groups of people, data points, etc. There should be lots of numbers in your argumentative essay that support your side of the argument. This will make your essay much stronger compared to only relying on your own opinions to support your argument.

Summary: Argumentative Essay Sample

Argumentative essays are persuasive essays that use facts and evidence to support their side of the argument. Most argumentative essays follow either the Toulmin model or the Rogerian model. By reading good argumentative essay examples, you can learn how to develop your essay and provide enough support to make readers agree with your opinion. When writing your essay, remember to always make your thesis clear, show where the other side is weak, and back up your opinion with data and evidence.

What's Next?

Do you need to write an argumentative essay as well? Check out our guide on the best argumentative essay topics for ideas!

You'll probably also need to write research papers for school. We've got you covered with 113 potential topics for research papers.

Your college admissions essay may end up being one of the most important essays you write. Follow our step-by-step guide on writing a personal statement to have an essay that'll impress colleges.

author image

Christine graduated from Michigan State University with degrees in Environmental Biology and Geography and received her Master's from Duke University. In high school she scored in the 99th percentile on the SAT and was named a National Merit Finalist. She has taught English and biology in several countries.

Student and Parent Forum

Our new student and parent forum, at ExpertHub.PrepScholar.com , allow you to interact with your peers and the PrepScholar staff. See how other students and parents are navigating high school, college, and the college admissions process. Ask questions; get answers.

Join the Conversation

Ask a Question Below

Have any questions about this article or other topics? Ask below and we'll reply!

Improve With Our Famous Guides

  • For All Students

The 5 Strategies You Must Be Using to Improve 160+ SAT Points

How to Get a Perfect 1600, by a Perfect Scorer

Series: How to Get 800 on Each SAT Section:

Score 800 on SAT Math

Score 800 on SAT Reading

Score 800 on SAT Writing

Series: How to Get to 600 on Each SAT Section:

Score 600 on SAT Math

Score 600 on SAT Reading

Score 600 on SAT Writing

Free Complete Official SAT Practice Tests

What SAT Target Score Should You Be Aiming For?

15 Strategies to Improve Your SAT Essay

The 5 Strategies You Must Be Using to Improve 4+ ACT Points

How to Get a Perfect 36 ACT, by a Perfect Scorer

Series: How to Get 36 on Each ACT Section:

36 on ACT English

36 on ACT Math

36 on ACT Reading

36 on ACT Science

Series: How to Get to 24 on Each ACT Section:

24 on ACT English

24 on ACT Math

24 on ACT Reading

24 on ACT Science

What ACT target score should you be aiming for?

ACT Vocabulary You Must Know

ACT Writing: 15 Tips to Raise Your Essay Score

How to Get Into Harvard and the Ivy League

How to Get a Perfect 4.0 GPA

How to Write an Amazing College Essay

What Exactly Are Colleges Looking For?

Is the ACT easier than the SAT? A Comprehensive Guide

Should you retake your SAT or ACT?

When should you take the SAT or ACT?

Stay Informed

contoh essay word

Get the latest articles and test prep tips!

Looking for Graduate School Test Prep?

Check out our top-rated graduate blogs here:

GRE Online Prep Blog

GMAT Online Prep Blog

TOEFL Online Prep Blog

Holly R. "I am absolutely overjoyed and cannot thank you enough for helping me!”

Have a language expert improve your writing

Run a free plagiarism check in 10 minutes, generate accurate citations for free.

  • Knowledge Base
  • How to write a descriptive essay | Example & tips

How to Write a Descriptive Essay | Example & Tips

Published on July 30, 2020 by Jack Caulfield . Revised on August 14, 2023.

A descriptive essay gives a vivid, detailed description of something—generally a place or object, but possibly something more abstract like an emotion. This type of essay , like the narrative essay , is more creative than most academic writing .

Instantly correct all language mistakes in your text

Upload your document to correct all your mistakes in minutes

upload-your-document-ai-proofreader

Table of contents

Descriptive essay topics, tips for writing descriptively, descriptive essay example, other interesting articles, frequently asked questions about descriptive essays.

When you are assigned a descriptive essay, you’ll normally be given a specific prompt or choice of prompts. They will often ask you to describe something from your own experience.

  • Describe a place you love to spend time in.
  • Describe an object that has sentimental value for you.

You might also be asked to describe something outside your own experience, in which case you’ll have to use your imagination.

  • Describe the experience of a soldier in the trenches of World War I.
  • Describe what it might be like to live on another planet.

Sometimes you’ll be asked to describe something more abstract, like an emotion.

If you’re not given a specific prompt, try to think of something you feel confident describing in detail. Think of objects and places you know well, that provoke specific feelings or sensations, and that you can describe in an interesting way.

Receive feedback on language, structure, and formatting

Professional editors proofread and edit your paper by focusing on:

  • Academic style
  • Vague sentences
  • Style consistency

See an example

contoh essay word

The key to writing an effective descriptive essay is to find ways of bringing your subject to life for the reader. You’re not limited to providing a literal description as you would be in more formal essay types.

Make use of figurative language, sensory details, and strong word choices to create a memorable description.

Use figurative language

Figurative language consists of devices like metaphor and simile that use words in non-literal ways to create a memorable effect. This is essential in a descriptive essay; it’s what gives your writing its creative edge and makes your description unique.

Take the following description of a park.

This tells us something about the place, but it’s a bit too literal and not likely to be memorable.

If we want to make the description more likely to stick in the reader’s mind, we can use some figurative language.

Here we have used a simile to compare the park to a face and the trees to facial hair. This is memorable because it’s not what the reader expects; it makes them look at the park from a different angle.

You don’t have to fill every sentence with figurative language, but using these devices in an original way at various points throughout your essay will keep the reader engaged and convey your unique perspective on your subject.

Use your senses

Another key aspect of descriptive writing is the use of sensory details. This means referring not only to what something looks like, but also to smell, sound, touch, and taste.

Obviously not all senses will apply to every subject, but it’s always a good idea to explore what’s interesting about your subject beyond just what it looks like.

Even when your subject is more abstract, you might find a way to incorporate the senses more metaphorically, as in this descriptive essay about fear.

Choose the right words

Writing descriptively involves choosing your words carefully. The use of effective adjectives is important, but so is your choice of adverbs , verbs , and even nouns.

It’s easy to end up using clichéd phrases—“cold as ice,” “free as a bird”—but try to reflect further and make more precise, original word choices. Clichés provide conventional ways of describing things, but they don’t tell the reader anything about your unique perspective on what you’re describing.

Try looking over your sentences to find places where a different word would convey your impression more precisely or vividly. Using a thesaurus can help you find alternative word choices.

  • My cat runs across the garden quickly and jumps onto the fence to watch it from above.
  • My cat crosses the garden nimbly and leaps onto the fence to survey it from above.

However, exercise care in your choices; don’t just look for the most impressive-looking synonym you can find for every word. Overuse of a thesaurus can result in ridiculous sentences like this one:

  • My feline perambulates the allotment proficiently and capers atop the palisade to regard it from aloft.

An example of a short descriptive essay, written in response to the prompt “Describe a place you love to spend time in,” is shown below.

Hover over different parts of the text to see how a descriptive essay works.

On Sunday afternoons I like to spend my time in the garden behind my house. The garden is narrow but long, a corridor of green extending from the back of the house, and I sit on a lawn chair at the far end to read and relax. I am in my small peaceful paradise: the shade of the tree, the feel of the grass on my feet, the gentle activity of the fish in the pond beside me.

My cat crosses the garden nimbly and leaps onto the fence to survey it from above. From his perch he can watch over his little kingdom and keep an eye on the neighbours. He does this until the barking of next door’s dog scares him from his post and he bolts for the cat flap to govern from the safety of the kitchen.

With that, I am left alone with the fish, whose whole world is the pond by my feet. The fish explore the pond every day as if for the first time, prodding and inspecting every stone. I sometimes feel the same about sitting here in the garden; I know the place better than anyone, but whenever I return I still feel compelled to pay attention to all its details and novelties—a new bird perched in the tree, the growth of the grass, and the movement of the insects it shelters…

Sitting out in the garden, I feel serene. I feel at home. And yet I always feel there is more to discover. The bounds of my garden may be small, but there is a whole world contained within it, and it is one I will never get tired of inhabiting.

If you want to know more about AI tools , college essays , or fallacies make sure to check out some of our other articles with explanations and examples or go directly to our tools!

  • Ad hominem fallacy
  • Post hoc fallacy
  • Appeal to authority fallacy
  • False cause fallacy
  • Sunk cost fallacy

College essays

  • Choosing Essay Topic
  • Write a College Essay
  • Write a Diversity Essay
  • College Essay Format & Structure
  • Comparing and Contrasting in an Essay

 (AI) Tools

  • Grammar Checker
  • Paraphrasing Tool
  • Text Summarizer
  • AI Detector
  • Plagiarism Checker
  • Citation Generator

Prevent plagiarism. Run a free check.

The key difference is that a narrative essay is designed to tell a complete story, while a descriptive essay is meant to convey an intense description of a particular place, object, or concept.

Narrative and descriptive essays both allow you to write more personally and creatively than other kinds of essays , and similar writing skills can apply to both.

If you’re not given a specific prompt for your descriptive essay , think about places and objects you know well, that you can think of interesting ways to describe, or that have strong personal significance for you.

The best kind of object for a descriptive essay is one specific enough that you can describe its particular features in detail—don’t choose something too vague or general.

Cite this Scribbr article

If you want to cite this source, you can copy and paste the citation or click the “Cite this Scribbr article” button to automatically add the citation to our free Citation Generator.

Caulfield, J. (2023, August 14). How to Write a Descriptive Essay | Example & Tips. Scribbr. Retrieved April 9, 2024, from https://www.scribbr.com/academic-essay/descriptive-essay/

Is this article helpful?

Jack Caulfield

Jack Caulfield

Other students also liked, how to write a narrative essay | example & tips, how to write a literary analysis essay | a step-by-step guide, how to write an expository essay, what is your plagiarism score.

10 Contoh dan Cara Membuat Essay Beserta Jenis & Strukturnya

'  data-srcset=

Belila Mega

  • 09 Nov 2022
  • 17 min read
  • contoh essay essay

contoh essay

Essay merupakan salah satu bentuk karya tulis yang membahas suatu masalah secara sepintas dengan menunjukkan ide atau gagasan subjektif sesuai dengan sudut pandang penulisnya. Topik yang dibahas dalam essay secara umum adalah topik yang menarik, penting, dan sering diperbincangkan. Contoh essay biasanya membas mengenai pendidikan, ekonomi, dan kesehatan.

Selain berisi argumentasi, essay juga memaparkan data atau fakta yang menjadi latar belakang permasalahan. Dapat dikatakan bahwa essay berisi pandangan, pikiran, pendapat, sikap, dan pendirian penulis yang didasarkan pada fakta, ketajaman gagasan, dan kekuatan argumentasi.  Ingin tahu lebih jelas mengenai essay dan contoh essay? Yuk, simak penjelasannya pada artikel berikut ini.

BACA JUGA: Cara Menulis Daftar Pustaka Website yang Benar & Contohnya

Struktur essay

Dalam mempelajari essay, penting diketahui mengenai struktur tulisannya. Essay dikatakan baik dan benar jika mengikuti tiga struktur utama, di antaranya yaitu sebagai berikut. 

1. Pendahuluan 

contoh essay

Pendahuluan merupakan bagian yang akan mengantarkan pembaca pada topik yang akan dibahas. Bagian ini sangat dibutuhkan karena berguna untuk memudahkan pembaca dalam memahami isi essay. 

Pada bagian ini, penulis mengungkapkan topik apa yang diangkat kerta latar belakang mengapa penulis memilih topik tersebut. Biasanya penulis akan menambahkan pendapat mengenai topik tersebut secara umum dan menerangkan penjelasan lebih lanjut dalam bagian selanjutnya. 

2. Pembahasan  

contoh essay

Bagian pembahasan merupakan bagian inti essay. Hal ini karena bagian pembahasan menjelaskan isi essay secara terperinci. Penulis akan menjelaskan sudut pandangnya terhadap topik yang dipilih, beserta analisis dan interpretasi penulis terhadap topik tersebut. 

Penulis akan memaparkan dengan detail opini serta argumennya secara kronologis sehingga membuat essay bersifat koheren. Tidak hanya opini, pada bagian ini penulis juga akan memberikan teori, data, dan fakta untuk meyakinkan pembaca mengenai opini yang sudah dituliskannya dalam essay. 

contoh essay

Bagian terakhir adalah penutup atau kesimpulan. Bagian ini tentu saja berisi rangkuman dari pembahasan yang sudah di tulis. Bagian terakhir ini bersifat singkat, padat, dan jelas serta tidak melebar ke topik masalah lainnya. Biasanya, pada bagian ini penulis juga memberikan saran kepada pihak ketiga untuk menyikapi permasalahan yang dibahas.

BACA JUGA: Prosa adalah: Pengertian, Ciri-Ciri, Jenis dan Contohnya

Jenis essay

contoh essay

Setelah mengenal struktur essay, berikutnya adalah jenis-jenis essay. Beberapa jenis essay tersebut adalah sebagai berikut:

  • Essay formal , yakni jenis essay yang menggunakan berbagai pendekatan cukup serius dan formal dan dalam penulisannya menggunakan bahasa baku.
  • Essay informal, yakni jenis essay yang menggunakan pendekatan kurang formal dan dalam penulisannya cenderung menggunakan bahasa populer.
  • Essay pribadi, yakni jenis essay yang cenderung menggunakan kata ganti orang pertama dalam menggambarkan permasalahan dan cenderung menjelaskan sudut pandang secara individu secara lebih mendalam.
  • Essay reflektif , yakni jenis essay yang secara umum membahas bidang permasalahan yang cukup mendalam dan serius, seperti politik, pendidikan, dan kebijakan.
  • Essay deskriptif , yakni jenis essay yang menggambarkan secara detail mengenai suatu permasalahan kepada pembaca.
  • Essay tajuk, yakni jenis essay yang secara umum dapat ditemukan dalam surat kabar atau majalah untuk membentuk opini pembaca.
  • Essay kritik , yakni jenis essay yang sering digunakan untuk memberi analisis dan kritik terhadap berbagai bidang seni, seperti tari, teater, lukis, dan sastra.

BACA JUGA: Huruf Kapital: Pengertian, Contoh & Cara Penggunaanya

Cara membuat essay

contoh essay

Jika ingin membuat essay yang berkualitas, maka Sedulur dapat mengikuti cara membuat essay berikut ini. 

1. Tentukan topik 

Saat menentukan topik, penulis harus bisa memastikan bahwa topik tersebut memiliki sisi menarik dan cukup relevan untuk dibahas. Tidak hanya itu, penulis juga perlu mempertimbangkan kedekatan antara topik dengan ketertarikan pembaca.

2. Riset secara mendalam

Jika sudah menemukan topik, lanjutkan dengan melakukan riset secara mendalam. Carilah informasi dan data mengenai topik terkait. Banyaknya data akan mempengaruhi pemikiran pembaca terhadap gagasan yang disampaikan oleh penulis dan akhirnya menyetujuinya.

3. Buat kerangka tulisan

Setelah melakukan riset dan sebelum menulis essay penulis sebaiknya membuat kerangka tulisan terlebih dahulu. Hal ini akan membantu penulis untuk membangun logika berpikir yang runut.  

4. Mulai menulis essay

Setelah semua proses sebelumnya berhasil dilakukan, mulailah menulis essay. Pastikan untuk menyusun essay sesuai dengan struktur penulisannya, yakni pendahuluan, pembahasan, dan penutup.  

5. Baca kembali sebelum dibagikan

Sebelum membagikan essay, langkah terakhir adalah membaca ulang tulisan yang sudah dibuat. Hal ini berguna untuk mengetahui ada tidaknya kesalahan penulisan dalam essay dan memperbaikinya segera.  

BACA JUGA: Contoh Kata Pengantar Karya Ilmiah, Tugas & Makalah, Lengkap

1. Contoh essay mahasiswa

contoh essay

Judul:  Aku adalah Mahasiswa

Aku banyak memiliki impian yang ingin aku capai. Salah satunya keinginan berkarya di bidang yang dinamis, penuh tantangan, diisi oleh orang-orang yang cakap di bidangnya dan memberikan banyak kesempatan baru yang menunggu untuk dibuka. Aku berpikir, cara agar aku bisa memperoleh keinginanku tersebut hanya dengan lewat pendidikan.

Kata orang, tuntutlah ilmu sampai ke negeri Cina, tujuannya untuk memberikan semangat agar tidak menyerah dalam mencari ilmu. Menurutku, ilmu adalah senjata manusia untuk mengubah kondisi hidupnya dan juga orang-orang di sekitarnya. Tanpa pendidikan yang cukup seseorang pasti akan kesulitan untuk menghadapi keadaannya dan mungkin menemui kebuntuan. 

Menurutku, pendidikan yang aku miliki saat ini belum cukup untuk mencapai tempat yang aku tuju. Untuk mencapainya, aku wajib menaikkan pendidikanku agar ilmuku mencukupi dan mendapat kesempatan yang bagus di masa depan. Untuk itu, aku memilih program magister manajemen pemasaran di Universitas Indonesia sebagai pendidikan ku selanjutnya.

Pemasaran menurutku adalah bidang yang dinamis,penuh tantangan, dan menjadi ujung tombak dari berdirinya suatu bisnis. Ini sangat menarik untukku untuk menggali lebih dalam lagi di bidang ini. Ditambah lagi dengan pertumbuhan ekonomi dan teknologi seperti saat ini, akan menjadi hal yang lebih menantang dan menarik serta efektif di bidang pemasaran ini.

Reputasi MMUI yang kredibel di Indonesia membuat aku menguatkan hati memilih program ini untuk melanjutkan pendidikanku. Tidak hanya itu, banyak alumni dan juga dosen yang berkompeten yang memotivasi aku supaya nantinya bisa menolong aku membuka banyak kesempatan baru untuk bekerja sama. Lokasinya yang dekat pula dengan kediamanku menjadi pertimbangan untuk mengambil program pasca sarjana di Universitas Indonesia.

Pada kesimpulannya, aku berharap tidak hanya meningkatkan kualitas ilmu dan peluang yang lebih luas, tetapi aku juga bisa membuat orang-orang terdekatku bangga.

2. Contoh essay Bahasa Inggris

contoh essay

Judul: Pursuing a Dream

The concept of pursuing a dream has been introduced since the childhood stage. This becomes one of the essential things because pursuing a dream can be a light to keep an individual moving forward in life. However, achieving a dream needs some steps which are not easy to take. Therefore, you need continuously fulfilling the fuels to bring the dream into reality. 

The first step to take is having a strong determination to take action in achieving the dream. Having strong determination able to help in steadying the next steps you will take. Afterward, you also need motivation either from friends, parents, or anyone else. It is possible for some people to give up on their dream just because they lack the motivation they got from themselves and their surroundings. 

As an important thing, you also need to set your own goals to achieve the dream. For instance, if you want to be a doctor, then it means you have to conduct and perform a study in the health department. In addition, it is better if you can set daily goals such as reading health references or watching educational videos on the health problem to increase your knowledge in that field.

However, amidst the struggle to achieve a dream, you should consider rewarding yourself once you have to conquer little steps towards your dreams. Surely, it will help you to boost your spirit and to renew your motivation as well.

In a nutshell, having a dream is something blissful to help you find a reason to stick around in this world. However, pursuing a dream is not as easy as people would imagine. You may face failure later on, but as long as you have strong determination, enough motivation, and keep rewarding yourself for every little step you make, you will go through it and succeed to pursue your dream.

BACA JUGA: 15 Contoh Artikel yang Baik dan Benar dengan Beragam Tema

3. Contoh essay Covid-19

contoh essay

Judul: Dampak Covid-19 terhadap Perekonomian Indonesia

Virus Corona atau lebih dikenal dengan Covid-19 memiliki dampak yang besar terhadap perubahan tatanan kehidupan manusia. Tidak hanya merugikan di bidang kesehatan,  dampak covid-19 ini turut memengaruhi perekonomian negara-negara di dunia termasuk Indonesia.

United Nation Development Program memperkirakan bahwa pandemi Covid-19 ini dapat meningkatkan kemiskinan dan menurunkan kesejahteraan masyarakat. Apabila dampak ekonomi ini tidak ditangani dengan cepat dan tepat dapat berakibat meningkatkan penderitaan global serta membahayakan kehidupan dan mata pencaharian selama bertahun-tahun yang akan datang.

Di Indonesia pemerintah mencoba menerapkan berbagai usaha untuk menekan dampak virus covid-19 ini terhadap perekonomian negara. Salah satu upaya yang dilakukan yaitu dengan bekerja dari rumah. Bahkan sekolah-sekolah pun juga belajar dari rumah. Karena hal tersebut, banyak industri-industri yang merumahkan karyawannya.

Selain itu, adanya Covid-19 ini meningkatkan penggunaan uang digital. Seperti diketahui bahwa virus corona dapat menempel di benda, salah satunya uang. Sehingga masyarakat beralih menggunakan uang digital untuk menekan penyebaran virus. Di sisi lain, pemerintah juga mengeluarkan kebijakan di bidang ekonomi seperti menanggung pajak penghasilan, kelonggaran membayar kredit, dan melakukan subsidi listrik.

Jadi, dapat disimpulkan bahwa adanya Covid-19 ini memiliki dampak positif dan negatif. Meskipun demikian, dampak negatif dari covid-19 perlu segera diatasi supaya tidak menimbulkan efek negatif panjang di tahun-tahun berikutnya.

4. Contoh essay ilmiah mahasiswa

contoh essay

Judul: Preferensi Makanan Terhadap Kemungkinan Penyakit

Perubahan gaya hidup di era globalisasi ini telah memengaruhi kebiasaan makan seseorang dan memaksa untuk mengonsumsi makanan cepat saji berkalori tinggi, seperti junk food. Karena itulah terjadi peningkatan penyakit obesitas di negara berkembang. Makanan yang tidak sehat, tinggi kalori, dan tinggi lemak adalah faktor penting dalam kontribusinya.

Pilihan makanan dan pasar makanan terus berubah beberapa dekade ini. Hal tersebut sebagai tanggapan terhadap kenyamanan, keterjangkauan, dan kegembiraan berdasarkan preferensi konsumen. Konsumen menunjukkan reaksi positif terhadap keragaman pilihan makanan tersebut. Mereka bisa memilih makanan yang mereka sukai. Hal ini membuat intake diet mereka didominasi oleh komposisi makanan yang mereka sukai saja.

Konsumen yang memilih diet sesuai dengan preferensi mereka tanpa memperhatikan keseimbangan nutrisi dapat menimbulkan masalah kesehatan. Diet yang tidak seimbang ini mengarah pada munculnya penyakit, seperti aterosklerosis, obesitas, diabetes, hipertensi, dan osteoporosis. Kemungkinan terjadinya penyakit tersebut dapat dicegah dengan menerapkan pola diet seimbang.

Diet seimbang yang dimaksud adalah diet yang memiliki kandungan nutrisi yang seimbang. Kebutuhan nutrisi untuk setiap orang pun berbeda-beda berdasarkan kondisi tubuh masing-masing. Biasanya kebutuhan gizi tergantung pada faktor usia, jenis kelamin, tingkat aktivitas fisik, berat badan, dan tinggi badan.

Kesimpulannya, yaitu penerapan gaya hidup sehat dengan memilih makanan dengan nutrisi seimbang dapat mencegah terjadinya penyakit di masa datang. Sehat itu adalah aset yang harus dijaga sejak dini. Tubuh yang sehat dapat menghasilkan sumber daya manusia yang lebih produktif. Oleh karena itu, pola hidup sehat perlu digalakkan di zaman yang serba instan.

BACA JUGA: Pengertian Struktur Teks Biografi Beserta Ciri & Contohnya

5. Contoh essay singkat

contoh essay

Judul: Harapan Bangsa

Akhir-akhir ini narkoba telah merajalela di semua kalangan dimulai dari masyarakat bawah hingga masyarakat kelas atas. Lebih parahnya lagi, narkoba juga telah menjangkiti para penegak hukum di negeri ini. Menurut data Badan Narkotika Nasional (BNN), jumlah korban barang haram tersebut meningkat hingga dua kali lipat dari tahun sebelumnya.

Oleh sebab itu, penulis sangat yakin masa depan bangsa ini akan  hancur dalam beberapa tahun yang akan datang jika pemerintah tidak mengambil angkah nyata. Ada beberapa alasan narkoba dapat menghancurkan kehidupan bangsa. Alasan pertama karena narkoba dapat menghancurkan masa depan anak muda karena anakmuda seharusnya menjadi calon penerus bangsa. Ironinya,  jika masuk dalam lingkaran narkoba,  masa depan mereka akan lenyap begitu saja.

Alasan yang kedua, yaitu narkoba dapat mematikan kreativitas  anak bangsa. Mereka akan kehilangan itu akibat narkoba yang perlahan-lahan mematikan sel-sel otak sehingga mereka tidak mampu lagi berkreasi.

Akibat terakhir dari adanya  narkoba, yakni  terciptanya generasi kriminal. Ketika para remaja telah terjerat ke dalam lingkaran setan ini, mereka akan terus dipaksa untuk memenuhi nafsu terhadap narkoba. Akibatnya, mereka akan melakukan apa saja  demi mendapatkan narkoba, termasuk dengan melakukan perbuatan yang melanggar hukum, seperti mencuri, menipu, membunuh, dan lainnya.

Oleh sebab itu, narkoba sangat berbahaya bagi kelangsungan hidup anak muda. Hal ini karena narkoba dapat menghancurkan masa depan anak muda. Narkoba dapat menghancurkan daya kreativitas  anak muda dan  menciptakan generasi pelanggar hukum. Seluruh akibat tersebut dapat merusak masa depan bangsa sehingga. Pemerintah harus melakukan tindakan nyata untuk menghentikan peredaran narkoba.

6. Contoh essay pendidikan

contoh essay

Judul: Pendidikan Tatap Muka pada Masa New Normal

Tahun ajaran baru sudah dimulai. Setelah hampir dua tahun dilaksanakan pembelajaran jarak jauh melalui berbagai media seperti Zoom dan Google Meets, sekarang murid dan pengajar akan bertemu kembali dalam pendidikan tatap muka di sekolah. Dalam menyelenggarakan kegiatan pendidikan tatap muka di sekolah, ada beberapa saran mengenai hal-hal yang perlu diperhatikan oleh pengajar supaya tidak terjadi penularan virus. 

Hal-hal yang perlu diperhatikan pengajar dan pihak sekolah antara lain adalah diterapkannya protokol kesehatan secara ketat dalam proses belajar mengajar. Murid-murid dan guru harus tetap memakai masker saat berada di lingkungan sekolah. Selain itu, di lingkungan sekolah juga perlu disediakan fasilitas mencuci tangan dan pada setiap kelas disediakan hand-sanitizer. Sangat penting bagi guru untuk menanamkan pentingnya menjaga kebersihan pada masa new normal kepada para murid.

Mengingat belum semua murid mendapatkan vaksin Covid-19, sebaiknya pendidikan tatap muka  diprioritaskan kepada sekolah yang murid-muridnya sudah mendapatkan vaksin untuk mencegah penularan kepada anak-anak, seperti jenjang SMP dan SMA. Untuk SD kelas kecil, seperti kelas 1, 2, 3, 4, tetap dilakukan kegiatan belajar mengajar bauran. Pendidikan Tatap Muka diprioritaskan pada kelas besar yang murid-muridnya sudah mendapatkan vaksin, seperti kelas 5–6. 

Demikian saran mengenai hal-hal yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaan pendidikan tatap muka di sekolah. Hal ini hendaknya diperhatikan para guru, pengurus sekolah, dan orang tua demi keberlangsungan pendidikan tatap muka yang lancar dan aman untuk para murid.

BACA JUGA: Interpretasi adalah: Pengertian, Contoh & Jenis-Jenisnya

7. Contoh essay akademik

contoh essay

Judul: Dua Sisi Problematika Pendidikan di Indonesia

Jika dibandingkan dengan sistem pendidikan negeri lain menurut saya Indonesia masih memiliki banyak kekurangan walaupun ada pula kelebihannya sistem pendidikan Indonesia masih harus direvisi agar meningkatnya sumber daya manusia yang bermanfaat dan berkualitas agar dapat bersaing dengan SDM negeri lain. Kekurangan ini tidak hanya terletak pada sistem pendidikan namun juga pada peserta didik, sehingga untuk meningkatkan sistem pendidikan kita harus memperbaikinya dari akar masalahnya. 

Permasalahan pendidikan di Indonesia yang pertama akan dibahas adalah kurikulum pendidikan. Di Indonesia kurikulum yang digunakan di sekolah tidak sama rata, masih banyak sekolah yang menggunakan kurikulum 2006 sehingga saat mereka naik ke jenjang kelas atau ke sekolah dengan kurikulum 2013 maka akan terjadi kebingungan sementara hingga mereka bisa beradaptasi pada kurikulum yang digunakan. Bahkan ada juga sekolah yang berganti-ganti kurikulum karena sarana prasarana sekolah yang kurang karena pada kurikulum 2013 peserta didik akan membutuhkan pengetahuan akan teknologi dan akses ke teknologi tersebut yang berupa komputer atau laptop. 

Selain itu akan terjadi permasalahan saat pindah ke sekolah dengan kurikulum yang berbeda yaitu berubahnya materi yang dipelajari contohnya seorang siswa SMP yang menggunakan kurikulum 2006 pindah ke SMA dengan kurikulum 2013 maka siswa tersebut akan bingung karena beberapa materi tidak pernah dijelaskan saat SMP danakan tertinggal pelajarannya jika ia tidak bisa mengejarnya. Salah satu kelebihan pada pendidikan Indonesia adalah kedisiplinan yang dihasilkan saat sekolah namun tidak semua sekolah di Indonesia menerapkan peraturan dengan tegas sehingga siswa tidak disiplin, karena dengan adanya peraturan di sekolah bisamembangun karakter pada siswa seperti tidak telat, tepat waktu mengerjakan tugas. Jika peraturan ini tidak dilakukan dengan tegas maka akan sulit untuk membangunkarakter siswa.

Permasalahan yang ada pada peserta didik adalah kurangnya minat untuk belajar walaupun tidak sepenuhnya permasalahan ini ada pada peserta didik namun juga guru pengajar. Sehingga untuk meraih pendidikan yang baik dan berkualitas diperlukan kerja sama antar peserta didik dan pengajar. Pengajar harus bisa melakukan pengajaran dengan kreatif dan tidak hanya terpaku pada fakta yang ada di buku tapi juga membuat siswa ikut berpikir pada hal yang berkaitan dengan pelajaran sehingga siswa tidak menjadi siswa yang pasif namun aktif. Jadi pendidikan di Indonesia memiliki banyak kekurangan dan untuk meningkatkannya dibutuhkan penyetaraan sarana dan prasarana, materi pembelajaran yang tidak terpaku pada fakta, peningkatan pendidikan moral dan kreatifitas agar Indonesia memiliki SDM yang berkualitas dan membangun generasi yang berkarakter.

8. Contoh essay pendidikan Bahasa Inggris

contoh essay

Judul: Learning English and Its Advantages

English is known as an international language that is mostly used in several countries such as the United States, United Kingdom, and Australia. As an international language, English holds an important role in bridging communication amongst people across different countries. Learning English from elementary school can be a good choice and step since it will provide you with a lot of advantages.

Firstly, learning English will help you to understand many things because it is mostly applied as universal languages in several aspects such as the internet. Further, this language is also used to understand more about books, movies, or other media that is written or delivered from another language (not your mother tongue).

Secondly, learning English can be beneficial for a career because English is used in most industries, especially in business. Hence, to broaden your career, learning English from now on can be a good way to learn.

Finally, learning English is not merely beneficial for verbal communication. It has a huge benefit that can be used to understand things more and to broaden your career. Then, learning English is essential and you can start to learn it from the scratch in the early times as well.

BACA JUGA: Referensi adalah: Pengertian, Manfaat, Jenis & Contohnya

9. Contoh essay kesehatan

contoh essay

Judul: Menjaga Kesehatan di Masa Pandemi

Pandemi Covid-19 yang menyebar secara cepat dan luas menyebabkan masyarakat harus membatasi aktivitasnya di luar rumah. Selain membatasi aktivitas, masyarakat juga harus menjaga kesehatan diri dengan berbagai cara. Cara menjaga kesehatan diri pada masa pandemi Covid-19 akan dijelaskan sebagai berikut.

Gejala Covid-19 antara lain adalah sesak napas, batuk kering, demam dengan suhu tubuh di atas 38 derajat celcius, sakit kepala, dan hilangnya kemampuan mencium bau. Penularan Covid-19 dapat terjadi melalui berbagai cara, seperti kontak fisik, droplets, benda yang terkontaminasi, dan tempat yang ramai. Oleh karena itu, supaya tidak tertular, cara menjaga diri agar tidak tertular antara lain adalah dengan memakai masker saat keluar rumah, selalu mencuci tangan saat masuk dan keluar ruangan, usahakan menghindari keramaian ketika keluar rumah, dan  biasakan pula mengonsumsi vitamin agar daya tahan tubuh bertambah kuat. 

Itulah cara-cara yang bisa kita lakukan untuk menjaga kesehatan pada masa pandemi. Ingat, tetap bepergian dengan menggunakan masker dan selalu cuci tangan.jangan sampai tertular. Semoga kita sehat selalu di masa pandemi ini. Selain menjaga diri, jangan lupa menjaga kesehatan keluarga kita.

10. Contoh essay kesehatan Bahasa Inggris

contoh essay

Judul: The Importance of Sleep for Healthiness

Good sleep at night can increase the quality of an individual’s life. However, many people do not realize it and tend to develop a bad habit by staying awake at night. In this era of advanced technology, there were many disturbances for having a quality night sleep such as using mobile phones for binge-watching movies and scrolling through social media. Thus, it is quite important to understand and acknowledge how important getting enough sleep is for our health and avoiding these kinds of bad habits. 

Adults need at least 8 hours of sleep every night and some research has proven that having enough sleep provides health benefits and not merely for physical health, but also mental health. For physical health, having enough sleep is able to boost the immune system, improve the ability to think, prevent obesity, heart disease, diabetes, and so forth. Furthermore, having enough sleep has been proven to prevent a human being from a mental health problem such as depression and anxiety. 

Hence, sleep is a vital way to control our physical and mental health and as an adult, it is better to fulfill our daily need of sleeping. Set your schedule to sleep on time and abstain from phone or other distractions that may decrease the quality of sleep. Once we develop a good habit of sleeping, thus we can carry out life well and be more relaxed to enjoy the days ahead.

Definisi dan Penjelasan lengkap Service Level Agreement (SLA)

Urutan shio tahun 2023 lengkap dengan tabel shionya, 10 contoh pembukaan ceramah singkat, menarik dan tipsnya.

Demikian informasi tentang contoh essay beserta jenis, struktur, dan cara membuatnya. Semoga informasi ini dapat membantu Sedulur dalam membuat essay dan menambah wawasan Sedulur dengan bacaan dalam contoh di atas. Selamat berkarya!

Mau belanja bulanan nggak pakai ribet? Aplikasi Super solusinya! Mulai dari sembako hingga kebutuhan rumah tangga tersedia lengkap. Selain harganya murah, Sedulur juga bisa merasakan kemudahan belanja lewat handphone. Nggak perlu keluar rumah, belanjaan pun langsung diantar.

Bagi Sedulur yang punya toko kelontong atau warung, bisa juga lho belanja grosir atau kulakan lewat Aplikasi Super . Harga dijamin lebih murah dan bikin untung makin melimpah.

contoh essay word

Related Posts

contoh service level agreement bangunan gedung

Arti Barakallah Fii Umrik Beserta 30 Contoh Ucapannya

Pirlo On Ground

Brilio

  • Brilio Channels

Creator

Hello There

Sign In to Brilio

Welcome to our Community Page, a place where you can create and share your content with rest of the world

  • BRILIOBEAUTY
  • JALAN-JALAN
  • PERSONAL FINANCE

Brilio

BRILIO » Ragam

9 contoh essay bahasa inggris, lengkap dengan langkah-langkah menulis dan terjemahannya, contoh essay bahasa inggris, contoh essay bahasa inggris yang baik biasanya mampu menarik perhatian pembaca sejak paragraf pertama.

Muhamad Ikhlas Alfaridzi

5 Desember 2023 16:26

1. Contoh essay bahasa Inggris bertema lingkungan

Contoh essay bahasa Inggris freepik.com

foto: freepik.com

Preserving Our Planet: A Call to Environmental Consciousness

The environment, our shared home, faces unprecedented challenges in the wake of rapid industrialization and urbanization. As we witness the consequences of climate change and ecological degradation, it becomes imperative for individuals and societies alike to embrace a heightened sense of environmental consciousness. This essay explores the significance of preserving our planet and the collective responsibility we bear toward safeguarding the environment.

One of the pressing issues that demand our attention is climate change. The escalating global temperatures, extreme weather events, and rising sea levels are stark reminders of the impact of human activities. It is crucial for us to acknowledge our role in contributing to these changes and take immediate steps to mitigate further damage. Contoh essay bahasa Inggris often emphasizes the importance of adopting sustainable practices to reduce carbon footprints and promote eco-friendly lifestyles.

Another critical aspect of environmental conservation is the protection of biodiversity. The loss of species and habitats disrupts the delicate balance of ecosystems, leading to a chain reaction with far-reaching consequences. Conservation efforts, such as preserving natural habitats and combating illegal wildlife trade, play a pivotal role in maintaining biodiversity. Contoh essay bahasa Inggris might highlight successful conservation projects and the positive outcomes of community-driven initiatives.

Water and air pollution further compound the environmental challenges we face. The irresponsible disposal of waste and pollutants poses a direct threat to aquatic ecosystems and air quality. It is incumbent upon us to rethink our consumption patterns, adopt sustainable waste management practices, and advocate for stricter environmental regulations. Contoh essay bahasa Inggris often discusses the importance of individual actions in reducing pollution and protecting the quality of our natural resources.

Education emerges as a potent tool in fostering environmental consciousness. Through informative campaigns and educational programs, we can raise awareness about the interconnectedness of human activities and the environment. Encouraging sustainable practices in schools and communities cultivates a sense of responsibility from an early age. Contoh essay bahasa Inggris frequently underscores the role of education in shaping environmentally conscious citizens.

Terjemahan:

Melestarikan planet kita: Panggilan untuk kesadaran lingkungan

Alam, rumah bersama kita, menghadapi tantangan yang belum pernah terjadi seiring dengan cepatnya industrialisasi dan urbanisasi. Ketika kita menyaksikan konsekuensi perubahan iklim dan degradasi ekologi, menjadi sangat penting bagi individu dan masyarakat untuk memeluk rasa kesadaran lingkungan yang lebih tinggi. Esai ini menjelajahi signifikansi menjaga planet kita dan tanggung jawab bersama kita terhadap perlindungan lingkungan.

Salah satu isu mendesak yang membutuhkan perhatian kita adalah perubahan iklim. Peningkatan suhu global, peristiwa cuaca ekstrem, dan kenaikan permukaan laut adalah pengingat keras tentang dampak aktivitas manusia. Sangat penting bagi kita untuk mengakui peran kita dalam kontribusi terhadap perubahan ini dan mengambil langkah-langkah segera untuk mengurangi kerusakan lebih lanjut. Contoh essay bahasa Inggris sering menekankan pentingnya mengadopsi praktik berkelanjutan untuk mengurangi jejak karbon dan mempromosikan gaya hidup ramah lingkungan.

Aspek kritis lain dari konservasi lingkungan adalah perlindungan keanekaragaman hayati. Hilangnya spesies dan habitat mengganggu keseimbangan ekosistem yang halus, mengarah pada reaksi berantai dengan konsekuensi yang meluas. Upaya konservasi, seperti menjaga habitat alami dan melawan perdagangan satwa liar ilegal, memainkan peran kunci dalam menjaga keanekaragaman hayati. Contoh essay bahasa Inggris mungkin menyoroti proyek konservasi yang berhasil dan hasil positif dari inisiatif yang didorong oleh masyarakat.

Pencemaran air dan udara lebih lanjut memperburuk tantangan lingkungan yang kita hadapi. Pembuangan limbah dan polutan yang tidak bertanggung jawab mengancam langsung ekosistem akuatik dan kualitas udara. Kita dituntut untuk mempertimbangkan kembali pola konsumsi kita, mengadopsi praktik pengelolaan limbah yang berkelanjutan, dan advokasi untuk regulasi lingkungan yang lebih ketat. Contoh essay bahasa Inggris sering membahas pentingnya tindakan individu dalam mengurangi polusi dan melindungi kualitas sumber daya alam kita.

Pendidikan muncul sebagai alat yang sangat kuat dalam membentuk kesadaran lingkungan. Melalui kampanye informatif dan program pendidikan, kita dapat meningkatkan kesadaran tentang keterkaitan aktivitas manusia dan lingkungan. Mendorong praktik berkelanjutan di sekolah dan masyarakat membentuk rasa tanggung jawab sejak dini. Esai ini menekankan peran pendidikan dalam membentuk warga yang peduli lingkungan.

2. Contoh essay bahasa Inggris bertema pendidikan

Empowering Futures: The Role of Education in Shaping Tomorrow's Leaders

Education stands as the cornerstone of societal progress, serving as the catalyst for personal and collective development. This essay delves into the pivotal role of education in shaping individuals and molding the leaders of tomorrow.

Education is not merely a means to acquire knowledge; it is a transformative journey that equips individuals with the tools to navigate life's complexities. It goes beyond the classroom, instilling critical thinking, problem-solving skills, and a thirst for knowledge. Contoh essay bahasa Inggris often highlights the transformative nature of education, emphasizing its capacity to unlock one's potential and broaden perspectives.

Moreover, education fosters social cohesion by promoting empathy and understanding among diverse communities. It serves as a bridge, connecting individuals from varied backgrounds and fostering a sense of unity. Contoh essay bahasa Inggris might elaborate on the role of education in breaking down societal barriers and building a more inclusive and harmonious society.

The impact of education extends beyond individual development; it plays a pivotal role in shaping societal values and fostering civic responsibility. By imparting ethical principles and a sense of social duty, education cultivates individuals who actively contribute to the betterment of society. Contoh essay bahasa Inggris often underscores the role of education in nurturing responsible and engaged citizens.

In today's rapidly evolving global landscape, education is the key to adapting and thriving. Technological advancements and economic shifts underscore the importance of continuous learning. Contoh essay bahasa Inggris might discuss the role of education in preparing individuals for the challenges of the future, emphasizing the need for a dynamic and adaptable skill set.

In conclusion, education is the bedrock of progress, serving as the cornerstone for personal growth, societal cohesion, and the cultivation of responsible citizens. As we navigate the complexities of the modern world, it is paramount to recognize and invest in the transformative power of education. Through education, we not only shape individuals but also mold the architects of a brighter, more enlightened future.

Memberdayakan Masa Depan: Peran Pendidikan dalam Membentuk Pemimpin Masa Depan

Pendidikan berdiri sebagai landasan kemajuan masyarakat, menjadi katalisator untuk perkembangan pribadi dan kolektif. Esai ini menjelajahi peran sentral pendidikan dalam membentuk individu dan membentuk para pemimpin masa depan.

Pendidikan bukan sekadar sarana untuk mengakuisisi pengetahuan; itu adalah perjalanan transformatif yang membekali individu dengan alat untuk mengarungi kompleksitas kehidupan. Ia melampaui ruang kelas, menanamkan pemikiran kritis, keterampilan pemecahan masalah, dan dahaga akan pengetahuan. Contoh essay bahasa Inggris sering menyoroti sifat transformatif pendidikan, menekankan kapasitasnya untuk membuka potensi seseorang dan melebarkan pandangan.

Lebih lanjut, pendidikan memupuk koheksi sosial dengan mempromosikan empati dan pengertian di antara komunitas yang beragam. Ini berfungsi sebagai jembatan, menghubungkan individu dari latar belakang yang berbeda dan memupuk rasa persatuan. Contoh essay bahasa Inggris mungkin menjelaskan peran pendidikan dalam meruntuhkan hambatan sosial dan membangun masyarakat yang lebih inklusif dan harmonis.

Dampak pendidikan meluas di luar perkembangan individu; itu memainkan peran sentral dalam membentuk nilai-nilai masyarakat dan menumbuhkan tanggung jawab warga. Dengan menyampaikan prinsip-prinsip etika dan rasa kewajiban sosial, pendidikan membentuk individu yang secara aktif berkontribusi untuk kemajuan masyarakat. Contoh essay bahasa Inggris sering menekankan peran pendidikan dalam membentuk warga yang bertanggung jawab dan berkecimpung dalam kehidupan masyarakat.

Di lanskap global yang berkembang pesat saat ini, pendidikan adalah kunci untuk beradaptasi dan berkembang. Kemajuan teknologi dan pergeseran ekonomi menekankan pentingnya pembelajaran berkelanjutan. Contoh essay bahasa Inggris mungkin membahas peran pendidikan dalam mempersiapkan individu untuk tantangan masa depan, menekankan perlunya keterampilan yang dinamis dan dapat disesuaikan.

3. Contoh essay bahasa Inggris dengan tema pemilu

Contoh essay bahasa Inggris freepik.com

The Essence of Democracy: Reflections on Elections

Elections, the heartbeat of democracy, stand as a testament to the collective will of a nation. This essay delves into the significance of elections, exploring their role in shaping the course of governance and ensuring the voice of the people is heard.

At its core, elections represent the fundamental principle of democracy – the power vested in the hands of the people. It is through the ballot box that citizens exercise their right to choose leaders who will represent their interests and aspirations. Contoh essay bahasa Inggris often emphasizes the empowerment that elections bring, as they provide a platform for citizens to actively participate in the decision-making processes of their nation.

Elections serve as a mechanism for accountability, holding leaders responsible for their actions and decisions. The electoral process creates a direct link between the rulers and the ruled, fostering transparency and responsiveness in governance. Contoh essay bahasa Inggris might discuss how elections act as a check and balance, ensuring that those in power remain attuned to the needs and desires of the electorate.

Furthermore, elections are a celebration of diversity and pluralism. They provide a platform for different voices, opinions, and ideologies to coexist within the framework of a democratic society. Contoh essay bahasa Inggris often underscores how elections contribute to the vibrancy of political discourse and the richness of perspectives that shape national policies.

In conclusion, elections stand as the cornerstone of democratic governance, embodying the essence of popular sovereignty. Their significance goes beyond the mere selection of leaders; they are a manifestation of the people's will and a testament to the vitality of democratic ideals. As nations continue to navigate the complexities of the political landscape, the importance of fair, transparent, and participatory elections cannot be overstated.

Hakikat Demokrasi: Refleksi Pemilu

Pemilu, detak jantung demokrasi, menjadi saksi dari kehendak kolektif suatu bangsa. Esai ini menjelajahi signifikansi pemilu, mengeksplorasi peran mereka dalam membentuk arah pemerintahan dan memastikan suara rakyat didengar.

Pada intinya, pemilu mewakili prinsip dasar demokrasi - kekuatan yang diberikan kepada tangan rakyat. Melalui kotak suara, warga negara mengekspresikan hak mereka untuk memilih pemimpin yang akan mewakili kepentingan dan aspirasi mereka. Contoh essay bahasa Inggris sering menekankan pemberdayaan yang dibawa pemilu, karena mereka memberikan platform bagi warga untuk berpartisipasi aktif dalam proses pengambilan keputusan negara mereka.

Pemilu berfungsi sebagai mekanisme akuntabilitas, menuntut pemimpin bertanggung jawab atas tindakan dan keputusan mereka. Proses pemilu menciptakan hubungan langsung antara penguasa dan yang diperintah, membina transparansi dan responsivitas dalam pemerintahan. Contoh essay bahasa Inggris mungkin membahas bagaimana pemilu bertindak sebagai mekanisme pemeriksaan dan keseimbangan, memastikan bahwa mereka yang berkuasa tetap sensitif terhadap kebutuhan dan keinginan pemilih.

Selanjutnya, pemilu adalah perayaan keberagaman dan pluralisme. Mereka memberikan platform bagi berbagai suara, pendapat, dan ideologi untuk berdampingan dalam kerangka masyarakat demokratis. Contoh essay bahasa Inggris sering menekankan bagaimana pemilu berkontribusi pada keberagaman wacana politik dan kekayaan sudut pandang yang membentuk kebijakan nasional.

Dalam kesimpulan, pemilu berdiri sebagai batu penjuru dari pemerintahan demokratis, menggambarkan inti kedaulatan rakyat. Signifikansinya melampaui sekadar pemilihan pemimpin; mereka adalah manifestasi dari kehendak rakyat dan bukti vitalitas ideal demokratis. Saat bangsa-bangsa terus menjelajahi kompleksitas lanskap politik, pentingnya pemilu yang adil, transparan, dan partisipatif tidak dapat diabaikan.

4. Contoh essay bahasa Inggris dengan tema sepak bola

Contoh essay bahasa Inggris freepik.com

The beautiful game: A Symphony of passion and unity

Football, known as soccer in some regions, transcends being just a sport; it is a global phenomenon that unites people across borders and cultures. This essay explores the enduring appeal of football, delving into its role as more than just a game but a powerful force that fosters passion, unity, and a sense of belonging.

Football's universal appeal lies in its simplicity and accessibility. All that is needed is a ball, a patch of ground, and a group of enthusiastic individuals. Contoh essay bahasa Inggris often highlights how football transcends socioeconomic barriers, providing a platform for individuals from diverse backgrounds to come together and share a common passion. The simplicity of the game allows anyone, regardless of age or gender, to participate and experience the joy of playing.

Beyond the pitch, football has the remarkable ability to create a sense of community and national identity. The cheers of supporters in stadiums or the shared elation of witnessing a crucial goal weave a tapestry of unity. Contoh essay bahasa Inggris might elaborate on how football tournaments become occasions that bring people together, fostering a shared identity and a feeling of collective pride.

Moreover, football serves as a powerful tool for diplomacy and understanding between nations. International competitions, such as the FIFA World Cup, provide a stage where countries showcase not only their athletic prowess but also their unique cultures. Contoh essay bahasa Inggris often discusses how football fosters international camaraderie, breaking down stereotypes and fostering connections between people of different nations.

In conclusion, football goes beyond being a mere sport; it is a universal language that speaks to the hearts of millions. Its ability to unite, inspire passion, and create a sense of identity makes it a phenomenon that resonates globally. As the ball rolls on the pitch, it carries with it the hopes, dreams, and shared experiences of a diverse and interconnected world.

Permainan Indah: Simfoni Gairah dan Persatuan

Sepak bola, yang dikenal sebagai soccer di beberapa wilayah, melampaui sekadar olahraga; ini adalah fenomena global yang menyatukan orang-orang di seluruh batas dan budaya. Esai ini menjelajahi daya tarik abadi sepak bola, menggali perannya sebagai lebih dari sekadar permainan tetapi sebagai kekuatan yang kuat yang memupuk gairah, persatuan, dan rasa memiliki.

Daya tarik universal sepak bola terletak pada kesederhanaan dan aksesibilitasnya. Yang dibutuhkan hanyalah sebuah bola, sepetak tanah, dan sekelompok individu yang antusias. Contoh essay bahasa Inggris sering menyoroti bagaimana sepak bola melampaui batasan sosioekonomi, memberikan platform bagi individu dari berbagai latar belakang untuk bersatu dan berbagi gairah bersama. Kesederhanaan permainan memungkinkan siapa saja, tanpa memandang usia atau jenis kelamin, untuk berpartisipasi dan merasakan kegembiraan bermain.

Di luar lapangan, sepak bola memiliki kemampuan luar biasa untuk menciptakan rasa komunitas dan identitas nasional. Sorakan para pendukung di stadion atau kegembiraan bersama menyaksikan sebuah gol penting menganyam kain kesatuan. Contoh essay bahasa Inggris mungkin menguraikan bagaimana turnamen sepak bola menjadi momen yang menyatukan orang-orang, memupuk identitas bersama dan perasaan kebanggaan kolektif.

Lebih jauh lagi, sepak bola berfungsi sebagai alat yang kuat untuk diplomasi dan pemahaman antara bangsa-bangsa. Kompetisi internasional, seperti Piala Dunia FIFA, memberikan panggung di mana negara-negara memamerkan bukan hanya kekuatan atletik mereka tetapi juga budaya unik mereka. Contoh essay bahasa Inggris sering membahas bagaimana sepak bola memupuk rasa persaudaraan internasional, meruntuhkan stereotip, dan membangun hubungan antara orang-orang dari berbagai negara.

Dalam kesimpulan, sepak bola melampaui sekadar olahraga; ini adalah bahasa universal yang berbicara kepada jutaan hati. Kemampuannya untuk menyatukan, menginspirasi gairah, dan menciptakan rasa identitas membuatnya menjadi fenomena yang bergema secara global. Saat bola bergulir di lapangan, ia membawa bersamanya harapan, impian, dan pengalaman bersama dari dunia yang beragam dan saling terhubung.

Recommended By Editor

  • Contoh announcement dalam bahasa Inggris di sekolah, dilengkapi pengertian, fungsi dan cara menulisnya
  • Contoh email bahasa Inggris untuk rekan kerja, lengkap dengan pengertian, struktur, dan cara menulis
  • Contoh kalimat saran dalam bahasa Inggris di sekolah, pahami pengertian dan fungsinya
  • Contoh presentasi bahasa Inggris tentang produk singkat, menarik dan cocok untuk bahan latihan
  • Contoh simile dalam lagu bahasa Inggris, pahami pengertian, mekanisme, fungsi dan jenisnya

Tanpa bikin perangkap, ini trik simpel bikin ramuan pengusir cicak pakai tambahan 1 bahan dapur

Tanpa bikin perangkap, ini trik simpel bikin ramuan pengusir cicak pakai tambahan 1 bahan dapur

Tak perlu diberi garam, cara emak-emak rebus telur ini hemat gas dan matang sempurna dalam 5 menit

Tak perlu diberi garam, cara emak-emak rebus telur ini hemat gas dan matang sempurna dalam 5 menit

Tanpa santan, beauty blogger ini tunjukkan cara atasi rambut kering pakai 1 jenis sumber protein

Tanpa santan, beauty blogger ini tunjukkan cara atasi rambut kering pakai 1 jenis sumber protein

Mengenal uBlock Origin, pemblokir iklan browser, begini cara menginstalnya di ponsel cerdas Android

Mengenal uBlock Origin, pemblokir iklan browser, begini cara menginstalnya di ponsel cerdas Android

Pilih reaksi kamu.

Brilio Creator CTA

Gak perlu khawatir, tulisan kamu bisa tetap TERBACA DAN TRENDING di Brilio.net

100 Kata-kata turut berduka cita Kristen, penuh doa kasih dan penghiburan

100 Kata-kata turut berduka cita Kristen, penuh doa kasih dan penghiburan

100 Kata-kata ulang tahun buat istri, bikin hubungan makin erat dan harmonis

100 Kata-kata ulang tahun buat istri, bikin hubungan makin erat dan harmonis

100 Caption WA aesthetic, bikin terlihat keren dan menarik perhatian teman

100 Caption WA aesthetic, bikin terlihat keren dan menarik perhatian teman

100 Tired quotes dan artinya, cocok untuk bangkitkan motivasi dan semangat menjalani hari

100 Tired quotes dan artinya, cocok untuk bangkitkan motivasi dan semangat menjalani hari

100 Health quotes penuh nasihat mendalam, menjaga kebugaran tubuh dan jiwa

100 Health quotes penuh nasihat mendalam, menjaga kebugaran tubuh dan jiwa

100 Holiday quotes bikin perjalanan makin asik dan bermakna

100 Holiday quotes bikin perjalanan makin asik dan bermakna

100 Caption aesthetic singkat untuk Instagram, cocok buat para Gen Z

100 Caption aesthetic singkat untuk Instagram, cocok buat para Gen Z

100 Kata-kata Madura tentang kehidupan, penuh makna mendalam dan menyentuh hati

100 Kata-kata Madura tentang kehidupan, penuh makna mendalam dan menyentuh hati

Wave white

Saksi melegendanya Warkop DKI, 7 potret dulu & kini Taman Wiladatika tempat syuting Dono Kasino Indro

7 Potret ruang makan di rumah bos skincare, meja makan Mami Sultan ditaksir seharga Rp 200 juta

7 Potret ruang makan di rumah bos skincare, meja makan Mami Sultan ditaksir seharga Rp 200 juta

Ada yang jadi ibu Bhayangkari, begini 9 potret dulu dan kini 'kekasih' Dono di Warkop DKI

Ada yang jadi ibu Bhayangkari, begini 9 potret dulu dan kini 'kekasih' Dono di Warkop DKI

Potret kemewahan kamar 8 bos skincare, milik Shella Saukia bak istana

Potret kemewahan kamar 8 bos skincare, milik Shella Saukia bak istana

9 Potret kamar anak Narji ini desainnya compact, kasur tingkatnya ditaksir Rp 25 juta

9 Potret kamar anak Narji ini desainnya compact, kasur tingkatnya ditaksir Rp 25 juta

100 Tired quotes dan artinya, cocok untuk bangkitkan motivasi dan semangat menjalani hari

Mewah bak hotel bintang 5, intip 11 potret rumah baru Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoe dilengkapi lift

100 Health quotes penuh nasihat mendalam, menjaga kebugaran tubuh dan jiwa

Terungkap begini di balik layar syuting adegan nangis pada sinetron, effortnya di luar dugaan

Kini jadi trainer tinju punya kekasih penyanyi, intip 11 potret terbaru Sahili anak Mpok Minah

Kini jadi trainer tinju punya kekasih penyanyi, intip 11 potret terbaru Sahili anak Mpok Minah

100 Love quotes romantis, sederhana namun penuh kasih sayang

100 Love quotes romantis, sederhana namun penuh kasih sayang

5 Contoh summary caption dalam bahasa Inggris beserta artinya, pahami pengertian dan fungsinya

5 Contoh summary caption dalam bahasa Inggris beserta artinya, pahami pengertian dan fungsinya

85 Respect quotes tentang keluarga, penuh kepercayaan dan saling membantu

85 Respect quotes tentang keluarga, penuh kepercayaan dan saling membantu

150 Flower quotes beserta artinya, penuh kebahagiaan dan kasih sayang

150 Flower quotes beserta artinya, penuh kebahagiaan dan kasih sayang

100 Friday quotes beserta artinya, penuh motivasi dan makna mendalam

100 Friday quotes beserta artinya, penuh motivasi dan makna mendalam

Apa itu expanded caption, pahami pengertian dan cara penulisannya

Apa itu expanded caption, pahami pengertian dan cara penulisannya

175 Kata-kata selamat ulang tahun untuk diri sendiri, bikin semangat menjalani kehidupan

175 Kata-kata selamat ulang tahun untuk diri sendiri, bikin semangat menjalani kehidupan

100 Grateful quotes bahasa Indonesia untuk membuat hidup lebih bermakna

100 Grateful quotes bahasa Indonesia untuk membuat hidup lebih bermakna

Wave more

100 Kata-kata anniversary singkat buat pacar, bikin tetap langgeng dan makin disayang

175 Kata-kata sabar untuk diri sendiri, auto semakin dewasa menjalani kehidupan

175 Kata-kata sabar untuk diri sendiri, auto semakin dewasa menjalani kehidupan

100 Birthday quotes tentang si buah hati, penuh doa dan harapan untuk anak tersayang

100 Birthday quotes tentang si buah hati, penuh doa dan harapan untuk anak tersayang

100 Education quotes bijak, penuh inspirasi, bikin semangat belajar

100 Education quotes bijak, penuh inspirasi, bikin semangat belajar

Puasa sunnah setelah Idul Fitri, lengkap dengan niat dan waktu pelaksanaannya

Puasa sunnah setelah Idul Fitri, lengkap dengan niat dan waktu pelaksanaannya

Pahami pengertian kata sambung, macam, dan contohnya dalam bahasa Indonesia

Pahami pengertian kata sambung, macam, dan contohnya dalam bahasa Indonesia

100 Smile quotes bahasa Inggris dan artinya, bikin kuat walau sedang susah

100 Smile quotes bahasa Inggris dan artinya, bikin kuat walau sedang susah

100 Happy quotes tentang kehidupan, penuh makna dan rasa syukur

100 Happy quotes tentang kehidupan, penuh makna dan rasa syukur

Download gratis aplikasi mobile Brilio :

Appstore

UKOM Academy Blog

contoh essay word

  • Dunia Kampus
  • Tips dan Trik

contoh essay word

Template Karya Tulis Ilmiah Microsoft Word (Bisa Di Edit)

UKOM Academy

  • November 27, 2023

template karya tulis ilmiah ms word

Pada artikel sebelumnya kita sudah membahas lengkap struktur kti . Pada kesempatan kali ini kita akan share beberapa contoh template kti ms word yang bisa langsung kalian edit.

Sebelum lanjut pada contoh templatenya, perlu di ketahui format penulisan karya tulis ilmiah pada miscroft word adalah sebagai berikut:

  • Ukuran kertas: A4 (kuarto)
  • Jenis font: Times New Roman atau Verdana
  • Ukuran font: 12
  • Jarak tepi (margin): kiri=4cm, atas=4cm, kanan=3cm, bawah=3cm.

Format KTI

Berikut ini beberapa contoh template karya tulis ilmiah dalam bentuk Microsoft Word.

1. Template 1

Download Disini

2. Template 2

3. Template 3

Dapatkan buku Soal UKOM

  • Tag: Dunia Kampus

Berkenalan dengan UKOM Academy

UKOM Academy hadir sebagai pusat pembelajaran untuk persiapan Uji Kompetensi (UKOM) bagi mahasiswa calon tenaga kesehatan yang sedang berjuang meraih STR. Selengkapnya

Ingin mendapatkan notifikasi komentar?

Masukan email aktif dan klik icon lonceng untuk mendapatkan notifikasi komentar di email kamu. Lihat petunjuknya disini .

guest

Subscribe to our newsletter

Popular post, contoh soal ukom perawat yang sesuai blueprint, apa itu ukom perawat ini dia penjelasannya, bagaimana cara lihat nilai ukom simak langkah demi langkahnya disini, cara melihat pengumuman hasil uji kompetensi mahasiswa kesehatan, perbedaan sertifikat kompetensi dan sertifikat profesi, apa saja poin 1 wajib paham, 5 tips menjadi perawat yang baik dan profesional, artikel terkait.

Bagaimana Cara Melihat Pengumuman UKAI Terbaru?

Bagaimana Cara Melihat Pengumuman UKAI Terbaru?

Siapa nih yang bingung saat mau lihat pengumuman Uji Kompetensi Apoteker Indonesia (UKAI)? Biasanya pengumuman

Cara Mendaftar Sebagai Anggota PPNI (Persatuan Perawat Nasional Indonesia)

Cara Mendaftar Sebagai Anggota PPNI (Persatuan Perawat Nasional Indonesia)

Sobat Perawat yang baru saja terjun ke dunia kerja di anjurkan untuk bergabung menjadi anggota

Pengumuman UKOM Periode 1 Gelombang 1 Tahun 2024

Pengumuman UKOM Periode 1 Gelombang 1 Tahun 2024

Dag dig dug, penasaran gak sih dengan hasil uji kompetensi periode 1 gelombang 1 tahun

Mengenal PPNI Organisasi Resmi Perawat Indonesia

Mengenal PPNI Organisasi Resmi Perawat Indonesia

Tahukah kamu kalau perawat juga mempunyai organisasi profesinya sendiri yang bernama PPNI. Ingin tahu lebih

Kapan Pengumuman UKOM Periode 1 Gelombang 1 Diumumkan?

Kapan Pengumuman UKOM Periode 1 Gelombang 1 Diumumkan?

Hasilnya sudah di umumkan ya, silahkan klik link berikut: https://www.blog.ukomacademy.com/pengumuman-ukom-periode-1-gelombang-1-tahun-2024/ Uji Kompetensi mahasiswa kesehatan Periode

Kumpulan Karya Tulis Ilmiah Farmasi, Cocok Jadi Referensi

Kumpulan Karya Tulis Ilmiah Farmasi, Cocok Jadi Referensi

Karya tulis ilmiah farmasi merupakan penulisan yang dibentuk menggunakan metode ilmiah, ditujukan untuk audiens khusus.

Kumpulan Contoh Karya Tulis Ilmiah Analis Kesehatan

Kumpulan Contoh Karya Tulis Ilmiah Analis Kesehatan

UKOM Academy - Jurusan Teknologi Laboratorium Medik atau Analis kesehatan merupakan program studi yang mepelajari

Lowongan Kerja Lulusan Bidan di Jakarta, Gaji Pokok dan Insentif

Lowongan Kerja Lulusan Bidan di Jakarta, Gaji Pokok dan Insentif

UKOM Academy - Prospek kerja lulusan bidan tidak hanya sebagai tenaga kesehatan atau menjadi seorang

Lowongan Kerja Perawat di Jakarta, Gaji Pokok dan Insentif

Lowongan Kerja Perawat di Jakarta, Gaji Pokok dan Insentif

Hai sobat UKOM Academy. Kami ada informasi lowongan kerja untuk lulusan perawat nih. Bagi teman-teman

Yuk dapatkan kunci jawaban dan pembahasan soal di atas pada buku Prediksi Soal UKOM D3 Keperawatan

contoh essay word

Apa yang kamu dapatkan dalam buku ini?

  • 180 Prediksi Soal UKOM Perawat
  • Kunci Jawaban
  • Pembahasan Terstruktur
  • Tips Lulus Uji Kompetensi Profesi Bidan

Dapatkan Bukunya Sekarang!!

contoh essay word

Academia.edu no longer supports Internet Explorer.

To browse Academia.edu and the wider internet faster and more securely, please take a few seconds to  upgrade your browser .

Enter the email address you signed up with and we'll email you a reset link.

  • We're Hiring!
  • Help Center

paper cover thumbnail

cONTOH eSSAY

Profile image of Majidil Khithar

Related Papers

File ini berisi contoh-contoh soal TIMSS

contoh essay word

Wiku Hananta

hadiansyah spt999

PENDAHULUAN Konsep merupakan suatu ide dimana terdapat suatu kesan yang abstrak yang dapat diorganisir menjadi simbol-simbol yang nyata, sedangkan konsep keperawatan merupakan ide untuk menyusun suatu kerangka konseptual atau model keperawatan. Teori itu sendiri merupakan sekelompok konsep yang membentuk sebuah pola yang nyata atau suatu pernyataan yang menjelaskan suatu proses, peristiwa atau kejadian yang didasari oleh fakta-fakta yang telah diobservasi tetapi kurang absolute atau kurang bukti secara langsung. Teori keperawatan digunakan untuk menyusun suatu model konsep dalam keperawatan sehingga model keperawatan ini mengandung arti aplikasi dari struktur keperawatan itu sendiri yang memungkinkan perawat. Model konsep keperawatan , mengingat dalam model praktek keperawatan mengandung komponen dasar seperti adanya keyakinan dan nilai yang mendasari sebuah model, adanya tujuan praktek yang ingin dicapai dalam memberikan pelayanan kepada kebutuhan semua pasien serta adanya pengetahuan dan keterampilan dalam hal ini dibutuhkan oleh perawat dalam mengembangkan tujuanya. BAB II ISI PANDANGAN DOROTHY E. JOHNSON MENGENAI KONSEP DAN TEORI KEPERAWATAN Dorothy E. Jhonson dilahirkan pada tanggal 21 agustus 1919 di savannah,Georgia. Teori system perilaku Johnson tumbuh dari keyakinan Nightingale yakni tujuan perawatan adalah membantu individu-individu untuk mencegah atau mengobati dari penyakit atau cidera. Ilmu dan senimerawat harus berfokus pada pasien sebagi individu dan bukan pada entitas yang spesifik. Nam a : 1. Ade Indriani

@bay.syah.bay

Bayu Apriansyah

Moris Tokan

Untuk Lebih Jelasnya, Pembahasan Dan Interpretasi Output Lisrel Di Atas Dapat Dilihat Pada Buku Aplikasi Lisrel Untuk Penelitian Analisis Jalur Penerbit Andi Publisher Yogyakarta 2013 Author: Dr. Edi Riadi

Bony Maryono

Zacky Neutron

RELATED PAPERS

PONS - medicinski casopis

zorana jurinjak

Dafhini Carneiro da Silva

Latina et Graeca

Magdalena Mrčela

Dragana Pavlović

Journal of Evolution of Medical and Dental Sciences

Surya Kiran

ARJ – Art Research Journal: Revista de Pesquisa em Artes

Vera Pugliese

Grzegorz Chojnacki

Proteome Science

Ji-hyun Kim

Anniina Laiho

Manuscripta Mathematica

Manfred Bernd Wischnewsky

Jorge Torres

Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat

Putri Sukma Dewi

Journal of Vascular Surgery

Naveed Saqib

Asian-Pacific Journal of Second and Foreign Language Education

Shijuan Liu

Revista De Ingenieria

Roberto Roman Bustamante

Lusofona Journal of Architecture and Education

Journal of environment and earth science

Fatima Boukhlifi

Biochimica et Biophysica Acta (BBA) - Protein Structure and Molecular Enzymology

Henning Nielsen

Sarah Lewis

Niels Qvist

Patient Education and Counseling

Malebogo Matlhare

GBENGA KAJOGBOLA

Human Mutation

Bruno Costes

Computers in Biology and Medicine

Stanislav Makhanov

RELATED TOPICS

  •   We're Hiring!
  •   Help Center
  • Find new research papers in:
  • Health Sciences
  • Earth Sciences
  • Cognitive Science
  • Mathematics
  • Computer Science
  • Academia ©2024

IMAGES

  1. 5 Cara Menulis Essay dan Contoh [Panduan Lengkap]

    contoh essay word

  2. 5 Contoh Essay Beasiswa yang Baik & Cara Buatnya

    contoh essay word

  3. Contoh Essay Ilmiah

    contoh essay word

  4. contoh essay beasiswa

    contoh essay word

  5. contoh essay word

    contoh essay word

  6. 300 Word Essay

    contoh essay word

VIDEO

  1. Essay Writing

  2. CSS PMS English Essay

  3. How to CHEAT Essay Word Counts 💀

  4. When The STUDENT Claps Back At The TEACHER #shorts

  5. Write a 400 word essay on how this even happened. #fleethefacility #roblox #funny #rage

  6. 50 Word Essay On Computer

COMMENTS

  1. 30+ Contoh Essay Ilmiah, Pendidikan, dan Beasiswa (+PDF)

    30+ Contoh Essay Ilmiah, Pendidikan, dan Beasiswa (+PDF) Diperbarui: 28 Maret 2024 oleh Rizky Pratama. Essay (Esai) adalah sebuah karangan berbentuk tulisan yang berisi opini seseorang terhadap suatu topik atau hal yang terjadi di masyarakat. Penulisan essay sifatnya subjektif, sehingga akan sangat bergantung dari sudut pandang penulisnya.

  2. 18 Contoh Esai Singkat berdasarkan Jenisnya

    Berikut adalah contoh esai deskriptif. Contoh esai deskriptif berjudul "Gerr". Gerr. Oleh: Goenawan Mohamad. Di depan kita pentas yang berkecamuk. Juga satu suku kata yang meledak: "Grrr", "Dor", "Blong", "Los". Atau dua suku kata yang mengejutkan dan membingungkan: "Aduh", "Anu". Di depan kita: panggung Teater Mandiri.

  3. 8 Contoh Essay Mahasiswa yang Baik dan Benar Berbagai Topik

    Lulusan Sastra Daerah Unpad yang pernah berkarier sebagai wartawan sejak 2017 dengan fokus liputan properti, infrastruktur, hukum, logistik, dan transportasi. Saat ini, fokus sebagai penulis artikel di 99 Group. Contoh essay mahasiswa yang baik dan benar ☑️ Berbagai tema menarik ☑️ Bisa untuk referensi ☑️ Untuk lomba essay mahasiswa ...

  4. Contoh Essay Serta Cara Membuatnya

    2.2 Paragraf Pengembang. 2.3 Paragraf Kesimpulan. 3 Cara Membuat Essay. 3.1 Menentukan Tujuan Penulisan Essay. 3.2 Menentukan Tema Tulisan Essay. 3.3 Membuat Kerangka Tulisan atau Outline. 3.4 Mengembangkan Tulisan Sesuai Struktur. 3.5 Menyunting Tulisan. 4 Contoh Essay.

  5. How to Write an Essay Outline

    Revised on July 23, 2023. An essay outline is a way of planning the structure of your essay before you start writing. It involves writing quick summary sentences or phrases for every point you will cover in each paragraph, giving you a picture of how your argument will unfold. You'll sometimes be asked to submit an essay outline as a separate ...

  6. Contoh dan Cara Menulis Esai, Mudah untuk Mahasiswa

    Contoh dan Cara Menulis Esai, Mudah untuk Mahasiswa. Esai biasanya menjadi hal yang lumrah dalam dunia perkuliahan, tugas yang sering di dapat mahasiswa. Click here to reserve your spot! Menulis dan membuat esai merupakan kegiatan yang biasa ditemui di bangku perkuliahan. Bukan hanya di kelas, esai bahkan biasa dibuat di kalangan organisasi.

  7. Kumpulan Contoh Essay Beserta Jenis-jenisnya

    Contoh Essay. 1. Contoh Essay Tentang Siswa 2. Contoh Essay Tentang Bahasa Indonesia 3. Contoh Essay Tentang Wisata 4. Contoh Essay Tentang Mahasiswa. Jakarta -. Apa itu essay? Essay adalah jenis tulisan yang memuat opini, gagasan, atau pengalaman penulis terhadap kejadian/topik tertentu.

  8. Example of a Great Essay

    See how to build a well-structured essay with an effective introduction, focused paragraphs, clear transitions, and a strong conclusion. FAQ ... without the need for light (Herron, 2009). The code developed by Barbier was phonetic (Jimenez et al., 2009); in other words, the code was designed for sighted people and was based on the sounds of ...

  9. Apa itu Essay? Cara Menulis Essay, Struktur dan Contoh

    Dalam menulis essay yang benar dan terstruktur, terdapat beberapa tahapan agar essay yang ditulis berkualitas. Tahapannya meliputi: 1. Tentukan topik. Cara menulis essay yang paling pertama adalah menentukan topik. Penentuan ini bisa jadi gampang tapi bisa jadi susah. Menemukan ide yang menarik terkadang juga tidak selalu mudah.

  10. How to Write an Argumentative Essay

    Make a claim. Provide the grounds (evidence) for the claim. Explain the warrant (how the grounds support the claim) Discuss possible rebuttals to the claim, identifying the limits of the argument and showing that you have considered alternative perspectives. The Toulmin model is a common approach in academic essays.

  11. Cara dan Panduan Penulisan Esai yang Rapi dan Terstruktur

    Panduan Penulisan Esai. Setelah melakukan penulisan draft awal dan mind mapping maka mulai lah susun esai sesuai dengan struktur yaitu: 1. Pendahuluan. Pendahuluan memiliki struktur dari umum menjadi khusus. Buka paragraf pertama dengan pengenalan topik secara umum dan permasalahan yang akan dihadapi.

  12. 5 Cara Menulis Essay Supaya Menarik dan Mudah Dipahami

    Tanpa berlama-lama lagi, ini dia 5 cara menulis essay yang baik dan benar. 1. Pahami Rumusan Masalah. Cara menulis esai atau essay yang pertama adalah dengan membuat sebuah rumusan masalah. Rumusan masalah ini yang menjadi patokan elo dalam menulis essay. Cara menulis essay ini bisa elo temukan melalui keresahan yang ingin elo bawa.

  13. 500 Word Essay

    Here is a standard format of a 500-word essay that has the following components with examples of each component. Introduction. The introduction is responsible for keeping the reader engaged. It provides a brief overview of the overall essay and contains the thesis statement for the essay topic.

  14. Argumentative Essay Examples to Inspire You [+Formula]

    Argumentative essay formula & example. In the image below, you can see a recommended structure for argumentative essays. It starts with the topic sentence, which establishes the main idea of the essay. Next, this hypothesis is developed in the development stage. Then, the rebuttal, or the refutal of the main counter argument or arguments.

  15. 3 Strong Argumentative Essay Examples, Analyzed

    Argumentative Essay Example 2. Malaria is an infectious disease caused by parasites that are transmitted to people through female Anopheles mosquitoes. Each year, over half a billion people will become infected with malaria, with roughly 80% of them living in Sub-Saharan Africa.

  16. PDF FORMAT ESAI

    FORMAT ESAI 1. Esai ditulis dengan huruf Times New Roman 12, spasi 1,5. 2. Esai ditulis dalam 500—1.000 kata. 3. Esai mencakup gambaran isu terkini terkait dunia sastra serta sumbang saran

  17. How to Write a Descriptive Essay

    An example of a short descriptive essay, written in response to the prompt "Describe a place you love to spend time in," is shown below. Hover over different parts of the text to see how a descriptive essay works. On Sunday afternoons I like to spend my time in the garden behind my house. The garden is narrow but long, a corridor of green ...

  18. 10 Contoh dan Cara Membuat Essay Beserta Jenis & Strukturnya

    Struktur essay. Dalam mempelajari essay, penting diketahui mengenai struktur tulisannya. Essay dikatakan baik dan benar jika mengikuti tiga struktur utama, di antaranya yaitu sebagai berikut. 1. Pendahuluan. iStock. Pendahuluan merupakan bagian yang akan mengantarkan pembaca pada topik yang akan dibahas.

  19. 50 Best Reflective Essay Examples (+Topic Samples)

    A reflective essay is a type of written work which reflects your own self. Since it's about yourself, you already have a topic to write about. For reflective essay examples, readers expect you to evaluate a specific part of your life. To do this, you may reflect on emotions, memories, and feelings you've experienced at that time.

  20. Essay That Got Me Into IISMA

    Essay That Got Me Into IISMA. The Indonesian International Student Mobility Awards or IISMA for short, has been the hottest topic since it was launched. In fact, in 2022, there are more than 7.500 ...

  21. 9 Contoh essay bahasa Inggris, lengkap dengan langkah-langkah menulis

    Contoh essay bahasa Inggris might elaborate on the role of education in breaking down societal barriers and building a more inclusive and harmonious society. The impact of education extends beyond individual development; it plays a pivotal role in shaping societal values and fostering civic responsibility.

  22. Template Karya Tulis Ilmiah Microsoft Word (Bisa Di Edit)

    Sebelum lanjut pada contoh templatenya, perlu di ketahui format penulisan karya tulis ilmiah pada miscroft word adalah sebagai berikut: Ukuran kertas: A4 (kuarto) Jenis font: Times New Roman atau Verdana. Ukuran font: 12. Spasi: 1,5. Jarak tepi (margin): kiri=4cm, atas=4cm, kanan=3cm, bawah=3cm. Berikut ini beberapa contoh template karya tulis ...

  23. (DOC) cONTOH eSSAY

    Esai kritik. Dalam esai kritik penulis memusatkan diri pada uraian tentang seni, misalnya, lukisan, tarian, pahat, patung, teater, kesusasteraan. Kritik yang menyangkut karya sastra disebut kritik sastra. cONTOH eSSAY.